Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

haw210Avatar border
TS
haw210
7 Cara Jadi Kaya ala Etnis Tionghoa yang Nggak Pernah Diungkap Sebelumnya
Spoiler for Penting:

Pengin kaya? Yuk belajar dari saudara kita etnis Tionghoa sambil tetap terus berusaha.

Siapa sih yang nggak pengin nyari kemapanan secara finansial?

Masing-masing dari kita mungkin berencana untuk bekerja di perusahaan ternama demi mendapat gaji mumpuni. Sementara sebagian lainnya akan mencoba peruntungan dengan merintis bisnis untuk memenuhi berbagai kebutuhan dalam hidup. Padahal kalau ditelaah lebih jauh lagi, besarnya pemasukan besar bukanlah satu-satunya cara untuk jadi kaya.

Saudara kita dari etnis Tionghoa telah membuktikan bahwa kalau kita pengin mencapai kemapanan finansial, kita harus memiliki trik tersendiri dalam mengatur keuangan kita. Mengatur keuangan untuk mapan secara finansial bakal lebih mudah tercapai daripada hanya sekedar bergaji besar.

Nah untuk memahami seperti apa sih cara jadi kaya ala orang tionghoa, yuk kita lihat cara etnis ini mengatur keuangan mereka:

1. Mereka akan senantiasa menyisihkan 50% dari pendapatan untuk ditabung
Spoiler for :


2. Mau bekerja keras dan tidak pernah menyerah
Spoiler for :


3. Berusaha untuk selalu menghindari hutang apalagi untuk hal-hal yang tidak dibutuhkan
Spoiler for :


4. Selain tabungan, mereka juga ”memelihara uang” dari bisnis yang menjanjikan
Spoiler for :


5. Tidak gentar menawar dan cermat sebelum membeli sebuah barang
Spoiler for :


6. Membangun relasi baik dengan orang yang dianggap menguntungkan
Spoiler for :


7. Konsisten melakukan manajemen keuangan yang telah ditetapkan
Spoiler for :


Pada akhirnya kecerdasan mengatur uang yang kita terima adalah kunci utama jika ingin mencapai kemapanan finansial. Tanpa adanya kecerdasan tersebut sebesar apapun gaji atau pendapatan yang kita terima semuanya akan berakhir sia-sia. Nah jika kalau kamu juga ingin sesukses saudara kita dari etnis Tionghoa soal finansial, bisa nih mulai dari sekarang mengaplikasikan manajemen uang yang mereka punya.

Demikianlah trit yang sederhana ini jika berkenaan tolong di emoticon-Rate 5 Starsama jangan lupa emoticon-Toast nya dan inget emoticon-No Sara Please
0
8.7K
54
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan