mbah.kinclongAvatar border
TS
mbah.kinclong
Artifak-Artifak yang paling ditakuti di Marvel Universe [Mengenal Marvel lebih dalam]
Quote:




Sebelumnya boleh lah di emoticon-Rate 5 Stardulu

Atau di emoticon-Cendol (S) juga boleh emoticon-Malu (S)


Semoga gak Repost

Spoiler for Cek Repost:


HT ke-7 dari mbah.kinclong



Artifak-Artifak yang paling ditakuti di Marvel Universe





Dalam Marvel Universe mungkin Artifak yang paling terkenal bagi para penggemar Marvel itu adalah infinity Gauntletnya Thanos, tapi jangan salah masih banyak artifak-artifak lain yang tidak kalah ditakuti dari Infinity Gauntlet



Cosmic Cube



Tessarac dalam film Avenger (salah satu versi lain dari Cosmic Cube)

Pernah keluar dalam film layar lebar, Avenger 1. Di dalam film Avenger, Cosmic cube disebut dengan nama Tessarac, dam didalam film Avenger Tessarac digunakan Loki untuk menjadi pembuka gerbang antar ruang untuk memasukan ras Chitauri ke New York dan untuk mengkontrol jiwa seseorang, tapi sebenarnya dalam komik, Cosmic Cube merupakan Artefak kuno yang ditakuti dengan kekuatan mengabulkan apapun permintaan penggunannya, dari mengghancurkan galaksi, menghidupkan orang mati dll. Tidak jelas asal-usul dari Cosmic cube ini (karena ada beragama versi), yang jelas adalah kekuatan Cosmic cube hampir tidak terbatas

Spoiler for Cosmic Cube:



Ultimate Nullifier




Senjata dengan kekuatan paling menghancurkan dan mematikan dalam marvel universe, Senjata ini dapat menghancurkan apa saja, apa saja disini berarti dapat menghancurkan, Galaksi, Lintas Waktu, bahkan dapat menghancurkan Marvel Universe sendiri. ini adalah satu-satunya benda dalam Marvel Universe yang membuat merinding Galactus. Saat terjadi masa Ultron (Age of Ultron) *Cerita dalam komik bukan dalam movie. Ironman sempat memegang senjata ini tapi dia tidak berani menggunakan kekuatannya untuk mengalahkan ultron karena kekuatan penghancurnya yang melebihi apapun

Spoiler for Ultimate nullifier:


Ngeri, agan ini telah menemukan senjata ini di dunia nyata
Spoiler for ATUT:





The Wand of Watoomb




berbeda dengan artefak lainnya, artefak yang satu ini menggunakan kekuatan magic. Kekuatannya beragam diantaranya, menyerap dan menembakan energi, dapat menyembuhkan apapun yang diderita penggunannya, membuat penghalang sihir, dapat memberitahu lokasi dari seseorang siapapun orangnnya, Wand of Watoomb juga bisa membuka portal antar dimensi, ruang, dan waktu. Senjata ini pernah dipegang oleh dr. Strange dan membuat kekuatan sihir Dr.Strange jauh berlipat ganda

Spoiler for Wind Of Watoomb:


Thanks untuk agan ivanmkz, udah nemu pengguna wand of watoomb di dunia nyata

Spoiler for NGERI GAN!:




The Infinity Gems




Kekuatan-Kekuatan Gems nya :

  • The Power Gem : Memiliki Kekuatan penyimpanan seluruh energi yang SUDAH ADA dan yang AKAN ADA
  • Time Gem : Memiliki kekuatan mengontrol waktu, seperti dapat mengontrol umur orang, menjelajah waktu dll.
  • Reality Gem : dapat mengatur kenyataan, seperti dapat mengatur hukum fisika, kimia, biologi
  • Soul Gem : Dapat mengatur, menciptakan, memusnahkan jiwa seseoang, dari yang hidup sampai yang sudah mati
  • Mind Gem : Dapat mengatur pikiran semua mahluk yang ada di Universe
  • Space Gem : Dapat membuat penggunnya berada dimanapun sesuka hatinya


Diceritakan Asal-usul dari Gems ini adalah,setiap Gems merupakan bagian-bagian dari Dewi yang hidup sebelum ada mahluk di Universe , dia kesepian dan akhirnya bunuh diri

Spoiler for Infinity Gems:


The Evil Eye of Avalon




berbentuk seperti senter aneh, kekuatannya yang utama adalah dapat merubah struktur molekul suatu zat. kekuatannya lainnya adalah dapat menjelajah waktu dan ruang, Energi Blasts dan Force Fields. Pemilik asli dari Artefak ini adalah Prester John.

Spoiler for The Evil Eye of Avalon:



Infinity Gauntlet




Senjata yang sangat dibanga-bangakan oleh Thanos, setelah mengumpulkan semua infinity gems dia menyatukannya dalam sebuah sarum tangan, dengan senjata ini dia berhasil memusnahkan setengah populasi dari Universe dengan instan (dengan alasan untuk menunjukannya ke pacarnya, yang sudah mati) dengan Infinity Gauntlet juga dia menghancurkan jembatan pelangi yang ada di Asgard dan itu hanya menggunakan 2% dari kekuatan Infinty Gauntlet, kelemahan dari Infinity Gauntlet adalah hanya bisa digunakan di beberapa universe, gak semua Marvel Universe.


Ooops sorry TS ada yang salah, ini ada revisi dari agan cogan emoticon-Angkat Beer

Quote:


Deadpool x Ms. Death hahhaha emoticon-Ngakak (S) emoticon-Kiss emoticon-rose





Spoiler for Infinity Gauntlet:


Heart Of Universe




Simpelnya, jika kalian mempunyai kekuatan ini berarti kalian setara sama One Above all bahkan bisa jadi lebih, Kalo dibandingin sama artefak lain ini adalah artefak paling Kuat dan ditakuti di Marvel Universe, karena kalo artefak lain MEMBERIKAN kalian kekuatan, kalo artefak ini MEMBUAT kalian menjadi kekuatan itu sendiri. Dan tentu saja Thanos sangat menginginkan kekuatan ini sampe harus ngelawan One Above All, Thanos yang sudah hampir medapatkan hearth of universe sepenuhnya dikalahkan oleh beyonder (sang penjaga DC universe dan Marvel Universe)

Spoiler for Hearth of Universe:



Silahkan tanya ane seputar marvel, ane bakal jawab sebisa ane emoticon-Angkat Beer


Spoiler for Komeng-komeng pertanyaan seputar marvel:



ada saran dari agan cogan, buat yang mau baca komik marvel

Quote:






Quote:



Quote:
Diubah oleh mbah.kinclong 09-11-2015 14:13
0
111.4K
345
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan