anyarmediaAvatar border
TS
anyarmedia
Harga dan Spesifikasi Printer LaserJet Murah, Bagus 2018
Harga dan Spesifikasi Printer LaserJet Murah  – Printer saat ini menjadi kebutuhan wajib untuk seseorang yang ingin mendokumentasikan berupa hardcopy. Meskipun saat ini banyak bermunculan jenis printer yang memang membuat kita bingung untuk memilihnya. Pada saat ini memang printer berbagai macam jenisnya, misalnya saja jenis inkjet dan LaserJet . Dari kedua jenis printer tersebut memiliki perbedaan yang mendasar, yakni dari bahan cetaknya. Untuk printer dengan jenis laserJet memiliki bahan cetak dari tinta. Sedangkan untuk printer jenis laserJet mempunyai bahan cetak dari serbuk, sama halnya dengan fotocopy.
Dengan seiring berkembangnya waktu printer laserJet menjadi satu angin segar untuk dunia printer. Selain itu printer laserJet mempunyai kelebihan dan kekurangan masing – masing. Karena memang semua itu kembali pada harga dan spesifikasi printer laserJet.

Berikut ini adalah kelebihan printer laserJet :
  • Kualitas untuk cetak / print text sangat tinggi.
  • Kecepatan cetak yang tidak usah diragukan lagi.
  • Terdapat banyak pilihan, antara lain collator dan stapler.
  • Biaya service yang rendah.
  • Tahan dengan interversi air,karena menggunakan sistem tonner.
  • Setelah kelebihan printer laserJet, berikut adalah kekurangan printer laserJet :

Setelah kelebihan printer laserJet, berikut adalah kekurangan printer laserJet :
  • Harga printer laserJet warna mahal.
  • Hasil cetak foto yang terkadang jelek.

Berikut ini adalah rincian harga printer laserJet murah dan berkualitas di tahun 2018 :
Harga Printer LaserJet Merk Brother :
  • Printer LaserJet Brother Tipe HL-3170CDW

Spesifikasi Printer LaserJet Brother Tipe HL-3170CDW :
A4, 2400 x 600 dpi, Black/White 23 ppm Print, Color 23 ppm Print, Digital Color LED, Tray 1# 250, Duplex, Wireless Networking, USB.
Harga : Rp 3.650.000
  1. Printer LaserJet Brother Tipe HL-3150CDN

Spesifikasi Printer LaserJet Brother Tipe HL-3150CDN :
A4, 2400 x 600 dpi, Black/White 18 ppm Print, Color 18 ppm Print, Electrophotographic LED, Tray 1# 250, Duplex, Network, USB.
Harga Terbaru: Rp 3.650.000
Harga Printer LaserJet Merk Canon :
  • Printer LaserJet Canon Tipe Maxify MB5370

Spesifikasi Printer LaserJet Canon Tipe Maxify MB5370 :
A4, 600 x 1200 dpi, Black/White 23 ipm Print, Color 15 ipm Print, 1200 x 1200 dpi Scan,Tray 1# 250, Copy, Fax, LAN, ADF, USB.
Harga: Rp 4.750.000
  1. Printer LaserJet Canon Tipe LBP6030

Spesifikasi Printer LaserJet Canon Tipe LBP6030 :
i2400 x 600dpi, 600 x 600dpi, Mono A4 / Letter: 18ppm / 19ppm, Plain paper, Tipe kertas: Heavy Paper, Transparency, Label, Envelope.
Harga: Rp 1.300.000
  1. Printer LaserJet Color Canon Tipe LBP-7100CN

Spesifikasi Printer  LaserJet Color Canon Tipe LBP-7100CN :
A4, 600 x 600 dpi, 14/14 (BW/Color) ppm, Tray 1# 150 , USB High Speed; 10Base-T / 100Base-TX.
Harga: Rp 4.300.000
  1. Printer LaserJet Color Canon Tipe imageCLASS LBP-7018C

Spesifikasi Printer LaserJet Color Canon Tipe imageCLASS LBP-7018C :
Laser Color, Laser Beam Printing / Electrophoto Method, A4, 4/16ppm, 2400x600dpi, USB, 10.7kg.
Harga: Rp 3.900.000
Harga Printer LaserJet Epson Terbaru :
  • Printer LaserJet Epson Tipe AcuLaser C1600

Spesifikasi Printer LaserJet Epson Tipe AcuLaser C1600 :
80 MHz, 256 MB, 1 GB max, 1,200 x 600 dpi, Monochrome, 22 characters x 5 Lines LCD, 35 sec, USB 2.0 Type B, Operation 10° C – 35° C.
Harga: Rp 2.730.000
  1. Printer LaserJet Epson Tipe AcuLaser C1700

Spesifikasi Printer LaserJet Epson Tipe AcuLaser C1700 :
Colour LED Printer, 192 MHz, 64 MB, Up to 12/10 ppm, USB 2.0 Hi-Speed, Less than 25 sec, Up to 150 sheets.
Harga Rp 2.585.000
  1. Printer LaserJet Epson Tipe AcuLaser C2900N

Spesifikasi Printer LaserJet Epson  Tipe AcuLaser C2900N:
Paper Formats: A4, A5, B5, C5, 400 MHz, 256 MB included, 768 MB max, Monochrome x 2 Lines, 600 dpi, USB 2.0, Gigabit ethernet, AC 220 V-240 V.
Harga: Rp 5.280.000
Harga Printer LaserJet Samsung Terbaru :
  • Printer LaserJet Samsung Tipe CLP-365

Spesifikasi Printer LaserJet Samsung Tipe CLP-365W :
A4, 2400 x 600 dpi, Black/White 18 ppm Print, Color 4 ppm Print, Tray 1# 150, USB, Hi-Speed USB 2.0, Wireless 802.11b.
Harga : Rp 2.609.900
  1. Printer LaserJet Samsung Tipe CLP-415NW/XSS

Spesifikasi Printer LaserJet Samsung Tipe CLP-415NW/XSS:
A4, 2400 x 600 dpi, 18/4(BW/Color) ppm Print, Tray 1# 250, Hi-Speed USB 2.0 / 10/100/1000 Base Tx / Wireless 802.11 b/g/n.
Harga : Rp 3.999.000
  1. Printer LaserJet Samsung Tipe CLX-3305FW

Spesifikasi Printer LaserJet Samsung Tipe CLX-3305FW:
A4, 600 x 600 dpi, 18 ppm Print, Tray 1# 150, USB.
Harga : Rp 4.799.000
Sekian informasi mengenai harga dan spesifikasi printer laserJet murah, harga diatas merupakan harga yang tercantum pada saat tulisan ini diterbitkan. Harga printer yang fluktuatif bisa saja berbeda dengan hasil ulasan diatas. Jika anda ingin menambahkan printer yang lain atau ingin mengkoreksi bisa posting komentar di bawah ini, agar bisa kita tambahkan.

Sumber : 
0
1.8K
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan