yukepodotcomAvatar border
TS
yukepodotcom
Inilah Nama Asli 10 Pemain Smackdown yang Paling Populer di Kalangan Anak 90-an
WELCOME TO YUKEPO OFFICIAL THREAD
emoticon-Toastemoticon-Toast emoticon-Toast



Buat kamu anak 90-an, mungkin sekarang udah ada yang kuliah, kerja, atau nikah. Atau mungkin juga masih ada yang sibuk nyari pasangan. Terkadang di umur kita yang bisa dibilang sudah dewasa ini suka timbul rasa kangen dengan masa-masa kecil dulu. Masa dimana hidup dipenuhi dengan kebahagiaan dan keceriaan. Yang ada di pikiran cuma main, makan, belajar, dan tidur. Nah, semasa anak-anak dulu kamu masih inget sama acara Smackdown gak sih? Pastinya masih dong yah, secara dulu acara gulat rekayasa ini lagi heboh-hebohnya. Buat anak cowok, mungkin hampir setiap pagi di sekolah obrolannya seputar Smackdown. Setiap anak tentunya memiliki jagoannya masing-masing. Acara yang ditayangkan malam hari ini gak pernah sepi penonton, banyak anak-anak yang belain tidur malem cuma buat nonton acara Smackdown. Beberapa nama pemain Smackdown yang paling populer seperti The Rock, Kane, Undertaker, Big Show pastinya masih melekat diingatan para penggemar Smackdown. Di antara nama-nama pemain Smackdown yang populer, beberapa di antaranya menggunakan nama panggung bukan nama asli. Nah, berikut 10 nama asli pemain Smackdown yang mungkin belum kamu tahu.


Spoiler for Undertaker (Mark Willian Calaway):


Spoiler for John Cena (John Felix Anthony Cena Jr):


Spoiler for Sting (Steve Borden):


Spoiler for Batista (David Michael Bautista):


Spoiler for Stone Cold (Steve Austin):


Spoiler for The Rock (Dwayne Johnson):


Spoiler for Mankind (Michael Francis "Mick" Folley):


Spoiler for Hulk Hogan (Terrence Gene Bollea):


Spoiler for Kane (Glenn Thomas Jacobs):


Spoiler for Rey Mysterio (Oscar Gutierrez):


Itulah nama-nama asli para pemain Smackdown populer di zamannya. Yang mana beberapa dari mereka sukses bermain film Hollywood. Seperti The Rock, John Cena, Hulk Hogan, Stone Cold, dan Batista. Mungkin The Rock pemain smackdown yang paling sering kamu lihat di film-film. Berbicara soal smackdown, mungkin kamu masih ingat beberapa kejadian anak yang meninggal karena menirukan gaya bertarung ala-ala smackdown. Hal ini jelas menjadi salah satu alasan kenapa smackdown gak ditayangin lagi di Indonesia. Terlepas dari itu, kita masih tetap bisa menikmatinya di YouTube. Anyway, di antara 10 pemain smackdown di atas, siapa yang menjadi jagoanmu?


Sumber: YuKepo

Rate, Comment and Cendol are Appreciated
emoticon-I Love Indonesiaemoticon-I Love Indonesia emoticon-I Love Indonesia
0
102.6K
428
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan