iskrimAvatar border
TS
iskrim
Mengenal Domba Kerdil Di Dunia, Udah Tahu Belum Gan?


[ HT# 526 ]

Hewan memamah biak berkaki empat kambing saudara terdekat domba kita sangat tahu dan sangat akrab tentang fisik dari ukuran hewan tersebut. Umumnya jika sudah dewasa maksimal setinggi pinggang orang dewasa baik kambing jantan maupun yang betinanya, tapi tahukah kamu jika di dunia adalah kambing 'kerdil', ukurannya lebih kecil dari ukuran fisik kambing yang kita kenal.

Secara fisik memang kerdil atau kate (istilah yang saya ambil dari sebutan ayam mini) ini memang tidak ada yang terlalu istimewa, aktifitas, dan kehidupan sehari-harinya sama dengan kambing pada umumnya, ya, hewan ternak yang sudah ada sejak dahulu kala dan bersahabat ini hidup biasa berdampingan dengan manusia. Tapi ukuran kerdil inilah yang ternyata ada dan nyata. Tidak percaya, nih gan en sista saya kasih tahu dibawah ini. Check in shoowdeh ya!  




Nigerian Dwarf Goats


Tahukah kamu jika di Nigeria terdapat kambing berukuran kerdil, asal muasal nenek moyang kambing ini berasal dari Afrika yang awalnya sebagai kambing perah. Susu kambing Nigerian Dwarf Goats ini kaya akan lemak dengan kisaran 6 hingga 10 persen, membuat jenis kambing ini menjadi favorit sebagai kambing perah di daerahnya.

Karena ukurannya yang kecil, jantan 23-23,5 inchi, pun betina berukuran 21-22,5 inchi. Selain terkenal sebagai kambing perah yang jinak, hewan ini juga memiliki bulu yang lembut.

Pygmy Goats


Kambing kate ini nenek moyangnya berasal dari Kamerun. Dengan tinggi sekitar 21 inchi hewan ini amat jinak dan suka bergerombol. Seperti halnya Nigerian Dwarf Goats di atas, kambing ini juga menjadi favorite sebagai kambing perah. 

The Kinder


The Kinder merupakan peranakan dari kimpoian silang antara kambing kerdil Nigeria dan kambing Pygmy. Saking kerdilnya kambing ini terbilang ringan, beratnya antara 100 hingga 125 pound saja. Sebagai kambing perah dan penyedia daging rupanya lemaknya diyakini juga sangat lezat ketika dibuat mentega.

Mini Dairy Goats


Sebetulnya tidak terlalu kerdil seperti kambing-kambing diatas, cenderung berada ditengah-tengah ukurannya, tepatnya dibawah ukuran kambing pada umumnya. Mini Dairy Goats ini berasal dari Nigeria dan mampu menghasilkan tiga perempat jumlah susu kambing sekali peras.

Nah, itulah beberapa jenis kambing kate yang mungkin saja kamu baru tahu. Bukan hanya ayam, tapi ternyata juga ada kambing yang ada di dunia berukuran kate atau mini. Terimakasih sudah berkunjung, jika tulisan ini bermanfaat silahkan di share ke siapapun kamu mau
.




Copyright © 2016 - 2019 iskrim

All Rights Reserved | Member of Thread Creator Gen. 1 - KASKUS

Sumur: animals.mom.me | Sotoshop : iskrim  

Diubah oleh iskrim 23-08-2019 01:09
pabloo
pakolihakbar
tien212700
tien212700 dan 20 lainnya memberi reputasi
21
14.5K
120
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan