fondexidAvatar border
TS
fondexid
Prediksi Harian 1207018




[ltr]Dolar AS menguat dan stabil di sesi perdagangan Kamis terhadap mata uang uang mayor. Para investor dongkol kepada Amerika gara-gara kebijakan impornya yang menyulut perang dagang, sehingga memilih untuk mengesampingkan dampak kebijakan tersebut dan fokus pada data.  Dolar AS menguat terhadap Yen, dimana USD/JPY naik ke level tinggi enam bulan dan diperdagangkan di 112.25 saat berita ini ditulis. [/ltr]



[ltr]Senasib dengan Yen, Euro juga melemah di tengah penguatan Dolar. EUR/USD kekurangan momentum sehingga diperdagangkan pada level 1.1675, turun dari level tinggi setengah pekan di angka 1.1790 yang tercapai Senin kemarin. Dolar Kanada juga melemah terhadap Dolar AS di tengah hubungan Kanada dan AS yang juga memburuk akibat kebijakan impor. USD/CAD diperdagangkan flat sore ini pada posisi 1.3120, setelah menguat 0.75 persen kemarin.[/ltr]



[ltr]Untuk trading instrumen yang kami pilih hari ini 12/07/2018 adalah sebagai berikut;[/ltr]



EURUSD



USDJPY



BTCUSD



NZDUSD



USDCHF







Peringatan risiko:CFD Trading, merupakan produk leverage, mengandung risiko tinggi dan dapat mengakibatkan hilangnya semua investasi Anda. Sebaiknya jangan pernah menginvestasikan lebih dari yang Anda siap untuk kehilangan. Sebelum memutuskan untuk melakukan trading, harap memastikan terlebih dahulu bahwa Anda memahami semua risiko yang terkandung dengan trading CFD OTC dan pertimbangkan tingkat pengalaman Anda. Silahkan mencari saran independen jika diperlukan. Kinerja CFD pada masa lalu bukanlah indikator yang dapat diandalkan untuk memperkirakan hasil masa depan.
0
430
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan