Kucing_teybangAvatar border
TS
Kucing_teybang
Inilah Rahasia di Balik Adegan Slow Motion dalam Film Dredd
emoticon-Sundul Gan (S)emoticon-Sundul Gan (S)emoticon-Sundul Gan (S)
Di Rate Dulu Gan..emoticon-Big Grin

Quote:

Meskipun gelar sebagai film laga terbaik tahun 2012kami jatuhkan kepada The Expendables 2, Dredd merupakan salah satu kandidat kuat dalam kategori tersebut.

Keberadaan jenis narkoba baru, Slo-Mo, mendesak para ahli efek spesial untuk menghasilkan tampilan slow motion yang indah. Kesadisan yang ditunjukkan oleh Judge Dredd (Karl Urban) dan Anderson (Olivia Thirlby) saat menyergap ruangan anak buah Ma-Ma (Lena Headey) bisa dikatakan sebagai momen terbaik sepanjang film.

Image source: FX Guide

Peluru yang meluncur dari senapan, memenetrasi kulit, memecahkan daging, dan menghasilkan semburan darah yang berlimpah terlihat sangat memukau. Apalagi ditambah dengan lekukan asap dan kerlap-kerlip cahaya yang menghiasi adegan tersebut. Namun, apa rahasia para ahli efek visual dalam membuat adegan tersebut? Jawabannya adalah Phantom Flex.

Phantom Flex merupakan kamera berkecepatan tinggi yang mampu merekam video dalam kecepatan 3.000 fps atau bahkan lebih tinggi lagi. Hasil rekaman 3.000 fps ditampilkan dalam kecepatan standar sehingga adegan dengan gerakan super lambat bisa terwujud.

Kemampuan kamera Phantom Flex berhasil menjawab kekhawatiran sang penulis naskah, Alex Garland. “Adegan dengan gerakan lambat tersebut merupakan bagian yang sangat penting dalam film, itu sudah diidentifikasi oleh Alex sebagai salah satu kekhawatiran utamanya,” ujar supervisor efek visual Jon Thum seperti dilansir oleh Wired.

Phantom Flex High-Speed Digital Camera

Film apalagi yang kira-kira akan menggunakan kamera Phantom Flex? Adegan dalam film apa yang Anda harap menggunakan kamera ini?
Spoiler for Phantom Flex High-Speed Digital Camera:

Sumber 1|2|3|4|5|Google Translate|Youtube
___________________
Thread Ane Yang Lain:
  1. Ini Dia 10 Tempat Wisata Dari Film-Film Terkenal /:D/ [+Pict]*Hot Thread
  2. Kenali 5 Pemicu Stres Saat Liburan *Hot Thread
  3. 8 Pesona Keindahan Kota Garut *Hot Thread
  4. Ini Dia 10 Tempat Wisata Pecahkan Rekor Dunia /:D/ [+pic] *Hot Thread
  5. 10 Ramalan tentang Industri Game di 2013! *Hot Thread
  6. 10 Game dengan Cita Rasa Oriental Terbaik! *Hot Thread
  7. Fakta-Fakta Tentang Fashion Di Hari Imlek
  8. Mengenal Tempat-Tempat Di Iklan Djarum Super
  9. 10 Surga Bawah Laut Indonesia
  10. [Tips!] Berlibur di Musim Hujan? Siapa Takut!
  11. Inilah 9 Bandara Ternyaman di Dunia [+Pict] /:D/
  12. 10 Armor Terkeren & 10 Senjata Paling Mematikan Dalam Video Game [+Pict]
  13. Microsoft Visualisasikan Ide Gaming Masa Depan – IllumiRoom
  14. 7 Buah Langka yang Enak di Indonesia
  15. 7 Tempat Wisata untuk Melihat Hewan Misterius
  16. StickNFind, Anda Tidak akan Pernah Kehilangan Lagi
  17. Kenali Negeri Sendiri Sebelum Jelajahi Negeri Orang
  18. Ini Dia, Tempat-tempat Eksotis di Indonesia [+Pict] /:D/
  19. Kiper Indonesia yang Pernah Menahan Tendangan Pinalti Pele
  20. Empat Kesalahan Sering Dilakukan Traveler
  21. Inilah Rahasia di Balik Adegan Slow Motion dalam Film Dredd
  22. 10 Mobil Konsep Terbaik di 2012
  23. Pesta Pergantian Tahun Meriah di 10 Negara

___________________
Quote:
Diubah oleh Kucing_teybang 09-02-2013 04:43
4iinch
4iinch memberi reputasi
1
21.9K
70
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan