tiger01Avatar border
TS
tiger01
Field Report 1st Anniversary & Family Gathering BIMAKUS 2012 @Karawang - Purwakarta
emoticon-Hi
Selamat wayah gini gan... emoticon-Embarrassment
sebelumnya permisi dulu sama momod dan agan2 dari semua komunitas yang ada disini emoticon-Embarrassment

Izinkan ane untuk menyampaiken Report gath Bis Mania Kaskus. Event ini di selenggarakan di Karawang pada 15 - 16 Desember 2012 lalu, event ini mengangkat judul

"1st Anniversary and Family Gathering BIMAKUS 2012"


Acara ini menjadi agenda rutin BIMAKUS, ini karena member BIMAKUS tersebar mulai dari barat sampai timur Indonesia emoticon-I Love Indonesia (S)

acara ini di gelar setiap tahunnya di berbagai daerah, selain sebagai ajang silaturrahmi, juga sebagai alasan buat ngelen emoticon-Hammer

Berikut list pesertanya gan :
tiger01
tisaga
kalsiumsulfat
LatitudeBzt
habiby18
fahrezamania
mameet
tirtakautsar
abdul9500
galihaklaio
EloDan
adel14
spirit.art
gagai
towny_iowa
blouph
saiyurie
monstrousidea
*yang belum kesebut PM yak.. emoticon-Embarrassment

Bermula dari komunikasi jalur pribadi dan berdiskusi tentang Gath, akhirnya di putuskan bahwa Gath dan Anniv akan digelar di Karawang, pada tanggal 15-16 Desember 2012. Berbagai persiapan pun di lakukan demi terselenggaranya event ini.

Akhirnya, waktu yang di tunggu pun tiba,
Jumat, 14 Desember 2012agan gagai bermalam di rumah ane sebagai base camp penginapan dengan membawa aramda pribadinya. Saat akan memejamkan mata, pukul 00.05 tersiar kabar, panda pantura aka tirtakautsar fear gamers pantura aka spirit.art sudah sampai Indramayu emoticon-Belo gak jadi tidur dah emoticon-Hammer

Sabtu 15 Desember 2012
pukul 00.50 di kabari bahwa komendan jakarta agan tisaga, kalsiumsulfat dan LatitudeBzt telah tiba di Gerbang Tol karawang barat. Dengan mata yang sepet dan dinginnya malam, kami membelah malam dengan memacu armada pribadi agan gagai menuju ke GT Karawang Barat.

01.10, kembali mendapat kabar, juragan dari Tasik sudah masuk ke kawasan Sadang dg menunggang istrinya pak diman emoticon-Hammer (baca : BUDIMAN)

akhirnya, ane dan gan gagai sepakat untuk putar kepala ke rumah ane sbg penginapan, dan setelah itu ane langsung otw Cikampek buat jemput panda dan gamers pantura dan kembali lagi ke penginapan jam 4 pagi emoticon-Moon
bukannya istrahat, ternyata para pasukan malah tanding PES di pagi buta emoticon-Hammer sebelumnya ane minta maaf, kalo fotonya kecil2, itu foto dari Whats app... emoticon-Embarrassment
Spoiler for main PES pagi buta:

Ketika pasukan sedang terlelap tidur, ane terima kabar, bahwa ada 2 pasukan Jakarta sedang menyusul ke arah Karawang emoticon-Embarrassment

Akhirnya setelah semua pasukan komplit berkumpul, kami melakukan perjalanan ke Kawasan Wisata Jatiluhur, 10 pasukan berangkat dengan armada khusus yang sudah di siapkan sebelumnya..
Spoiler for dalam kabin bis:

sampe sana, hal yang pertamax di lakuken adalah makan, kita belom makan dari pagi gan... emoticon-Frownemoticon-Hammer
Spoiler for makan gan:

abis makan, kita foto2 deh menikmati panasnya Purwakarta emoticon-Malu
Spoiler for foto2:

Spoiler for foto lagi gan:


Peserta yang kena cam emoticon-Stick Out Tongue
Spoiler for cam:


Spoiler for foto bebas:


Puas, setelah menikamti siang di Jati Luhur Purwakarta, akhirnya kami kembali pulang ke penginapan.. emoticon-Embarrassment
sepanjang perjalanan tidak ada yang istimewa, karena pada bobok kecapean.. ZZzzZZzzz......

Sabtu, 15 Desember 2012
selepas sholat maghrib dan isya, akhirnya kami berkumpul di ruang tengah penginapan.. acaranya adalah malam keakraban sekaligus potong tumpeng dalam rangka merayakan 1thn hadirnya BIMAKUS, dan tentunya hadir juga berbagai hadiah door prize.. emoticon-Big Grin emoticon-Big Grin emoticon-Big Grin

Door prize berupa 4 paket perjalanan Gratis Jakarta - Kudus, dan 3 Tshirt Scania..
selebihnya biar foto yang bicara..

Spoiler for foto malam keakraban:


Dan, setelah kenyang makan malam dan menikmati tumpeng, akhirnya para peserta tidur terlelap beralaskan kekompakan dan berselimutkan kekeluargaan, malam itu, sungguh indah rasanya bagi kami..

Minggu, 16 Desember 2012
Para peserta kembali ke kota asalnya masing2..
Seluruh peserta pulang via Jakarta.

Terima kasih kami ucapkan kepada seluruh element yang telah membantu dan menyukseskan acara ini, mudah2an dengan adanya event ini, tali silaturrahmi kita saling terjaga dan mohon maaf apabila ada tingkah laku yang kurang berkenan..

Regards,
tiger01
Karawang

-BIMAKUS, We Are Independent Bus Lovers-




Diubah oleh tiger01 21-12-2012 03:18
0
5.6K
29
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan