riceudukAvatar border
TS
riceuduk
Kenapa kebanyakan Developer Indie menggunakan grafik Pixel?
Kenapa kebanyakan Developer Indie menggunakan grafik Pixel?


Bermain game sudah dikenal sebagai salah satu hiburan untuk beberapa orang, selain untuk hiburan juga sering digunakan sebagai penghilang penat dan untuk refreshing. Ada beberapa orang yang hanya ingin menikmati game tersebut, dan ada beberapa orang yang ingin membuat game, mengeluarkan ide-ide dan konsep-konsep yang game lain gak punya. Nah, maka dari itu ada developer-developer game yang independen, mengeluarkan ide-ide konsep mereka yang terbenam dipikiran mereka.
Para developer independen ini terkadang ingin memfokuskan tujuan mereka lebih ke arah menantangnya, serunya gameplay dari game mereka daripada hanya memfokuskan penuh pada grafis, makanya kebanyakan game indie menggunakan grafik pixel.
Lalu, kenapa grafik pixel? Pertanyaan yang menarik bukan? Kebanyakan developer indie ini identik dengan grafik pixel, pastinya ada alasan dong kenapa menggunakan grafik pixel, nah disini ane bakal bahas alasannya!

Mudah untuk di buat


Quote:


Sumber Daya


Quote:


Nostalgia


Quote:


Pada akhirnya, grafis pixel punya keuntungannya masing-masing, dan untuk sebuah indie developer, menggunakan grafis pixel mungkin menjadi opsi yang paling sempurna karena mudah, murah dan ga terlalu butuh banyak hal yang spesifik. Dengan grafis pixel juga banyak developer indie yang bisa membuat karakter yang bagus dan juga pemadangan yang indah.   

Sekian thread dari ane, semoga dapat bermanfaatemoticon-Embarrassment




4
12.6K
90
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan