- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Kembaran TITANIC yang naibnya ga jauh beda


TS
dramdam
Kembaran TITANIC yang naibnya ga jauh beda
masih inget kah kalian sama adegan yang satu ini

bener banget ini adegan di film TITANIC
tapi tau ga si kalo ternyata TITANIC punya kembaran yang nasibnya ga jauh beda
mau tau apa yuk kita liat sama - sama
http://id.wikipedia.org/wiki/RMS_Titanic
http://id.wikipedia.org/wiki/HMHS_Britannic
http://en.wikipedia.org/wiki/RMS_Titanic
http://en.wikipedia.org/wiki/RMS_Olympic
bantu rate ya

sukur sukur kalo dikasi
Quote:

bener banget ini adegan di film TITANIC
tapi tau ga si kalo ternyata TITANIC punya kembaran yang nasibnya ga jauh beda
mau tau apa yuk kita liat sama - sama
Quote:
Ketiga kapal ini merupakan kapal penumpang super mewah,super besar dan pastinya merupakan salah satu bukti keberhasilan teknologi pembuatan kapal pada masa itu.Ketiga kapal ini dimiliki oleh White Star Line dan dibuat oleh perusahaan galangan kapal Harland and Wolff. Dan ketiga kapal ini memiliki catatan kecelakaan pada masa pelayarannya.
Quote:
1.RMS (Royal Mail Ship) OLYMPIC
Kapal yang merupakan anak sulung dari tiga bersaudara ini dibuat tiga bulan sebelum pembuatan TITANIC dan beberapa tahun sebelum penyempurnaan BRITANNIC setelah tragedi tenggelamnya TITANIC.Kapal yang memiliki ukuran panjang 269 meter,lebar 28 meter,dan dan berat52.067 ton ini memulai debutnya pada 14 juni 1911.Pada 20 september 1911 OLYMPIC bertabrakan dengan kapal perang inggris HMS Hawke yang menyebabkan dua ruangan banjir dan terpelintirnya poros baling baling OLYMPIC ,namun dengan sisa sisa kekuatannya OLYMPIC berhasil kembali ke Southampton.Dan pada saat tragedi tenggelamnya TITANIC,OLYMPIC sebenarnya menerima sinyal bahayanya tetap tak bisa memberikan bantuan karena berada 500 mil jauhnya.Seperti halnya TITANIC,OLYMPIC juga tidak memiliki jumlah sekoci kayu yang cukup untuk awak kapal beserta penumpangnya,namun untuk menutupi kekurangan tersebut OLYMPIC memiliki 40 sekoci karet,dan sangat disayangkan ketika diadakan pemeriksaan semua sekoci karet tersebut sudah tidak layak pakai.Setelah belajar dari kesalahan yang ada pada TITANIC,barulah pada 19 Oktober 1912 OLYMPIC mendapat tambahan 64 sekoci kayu .OLYMPIC juga pernah menjadi kapal perang dalam Perang Dunia I,dan atas jasanya kapal ini medapat sebutan "Old Reliable".OLYMPIC pensiun pada tahun 1935 dan di jual kepada Sir John Jarvis seharga 100.000 poundsterling untuk dihancurkan sebagian di Jarrow.Pada tahun 1937,OLYMPIC dibawa ke Inverkeithing dan diletakkan di halaman TW Ward's untuk proses pembongkaran akhir
Kapal yang merupakan anak sulung dari tiga bersaudara ini dibuat tiga bulan sebelum pembuatan TITANIC dan beberapa tahun sebelum penyempurnaan BRITANNIC setelah tragedi tenggelamnya TITANIC.Kapal yang memiliki ukuran panjang 269 meter,lebar 28 meter,dan dan berat52.067 ton ini memulai debutnya pada 14 juni 1911.Pada 20 september 1911 OLYMPIC bertabrakan dengan kapal perang inggris HMS Hawke yang menyebabkan dua ruangan banjir dan terpelintirnya poros baling baling OLYMPIC ,namun dengan sisa sisa kekuatannya OLYMPIC berhasil kembali ke Southampton.Dan pada saat tragedi tenggelamnya TITANIC,OLYMPIC sebenarnya menerima sinyal bahayanya tetap tak bisa memberikan bantuan karena berada 500 mil jauhnya.Seperti halnya TITANIC,OLYMPIC juga tidak memiliki jumlah sekoci kayu yang cukup untuk awak kapal beserta penumpangnya,namun untuk menutupi kekurangan tersebut OLYMPIC memiliki 40 sekoci karet,dan sangat disayangkan ketika diadakan pemeriksaan semua sekoci karet tersebut sudah tidak layak pakai.Setelah belajar dari kesalahan yang ada pada TITANIC,barulah pada 19 Oktober 1912 OLYMPIC mendapat tambahan 64 sekoci kayu .OLYMPIC juga pernah menjadi kapal perang dalam Perang Dunia I,dan atas jasanya kapal ini medapat sebutan "Old Reliable".OLYMPIC pensiun pada tahun 1935 dan di jual kepada Sir John Jarvis seharga 100.000 poundsterling untuk dihancurkan sebagian di Jarrow.Pada tahun 1937,OLYMPIC dibawa ke Inverkeithing dan diletakkan di halaman TW Ward's untuk proses pembongkaran akhir
Spoiler for RMS OLYMPIC:

Spoiler for RMS OLYMPIC pas tabrakan:
Spoiler for RMS OLYMPIC pas jadi kapal perang:

Quote:
2.RMS (Royal Mail Ship) TITANIC
Kapal yang ini merupakan anak tengah dari tiga bersaudara.Dalam proses pembuatannya TITANIC didanai oleh hartawan Amerika yang bernam J.P. Morgan dan perusahaannya International Mercantile Marine Co..TITANIC memiliki ukuran panjang 269 meter,lebar 28 meter,berat mati 46.328 ton, dan ketinggian permukaan air ke geladak setinggi 18 meter.TITANIC hanya memiliki 20 buah perahu penyelamat yang pastinya ga sesuai dengan jumlah penumpangnya yang mencapai 2000an lebih,dan hanya 3 dari 4 cerobong asap yang memiliki tungku batubara a.k.a. berfungsi sebagaimana mestinya sedangkan cerobong asap ke 4 berfungsi sebagai lubang udara
TITANIC menabrak gunung es pada pukul 23:40 waktu kapal,Minggu,14 April 1912 dan tenggelam pada hari SENIN pukul 02:20 dini hari.
Sungguh malang nasib si anak tengah yang harus karam di pelayaran perdananya
Kapal yang ini merupakan anak tengah dari tiga bersaudara.Dalam proses pembuatannya TITANIC didanai oleh hartawan Amerika yang bernam J.P. Morgan dan perusahaannya International Mercantile Marine Co..TITANIC memiliki ukuran panjang 269 meter,lebar 28 meter,berat mati 46.328 ton, dan ketinggian permukaan air ke geladak setinggi 18 meter.TITANIC hanya memiliki 20 buah perahu penyelamat yang pastinya ga sesuai dengan jumlah penumpangnya yang mencapai 2000an lebih,dan hanya 3 dari 4 cerobong asap yang memiliki tungku batubara a.k.a. berfungsi sebagaimana mestinya sedangkan cerobong asap ke 4 berfungsi sebagai lubang udara
Spoiler for RMS TITANIC:

Spoiler for skema kapal RMS TITANIC:

Spoiler for RMS TITANIC karam:
TITANIC menabrak gunung es pada pukul 23:40 waktu kapal,Minggu,14 April 1912 dan tenggelam pada hari SENIN pukul 02:20 dini hari.

Spoiler for RMS TITANIC:
Sungguh malang nasib si anak tengah yang harus karam di pelayaran perdananya

Quote:
3.HMHS (His Majesty's Hospital Ship) BRITANNIC
Yap BRITANNIC kapal yang sebelumnya bernama GIGANTIC ini telah mengalami penyempurnaan dari sang kakak TITANIC,yaitu memperkuat bagian lambung kapal dari terjangan gunung es dan pelebaran kapal sebesar 2 meter.Pada awalnya kapal ini ditujukan sebagai kapal penumpang super mewah trans-atlantik,namun pada 23 Desember 1915 kapal ini berubah fungsi menjadi kapal rumah sakit.Pada 21 November 1916 kapal ini mengakhiri masa pelayarannya akibat sebuah ledakan yang tidak diketahui penyebabnya pada pukul 08:12,peristiwa ini merenggut korban jiwa sebanyak 30 jiwa.
Yap BRITANNIC kapal yang sebelumnya bernama GIGANTIC ini telah mengalami penyempurnaan dari sang kakak TITANIC,yaitu memperkuat bagian lambung kapal dari terjangan gunung es dan pelebaran kapal sebesar 2 meter.Pada awalnya kapal ini ditujukan sebagai kapal penumpang super mewah trans-atlantik,namun pada 23 Desember 1915 kapal ini berubah fungsi menjadi kapal rumah sakit.Pada 21 November 1916 kapal ini mengakhiri masa pelayarannya akibat sebuah ledakan yang tidak diketahui penyebabnya pada pukul 08:12,peristiwa ini merenggut korban jiwa sebanyak 30 jiwa.
Spoiler for HMHS BRITANNIC:

Spoiler for HMHS BRITANNIC karam:

Spoiler for sumber:
http://id.wikipedia.org/wiki/RMS_Titanic
http://id.wikipedia.org/wiki/HMHS_Britannic
http://en.wikipedia.org/wiki/RMS_Titanic
http://en.wikipedia.org/wiki/RMS_Olympic
Spoiler for TS mengharapkan:
bantu rate ya


sukur sukur kalo dikasi


Quote:
Diubah oleh dramdam 20-02-2014 19:12
0
8.6K
Kutip
48
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan