bizparkAvatar border
TS
bizpark
[ASK] apakah selama ini ane salah? Ucapin selamat hari raya ke saudara kristen kita?
Gan ane bingung nih.
Selama ini ane dari kecil setiap saudara( ane menyebut mereka saudara ) nasrani kita merayakan hari raya agama mereka ane selalu mengucapkan selamat kepada mereka. Ini ane biasakan karena ane merasa cukup dekat dengan teman2 ane yg kristen. Dan yg dipikiran ane tidak ada yg salah dengan itu. Tapi bbrp tahun belakangan ini ane merasa terganggu karena ane sering sekali mendengar seruan dari pemimpin2 atau pemuka agama(sebagian kecil) untuk tidak memberikan selamat kepada mereka karena kata mereka dengan mengucapkan selamat kepada mereka sama saja dengan mengakui kebenaran agama mereka. Bahkan pernah ane kena tegur sama teman ane waktu ane salamin temen ane yg kristen pada waktu natal thn kmrn. Yg ingin ane tanyakan apakah bener ane salah mengucapkan natal ke mereka? Apakah ada ayat yg menyatakan kalo ucapin ke mereka adalah salah? Kalo ada ayat apa?
Kalo memang jawaban agan2 meyakinkan ane, ane akan stop ucapin selamat ke mereka dan ane ubah mind set ane mulai skrg. Thanks gan!
0
19.5K
511
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan