Quote:
Siapa bilang wanita hanya bisa mengerjakan pekerjaan rumah tangga saja? Seorang wanita juga bisa melakukan sesuatu yang besar. Tak hanya untuk dirinya sendiri, tapi juga untuk orang lain bahkan untuk merubah dunia.
Keberadaan mereka pun kerap dijadikan sumber inspirasi bagi wanita lain. Wanita juga memiliki kemampuan luar biasa jika mereka mau dan berani untuk berusaha. Bahkan berkat salah satu diantara mereka manusia bisa menginjakkan kaki di bulan. Siapa sajakah mereka? Ini dia informasinya.
Quote:
1. Inilah contoh kesetiaan, yang mungkin tak semua wanita berani melakukannya. Istri dari seorang tentara Jerman setia menemani suaminya, bahkan sampai ke dalam pengasingan.
Quote:
2. Margaret Hamilton seakan tampil bangga dengan hasil tulisan tangannya sendiri. Buku-buku di sampingnya itu berisi kode program dari proyek Apollo yang membawa manusia ke bulan.
Quote:
3. Jika melihat ini mungkin Anda akan tercengang, sosok samurai yang ada dalam foto ini bukanlah seorang pria, melainkan seorang wanita pemberani.
Quote:
4. Kerena ia adalah wanita pertama yang menjadi astronot, maka ia berhak menyandang julukan ibu pertama luar angkasa.
Quote:
5. Menggunakan celana pendek juga bisa dibilang berani, karena pada saat itu (1937), para wanita Toronto terbiasa dengan busana yang menutup bagian kaki.
Quote:
6. Saat terjadi konflik Yahudi di Yugoslavia, seorang perempuan muslim melindungi tetangganya dengan memakaikan cadar untuk menutupi identitas Yahudinya dan untuk melindunginya dari tuntutan.
Quote:
7. Pilot mungkin sebuah profesi yang jarang diminati oleh seorang wanita, tapi lain halnya dengan Sarla Thakral. Ia begitu tertarik dengan pesawat terbang, hingga ia menjadi pilot wanita pertama kali di tahun 1936.
Quote:
8. Menjadi wanita pertama yang menjadi atlet maraton bukanlah hal yang mudah, Kathrine Switzer harus menerima banyak tekanan dari pihak penyelenggara. Tapi akhirnya, ia berhasil menyelesaikan lomba tersebut.
Quote:
9. Inilah wajah tim basket wanita pertama di dunia, yang menginspirasi wanita lainnya. Hingga saat ini, basket adalah salah satu olah raga favorit bagi para wanita.
Quote:
10. Usia bukan lagi menjadi penghalang bagi nenek berusia 106 tahun ini untuk melindungi rumahnya di Armenia dengan senjata api.
Quote:
11. Kota Los Angeles adalah kota lahirnya beberapa wanita yang untuk pertama kalinya di tahun 1950, melakukan olah raga tinju wanita yang dilaksanakan di atap gedung.
Quote:
12. Geng wanita biasanya identik dengan kecantikan dan sifat feminim, tapi tidak untuk geng wanita yang menamai diri mereka Hell’s Angels ini.
Quote:
13. Saat para pria diwajibkan militer, dua gadis ini menggantikan mereka memindahkan balok es. Walaupun sangat berat, tapi mereka menunjukan kalo wanita juga punya kekuatan untuk melakukan pekerjaan laki-laki.
Quote:
14. Inilah wanita yang menunjukan keberanian mengkampanyekan perdamaian di kota New York, saat pecah perang antara Jepang dan Amerika.
Quote:
15. Saat negaranya berperang, tak ada alasan untuk tidak membela tanah airnya. Itulah yang dilakukan oleh Marina Ginesta, yang ikut terlibat dalam perang saudara Spanyol.
Quote:
16. Bukan hanya fotografer zaman sekarang yang rela menantang maut untuk mendapatkan hasil foto yang bagus. Fotografer di tahun 1934 juga melakukan hal yang sama, dan dia adalah seorang wanita.
Quote:
Itulah beberapa foto yang membuktikan sisi lain wanita yang luar biasa. Dan dengan keberanian, mereka memberikan inspirasi bagi wanita lain pada zamannya. Sehingga para wanita saat ini bisa melakukan berbagai macam hal yang luar biasa juga. 
Jangan negative thingking tentang foto foto di atas yah gan
ambil hikmah nya ajah dari foto foto di atas
see you next time
keep ngaskus gan
-=Trit ane yang lain =- 
5 Barang Selundupan Yang Paling Banyak Ditemui di Indonesia
8 Fakta Manusia Terkaya Sejagat dan Sepanjang Masa, Siapa Dia ?
6 Pemain yang Cocok Gantikan Peran Gerrard di Liverpool
7 Hal yang Diharapkan Ada di Angkutan Umum
4 Mitos Tentang Wanita Karir yang Belum Tentu Benar
Fakta TELINGA yang Jarang ente Ketahui
Simak Surat Penyesalan Pilot Pesawat Bom Atom Hiroshima-Nagasaki
5 Karya Anak Bangsa Yang Dipakai Public Figure Dunia
Objek Wisata di Indonesia yang Dipenuh Mitos Cinta
6 Tempat Wisata Indonesia Ini Sering Dikunjungi Seleb Dunia Gansis !
10 Hal Tentang Persahabatan yang Ibumu Ajarkan Tanpa Pernah Kamu Sadari
4 Hal Penyebab Menurunnya Sistem Imunitas Tubuh
6 Indikator Tubuh Sudah Kehabisan Energi
Dibalik Pembuatan 5 Film Horor Ini Tersimpan Kisah Yang Menyeramkan
Begini Caranya Hadapi Atasan yang Bawel
8 Negara Terkecil di Dunia yang Bisa Dijelajahi Dalam Sehari Saja
6 Cara Mudah Cegah Pikun di Usia Muda
Jangan Katakan 4 Hal Ini Saat di Kantor gansis !
Kisah 5 Miliarder yang Mulai Karir dari Nol
Inilah Momen Pernikahan Terbaik (Mengharukan & gokil) yang Terabadikan Lewat Foto
Karya Luar Biasa ini Lahir di Penjara
6 Fakta Menyedihkan Mengenai Pendidikan di Indonesia
Hal yang Bisa Kamu Lakukan Sebelum Punya Anak
Cantik dan Jago Bisnis, 5 Artis Ini Bikin Lapangan Kerja Sendiri
Kisah Perabotan-perabotan Berhantu yang Menimbulkan Kengerian
Lakukan 4 Hal Kecil Ini Untuk Melestarikan Tarian Indonesia
Inilah Penyebab dan Cara Mengatasi Penyakit Pelupa
10 Krisis Moneter Terburuk Dalam Sejarah
Hal yang Mesti Lo Tahu Sebelum Pergi ke Barbershop
Tokoh Terkenal Yang Sejatinya Tidak Pernah Ada
Bumi & Kita
Gaung Pencak Silat Sampai ke Kota Madrid
Inter Milan Vs AC Milan: Satu Tubuh yang Tercerai-Berai
10 Hal yang Pertama Diperhatikan Wanita Terhadap Pria
Edisi Malam Jumat, Kisah Horor Pabrik dekat Rumah Ane (NYATA) 
10 Cara Mudah Berbahasa Inggris
6 Manfaat Soda untuk Urusan Rumah Tangga
15 Petinju Terbaik di Dunia
Orang yang Gemar Membaca Cenderung akan Sukses, Ini Alasannya gansis !
6 Actor Utama yang kalah dalam Film Fast Furious 7
Orang yang Gemar Membaca Cenderung akan Sukses, Ini Alasannya gansis !
5 Alasan Nggak Perlu Takut Hantu
Mempringati Hari TNI AU, ini dia beberapa 10 Helikopter Terbaik Dunia
Kamu bisa Dikatakan Gagal Menjadi Pemimpin saat Melakukan 11 Hal Ini
7 Cara Seru biar bisa Menabung
9 Hal Kecil yang Membuatmu Boros Tanpa Sadar
Ini tips ampuh tembus KPR di bank