Al RasyidAvatar border
TS
Al Rasyid
[VGA CARD] Review Digital Alliance GTX 750Ti StormX DUAL "The Fastest GTX 750Ti"
Review: 27 September 2014
________________________




Pada akhir September 2014 para pengguna PC dikejutkan dengan kedatangan generasi terbaru Nvidia GTX 980 dan GTX 970 yang memiliki performa tinggi dan konsumsi daya yang sangat irit. Review Lokal dan internasional bertebaran di mana2 dan para pengguna VGA kelas High end GTX 7xx series berbondong-bondong menjual VGA lamanya dan mengganti dengan GTX 900 series.

Lalu bagaiamana nasib user PC dengan bajet max Rp 2 juta saja? Jangan khawatir, Digital Alliance Indonesia (DA) akhirnya menghadirkan VGA dengan chipset yang juga berbasis maxwell seperti yang ada pada GTX 900 series. Dirilis pada April 2014 lalu seri Overclock GTX 750ti yang dikenal dengan Palit Storm X DUAL kini sudah hadir di Indonesia dengan nama Digital Alliance GTX 750Ti Storm X Dual.

DA juga membawa kabar baik lainnya, kini klaim garansi yang tadinya hanya 1 tahun saja bertambah menjadi 2 tahun, tak hanya itu harga VGA DA yang terkenal lebih murah dibanding merek sejenis tidak menjadi lebih mahal walaupun masa garansinya sudah menjadi 2 tahun. emoticon-Cendol (S)

GTX 750Ti sendiri merupakan generasi Maxwell pertama yang dirilis pada bulan April 2014 lalu. DA membekali GT 750Ti-nya dengan overclock pabrikan yang cukup tinggi, core clock reference yang semula 1020 Mhz dinaikan menjadi 1202 Mhz, memory clock juga mengalami peningkatan dari 1350 Mhz menjadi 1502 Mhz! wow emoticon-Belo. Tak hanya itu, DA memodifikasi Kipas "Jetstream"-nya yang terkenal itu untuk dapat digunakan pada seri GTX 750ti ini, sehingga DA GTX 750Ti Storm X DUAL merupakan varian GTX 750ti yang tercepat sampai saat ini. emoticon-Belo emoticon-Belo emoticon-Belo

DA GTX 750Ti hadir dengan harga yang relatif murah dibanding seri overclock merek lain, di tanah air harganya berkisar antara USD 161 - 165 atau sekitar Rp 1.932.000 s.d 1.980.000,- (Kurs USD = Rp 12.000 - Per Sept 2014). Cukup menggiurkan memang, baiklah kita langsung saja lihat performanya



Quote:




Quote:




Quote:




Quote:




Quote:




Quote:



Sekian Share Dari saya,
mohon maaf banyak sekali kekurangannya, dan keterbatasan yg saya miliki...
thanks.. emoticon-Angkat Beer


jgn lupa tinggalkan comment emoticon-cystgdan emoticon-Rate 5 Star ya gan


Review Lain:

ASUS HD 7850 Direct CU II

Leadtek Winfast GTX 650Ti Boost (SLI Performance)

Digital Alliance GTX 780Ti & AMD R9 290X

Digital Alliance AMD R9 280 Tahiti XTL

Digital Alliance GTX 760 Jetstream

Digital Alliance GTX 750Ti Storm X



Diubah oleh Al Rasyid 25-10-2014 02:29
0
18.9K
49
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan