Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

allaboutsteveAvatar border
TS
allaboutsteve
8 makanan sehat yang mengandung probiotik tinggi
Hai agan2

Mao bantu share info mengenai makanan sehat bagi kesehatan

Adapun 8 makanan sehat yang mengandung probiotik tinggi
1. Kimchi
Kimchi dikenal sebagai makanan pokok orang korea , dimana biasa nya dibuat atau disajikan di sayuran asin, sup, ataupun makanan fermentasi seperti kol dan lobak.
Fakta menariknya adalah sayuran juga bisa membantu memenuhi kebutuhan sehari -hari

2. Yogurt
Makanan ini sudah dikenal org banyak kalangan.
Manfaat yogurt sangat besar yang memiliki banyak manfaat besar seperti bakteri baik untuk melawan bakteri jahat.

3. Asinan kubis
Hasil frementasi asam laktat, proses dimana bakteri mengubah gula menjadi asam laktat.
Biasa nya makanan ini disajikan juga dengan hot dog, namun dikarenakan makanan junk food tidak baik sebaiknya dikonsumsi dengan makanan lain seperti daging dada unggas.

4. Acar
Selain mengandung probiotik yang bermanfaat bagi usus, makanan ini juga rendah lemak dan kalori.

5. Teh jamur
Teh dengan sedikit soda dan asam tidak hanya mengandung probiotik , tetapi juga dapat menurunkan resiko penyakit jantung.

6. Tempe
Tempe makanan yang difermentasi mengandung sejumlah manfaat kesehatan seperti protein yang membantu dan memperbaiki otot dan membuat kita merasa kenyang.

7. Miso
Miso adalah pasta yg terbuat dari kedelai di fermentasi. Makanan ini biasa nya digunakan dalam sup miso dan mengandung fitonutrien dengan sifat antioksidan dan anti -inflamasi.

8. Kefir
Minuman susu fermentasi yang tidak hanya mengandung probiotik melainkan sumber kalsium dan protein.

Cukup sekian informasi nya semoga bermanfaat

Sumber ;
http://www.msn.com/id-id/kuliner/beritakuliner/8-makanan-sehat-yang-mengandung-probiotik-tinggi/ar-BBKu9Yv?ocid=iehp
tien212700Avatar border
tien212700 memberi reputasi
1
1.1K
9
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan