Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

setiakawan69Avatar border
TS
setiakawan69
Mengenang kartun LOONEY TUNES

HALO AGAN-AGAN!




Sebagai seseorang yang besar dan menikmati masa kanak-kanak di tahun 90an, ane ngga pernah melewatkan kartun yang satu ini gan. Tapi entah kenapa, kartun ini sekarang menghilang sama sekali emoticon-Sorry.

Tapi pada jamannya, siapa sih yang ngga kenal Bugs Bunny, dan kawan-kawan ini? Bahkan mereka pernah menghiasi keseruan di layar lebar bersama Michael Jordan sang Legenda Basket NBA. dalam film yang berjudul:


SPACE JAM



Melihat sejarahnya sejenak, LOONEY TUNES pertama kali diciptakan tahun 1930.. oleh 2 kreator utama yang bernama Chuck Jones &Tex Avery


Spoiler for Chuck Jones:


Spoiler for Tex Avery:


Episode pertama LOONEY TUNES tayang tahun 1928 dengan judul "Sinking In The Bathtub"

Spoiler for EPISODE PERTAMA:


Seiring berjalannya waktu, muncullah tokoh-tokoh yang menjadi sorotan utama hingga kini, seperti BUGS BUNNY, DAFFY DUCK, TAZMANIAN DEVIL, dan masih banyak lagi...

Menyusul kesuksesan Looney Tunes, dibuatlah TINY TOONS oleh Warner Bros pada tahun 1990 - 1995. Dengan mengangkat tokoh mirip dengan tokoh-tokoh utama di Looney Tunes, Tiny Toon juga meraih kesuksesan seperti sang pendahulu.


TINY TOONS



Tahun 2002, untuk menjangkau pemirsa yang lebih kecil lagi usianya, Warner Bros membuat "BABY LOONEY TUNES". Yang merupakan perwujudan karakter bayi dari semua tokoh Looney Tunes. Disini, munculah tokoh-tokoh seperti: Baby Bugs, Baby Duffy, Baby Taz, dkk..

BABY LOONEY TUNES



Nahh! untuk semakin mengenang Looney Tunes yang sudah menghilang ditelan jaman ini emoticon-Sorry, mari kita melihat kembali karakter-karakter yang muncul di LOONEY TUNES!




KARAKTER LOONEY TUNES


Spoiler for Bugs Bunny:


Spoiler for Daffy Duck:


Spoiler for Tazmanian Devil:


Spoiler for Elmer Fudd:


Spoiler for Marvin The Martian:


Spoiler for Yosemite Sam:


Spoiler for Road Runner:


Spoiler for Wile E Coyote:


Spoiler for Tweety The Bird:


Spoiler for Sylvester The Cat:


Spoiler for Penelope & Pepe Le Pew:


Spoiler for Speedy Gonzales:


Spoiler for Lola Bunny:


Gimana agan-agan? udah lumayan mengenang salah satu kartun terbaik sepanjang masa ini belom gan?
Siapa sih tokoh favorit agan-agan sekalian? Kalo ane sih paling suka Daffy Duck, karena lucu banget gan! emoticon-Ngakak

Semoga menghibur ya gan!


Spoiler for buka gan:


CHEERS GAN!

Diubah oleh setiakawan69 03-10-2014 03:17
0
11.7K
36
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan