diversi8terra
TS
diversi8terra
saya yang childish atau dia yang tidak mau menerima?
Halo agan dan sista yang cakep emoticon-Kiss (S)
mau minta pendapat dan saran nih,
pertama-tama, saya cewek, usia 21tahun dan cowok saya usia 26tahun. kita masing-masing sudah kerja.
komunikasi kita lancar, hanya saja kemarin saya dapat masukan dari dia, saya diminta untuk menghias diri (make up saya memang cenderung minimalis gan, tapi masih tetep suka berdandan kok.) menghias diri yang dia maksud itu yang berdandan versi make up tebal gan/sis.
saya belum nyaman memakai make up seperti itu (karena pas nanti ambil air wudhu buat sholat jadi susah lagi kan gan? saya cewek tapi gak mau terlalu rempong buat bermake up emoticon-Cape d... (S) emoticon-Hammer (S) emoticon-Hammer (S) )
dan dengar dari teman laki-lakinya yang kadang buat tempat curhat dia, dia juga mau saya berjilbab (okey, itu saran yang baik memang.)
tapi kok saya seolah jadi merasa dibentuk sesuai keinginan dia ya gan? seolah dia ingin membuat saya seperti yang dia mau.
tapi saya juga mikir lagi gan, bukannya ini masukan yang bagus? yang baik juga buat saya nantinya.
tapi rasa gak nyaman untuk masalah make up itu gan yang lagi-lagi membuat pro kontra di otak saya.
haruskah saya membuang rasa nyaman saya demi berpenampilan sesuai keinginannya cowok saya ini?

menurut agan/sista gimana?
saya terlalu childish ya karena gak terima sama masukan baik kek gini?
atau gimana ya gan?
saya mohon sudut pandang berbeda dari agan dan sista sekalian, sehingga saya bisa melihat kasus saya ini gak hanya dari sudut pandang saya yang sempit.

makasih gan, terimakasih untuk yang merespon. emoticon-Kiss (S) emoticon-Kiss (S) emoticon-Malu (S)
anasabiladrkhntr3ss
drkhntr3ss dan anasabila memberi reputasi
2
3.3K
41
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan