ArifUkemAvatar border
TS
ArifUkem
Downgrade Windows 10 ??
Selamat siang gan, selamat berhari libur untuk semuanya !!
ane mau nanya nih gan gimana caranya downgrade windows 10?
ane udah sering install ulang window berapa kali windows 7, 8, sampai bosan, dan suatu ketika beberapa bulan yang lalu dirilislah windows 10, ane tertarik nyoba gan, dan setelah beberapa hari ane coba nih versi terbaru window ane merasa tidak cocok gan dan ane pingin kembali lagi ke windows 8.1 tp ketika ane coba install windows 8 .1 dengan cara yg biasa ane lakuin ko ada yg beda, windows 8 tidak mau terinstal mucul tulisan eror yg intinya tidak bisa di downgrade, maka ane coba install windows 7 juga muncul tulisan yg sama, ane coba googling di internet untuk masalah downgrade ini dari windows 10 ke windows generasi sebelumnya, nah di situ di saranin untuk begini
cuma di laptop ane adanya begini
mungkin karena folder di C yg bertuliskan "windows old" sudah ane hapus, biasanya setelah ane install ulang ane hapus tuh windows olnya karna memakan banyak tempat di partisi C, adalah solusi yg lain untuk downgrade??? emoticon-Bingung (S)
0
3.7K
8
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan