Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

yxlAvatar border
TS
yxl
SERENTAUN Kasepuhan Ciptagelar
SERENTAUN Kasepuhan Ciptagelar

31 Juli - 2 Agustus 2010



PERHATIAN : untuk yang TIDAK KUAT melihat DEBUS agar tidak membukanya !!!



salah satu upacara adat di Kasepuhan Ciptagelar Kec. Cikakak Kab. Sukabumi

desa adat Ciptagelar berada di belakang Taman Nasional Gunung Halimun Salak ( TNGHS )

bisa ditempuh dari Cipeuteuy / Parakansalak Sukabumi via TNGHS ( lewat hutan ) dengan berjalan kaki atau motor trail atau sepeda gunung

bisa juga melewati Palabuhanratu, masuk ke jalan Cikakak, akses jalan masuk dari belakang Samudera Beach Hotel (SBH);



perjalanan dari kota Sukabumi ke lokasi desa adat yg kami lalui memakai kendaraan offroad rata2 diperlukan waktu 5 jam dalam kondisi jalan dan cuaca baik, dari kota Sukabumi ke arah Palabuhanratu (ibu kota Kab. Sukabumi), setelah sampai di sekitar SBH ada pertigaan ke arah Cikakak ( Cikakak penghasil durian dan buah2an terbaik di Palabuhanratu, diantaranya DURIAN GANDARIA ), nah di tengah2 perjalan kesana akan melewati juga SITUS CENGKUK yaitu situs purbakala dengan peninggalan terbanyak / terkomplit sesuai masa2nya ( ada peninggalan masa purbakala, masa China, masa Hindu, masa Budha dan masa Kerajaan, akan saya posting nanti) tapi situs ini letaknya masuk lagi kira2 2km dari pertigaan jalan utama Cikakak;

bbrp kilometer setelahnya akan masuk pintu gerbang Taman Nasional Gunung Halimun Salak; semakin atas berkendara jalanan berganti menjadi jalan batu bbrp km sampai akhirnya akan tiba di sebuah desa adat Ciptarasa, istirahat sejenak sebelum melanjutkan perjalanan;

setelah itu kita lanjutkan ke arah menuju HUTAN LARANGAN area dimana kita akan menembus hutan Taman Nasional Gunung Halimun Salak, terjal tanah dan berbatu, lebih dari 10km kita akan lewati hutan, jurang2 dan pemandangan hutan di gunung tersebut;

sampai pada akhirnya kita akan sampai di desa adat Ciptagelar tujuan utama menyaksikan upacara adat SERENTAUN;
Diubah oleh yxl 06-08-2014 13:46
Kaskus Support 14Avatar border
Kaskus Support 14 memberi reputasi
1
7.3K
6
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan