Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kolskoonkaskusAvatar border
TS
kolskoonkaskus
10 Kenyataan Pahit yang (mungkin) Kamu Hadapi Setelah ....
10 Kenyataan Pahit yang (mungkin) Kamu Hadapi Setelah Lulus Kuliah
Setelah lulus kuliah banyak hal baru dalam hidupmu.

Kehidupan di kampus memang mengasyikkan tapi juga penuh tekanan. Nongkrong bareng teman satu geng mungkin bikin kamu lupa waktu. Tapi saat kamu ingat tugas bertumpuk-tumpuk dan target skripsi, kamu akan merasa stres dan pengen cepat lulus aja. Iya nggak?

Padahal, ketika kamu sudah lulus, tantangan demi tantangan bakal kamu hadapi. Jika kamu sering mengeluh revisi skripsi dari dosen yang nggak kelar-kelar, masalah di dunia kerja jauh lebih rumit dan bikin depresi. Apalagi jika kamu belum tahu rencana setelah diwisuda, bisa-bisa kamu bakal nganggur dalam waktu cukup lama.

Bukan menakut-nakuti, tapi ketika kamu lulus kuliah, banyak hal berubah dalam hidupmu dan kamu bakal menghadapi kenyataan hidup yang sesungguhnya. Oleh sebab itu, nggak ada salahnya jika kamu mempersiapkan diri sedari masih kuliah biar kamu nggak kaget nantinya. Berikut beberapa gambaran kenyataan pahit yang harus kamu hadapi setelah lulus kuliah.

1. Kamu nggak akan dapat pekerjaan impianmu sehari setelah diwisuda.

10 Kenyataan Pahit yang (mungkin) Kamu Hadapi Setelah ....

Quote:


2. Kamu akan canggung main ke kampus atau nongkrong bareng temanmu yang belum lulus.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.jpg

Quote:


3. Nggak ada lagi waktu begadang sampai pagi.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.jpg

Quote:


4. Kamu akan merasa hilang arah, sendiri, dan takut nasib masa depanmu.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.gif

Quote:


5. Hubunganmu dengan pacarmu semakin renggang, intensitas ketemuan nggak sesering dulu.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.jpg

Quote:


6. Sadar kalau target yang kamu bikin ternyata meleset jauh.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.gif

Quote:


7. Gara-gara sering stres, badanmu jadi nggak keurus dan cepat gemuk.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.jpg

Quote:


8. Nggak lagi bisa ngegosip seru lagi, yang kamu pikirkan cuma nasib dirimu sendiri.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.jpg

Quote:


9. Seiring bertambah usia, kamu jadi gampang sakit.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.jpg

Quote:


10. Kamu udah mulai mikir nikah dan punya anak.

http://cdn.klimg.com/newshub.id//rea...taan-lulus.gif

Quote:
0
4K
28
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan