camera.co.idAvatar border
TS
camera.co.id
Underwater photography menggunakan DICApac Flexible Casing
INGIN MEMOTRET UNDERWATER SEPERTI DIBAWAH...?


photo by Herry Tjiang

Sekarang tidak perlu bingung lagi dengan harus membeli perlengkapan yang cangih seperti underwater case yang terbilang mahal karena Underwatercasenya seharga lebih kurang dari camera nya sendiri bahkan ada beberapa merek lebih mahal dari harga cameranya. Memang jika diperlukan sampai kedalaman lebih dari 10 M diperlukan underwater yang harus bagus dan mahal.

FOTO diatas difoto menggunakan feksible underwater case merk DICApac.
untuk camera mirrorless.



Uderwater ini teruji memiliki ketahanan sampai 10 METER didalam air, tetapi sebaiknya digunakan di kisaran 5 METER (PROSEDUR YANG DIBENARKAN OLEH PRODUCT TERSEBUT).

Kami telah mengujinya di beberapa kolam renang dan laut dengan kedalaman 1 M , 2 M, sampai 8 M.

Spoiler for Tes di kolam:

Spoiler for Test dilaut :


DICApac ini memiliki kelebihan :
1. PRODUCT RAMAH LINGKUNANG, Producnya terlah teruji terbuat dari bahan yang tidak beracun (RoHS)
2. Telah di uji memenuhi JIS IPX8 (Japan Industrial Standard’s Highest Waterproof grade )
3. UJI 10 M, Telah di uji dan melampaui hingga 10 meter,baik test di dalam lab, maupun tes pada lapangan dengan kondisi yang sebenanya.
4. DiCAPAc telah mempatenkan Roll dan Velcro sistem Zipper yang memungkinkan fungsi dan kontrol penuh atas kamera.
5. ANTI FOG ,Underwater case ini juga memiliki lensa optik yang dapat dilepas dan sudah di lengkapi dengan anti fog dan antireflection
6. LENSA POLIKARBONAT, Tambahan lainnya adalah lensa terbuat dari polikarbonat berkualitas (yang sangat bening / jernih dan sukar untuk pecah).
7. LENA COATING ANTI SCRATH, Lensa yang memiliki 3 lapisan coating dalam maupun di luar ( UV coating , lapisan Air blocking , lapisan antiscratch untuk gambar berkualitas )
8. MENGAPUNG, selain itu DiCAPac Juga dapat mengapung bila kamu menjatuhkan ke dalam air ( seperti “Air Bags”) .
9. SHUTTER PLACE , dilengkapi ruang untuk memotret sehingga jari telunjuk dapat dengan mudah memencet shutter di camera.

Nah product ini memang sangat mudah diaplikasikan terutama dan terpeting kita tidak tergangu dengan adanya foging dilensa yang sering terjadi sehingga kita kesulitan memotret. Hasil nya tidak berkurang karena kejernihan lensanya. Kemudian juga adanya tempat untuk memencet shutter. Juga yang terpeting perlindungan kita terhada camera dan lensa kita.


DiCAPac baik di gunakan bukan hanya untuk snorkeling dan diving , tapi dapat melindungi gadget anda pada berbagai aktifitas outdoor anda seperti: rafting, bermain ski, kayak, surfing, aktifitas memancing di laut, bermain di pantai, bermotor, atau pada saat berenang dan bermain air dengan keluarga dan teman anda, sehingga anda tetap dapat menggunakan gadget & kamera anda.


SERI PRODUCT WP-S 3 (khusus camera mirrorless) , WP-S 10 (kamera slr) WP-S 5 (kamera slr yang lebih kecil)

Ini penampakannya
Spoiler for S3:

Spoiler for S10:

Spoiler for S5:

Spoiler for Seri lainnya untuk camera pocket:


DICApac ini harganya hanya berkisar 200 sampai 1.3 jutaan saja sangat jauh dengan harga underwater casing dari hard case yang harganya diatas 15 juta saja. Untuk keperluan pemotretan di kedalaman tidak lebih dari 5 M gunakan saja product ini.

TIPS PEMOTRETAN DENGAN MENGGUNAKAN FLEKSIBLE UNDERWATER CASE

1. Pastikan camera terseal / atau terkunci dengan baik didalam underwatercase ini.
2. Sebaiknya lakukan test dulu dengan menggunakan tissue di kedalaman sehingga terlihat jika terjadi kebocoran.
3. Setelah dilakukan uji coba, gunakan juga test memotret diatas dan pastikan lensa yang akan dipakai didalam air, ingat pada pemotretan dengan lensa kamu menjadi terconvert sekitar 30 % karena effect pembesaran yang terjadi di dalam air




Review product by Herry Tjiang for camera.co.id | Model atas Pricil | Model bawah dalam air Martha suherman.
Tunggu video testnya sebentar lagi ya.. update terus treat kita.




Diubah oleh camera.co.id 30-04-2014 11:11
0
2.7K
2
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan