ledglowAvatar border
TS
ledglow
Ini cara benar membersihkan temperglass HP oleophobic coating
No HT No Problem , Yang penting berbagi

HI Kaskuser emoticon-Traveller

Maraknya penggunaan temperglass untuk melindungi layar smartphone agan agan disini. Membuat TS ingin berbagi pelajaran.





emoticon-Shakehand2
langsung aja a

[Temperglass Oleophobic]





Temperglass yang agan punya pasti sudah include fungsi2 canggih yang di era tahun 70 an masih belum ada . Misal : 9h hardness , oleophobic [anti smudge] , dll

Oleophobic sendiri adalah coating yang memberikan perlindungan dari minyak. yang bisa membantu menyamarkan dan menghilangkan bekas sidik jari dari tangan tangan jorok agan agan disini oppsssss emoticon-Takut





SALAH





Jangan menggunakan bahan abrasive atau chemical yang super canggih gan. nanti coating oleophobic nya bisa luntur. memang sih mulus kaya paha miyabi bening bening kinclong. tapi dibalik itu ada satu juta , eh salah 1 biji kerugian gan yaitu coating oleophobicnya hilang dan bisa membuat temperglass agan cepet kotor.





BENAR

CUKUP SIMPEL.
Cukup pakai air dan tisu. itu sudah sangat simpel gan. so jangan sampai salah merawat smartphone kesayangan agan ya emoticon-Shakehand2


Bagi cendol bila berkenan emoticon-Shakehand2
Diubah oleh ledglow 19-01-2015 15:16
0
13.2K
31
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan