- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Motor-motor Tercepat Di "DUNIA!!"


TS
lennonizm
Motor-motor Tercepat Di "DUNIA!!"
Langsung aja gak pake basa basi

jangan lupa timpuk ane pake cendol!!



Quote:
Spoiler for 1:
.MTT Turbine Y2K

Guiness World Records mengganjar motor ini sebagai 'Yang paling powerful yang pernah di produksi." MTT adalah motor pertama yang menggunakan turbin gas dari Rolls Royce Allison. MTT dilengkapi turbin 250-c20, bisa melaju kencang sampai 360 kilometer/jam (suaranya aja udah kaya mesin pesawat jet
)

Guiness World Records mengganjar motor ini sebagai 'Yang paling powerful yang pernah di produksi." MTT adalah motor pertama yang menggunakan turbin gas dari Rolls Royce Allison. MTT dilengkapi turbin 250-c20, bisa melaju kencang sampai 360 kilometer/jam (suaranya aja udah kaya mesin pesawat jet

Quote:
Spoiler for 2:
2. Suzuki Hayabusa

Beyonce dan J.lo pernah menunggangi motor ini. Presenter Jay Leno punya satu di garasinya. Motor dengan kapasitas mesin 1340cc ini bisa ngebut sampai 320 kilometer/jam membuat Suzuki Hayabusa paling 'sangar' dari motor sejenis lainnya. Dilepas dengan harga on the road 11 ribu poundsterling atau sekitar 170 juta, Hayabusa cukup affordable buat mereka, para adrenaline junkie.

Beyonce dan J.lo pernah menunggangi motor ini. Presenter Jay Leno punya satu di garasinya. Motor dengan kapasitas mesin 1340cc ini bisa ngebut sampai 320 kilometer/jam membuat Suzuki Hayabusa paling 'sangar' dari motor sejenis lainnya. Dilepas dengan harga on the road 11 ribu poundsterling atau sekitar 170 juta, Hayabusa cukup affordable buat mereka, para adrenaline junkie.
Quote:
Spoiler for 3:
3. MV Agusta F4 R312
Motor ini merupakan F4 model baru yang dirilis pada akhir 2007. Reborn dengan mesin sedikit lebih kuat (+9 hp untuk 183 hp atau 134 Total kW, 115 N · m torsi) dengan asupan 30 mm katup titanium, camshaft dimodifikasi dan 48 mm throttle. F4 R 312 mengklaim kecepatan tertinggi yang mampu diperolehnya mencapai 312 km / jam (194 mph) sehingga menjadikan super bike ini masuk dalam jajaran motor tercepat.Motor yang di bandrol $120.000 dolar atau sekitar 1.1 milliar rupiah ini (off the road) ini hanya diproduksi 100 unit
.

Quote:
Spoiler for 4:
4. MV Agusta F3 Tamburini

Keluaran terbaru motor cepat dari MV. Jika Anda membandingkan dengan tipe lain dikelasnya, jelas F3 lebih unggul. Bodynya lebih ramping, powernya, lebih bertenaga, ditopang tiga mesin silinder, 675 cc, yang bakal jadi patokan superbikes kelas menengah di masa depan. MV F3 juga dilengkapi perangkat komputer 'Ride By Wire', menggunakan multi maps untuk mengoptimalkan daya output dengan mengendalikan injeksi bahan bakar. Seberapa kencang larinya ? its 307 kilometer/jam Harga Mv Agusta F3 ini berada dikisaran 10.000 pound atau 160 jeti di UK dan jika masuk ke indonesia berada di kisaran 380 jeti

Keluaran terbaru motor cepat dari MV. Jika Anda membandingkan dengan tipe lain dikelasnya, jelas F3 lebih unggul. Bodynya lebih ramping, powernya, lebih bertenaga, ditopang tiga mesin silinder, 675 cc, yang bakal jadi patokan superbikes kelas menengah di masa depan. MV F3 juga dilengkapi perangkat komputer 'Ride By Wire', menggunakan multi maps untuk mengoptimalkan daya output dengan mengendalikan injeksi bahan bakar. Seberapa kencang larinya ? its 307 kilometer/jam Harga Mv Agusta F3 ini berada dikisaran 10.000 pound atau 160 jeti di UK dan jika masuk ke indonesia berada di kisaran 380 jeti

Quote:
Spoiler for 5:
5. BMW S 1000 RR

Desain baru pada superbike ini rencananya akan melekat pada produk BMW Bavarian khususnya seri S1000RR untuk keluaran tahun 2014, dengan mengusung mesin berkapasitas 999cc, 4-silinder, 16-valves denga sistem pendingin water/oil-cooled. Dengan mesin besar ini motor mampu menyemburkan tenaga sebesar 193 Hp pada putaran 13K Rpm dengan daya untir maksimal mencapai 112 Nm pada 9,75 K Rpm.Kabarnya akan dibanderol dengan nilai harga USD$15.050 atau jika di tukar dengan rupiah sama dengan Rp 151 Juta

Desain baru pada superbike ini rencananya akan melekat pada produk BMW Bavarian khususnya seri S1000RR untuk keluaran tahun 2014, dengan mengusung mesin berkapasitas 999cc, 4-silinder, 16-valves denga sistem pendingin water/oil-cooled. Dengan mesin besar ini motor mampu menyemburkan tenaga sebesar 193 Hp pada putaran 13K Rpm dengan daya untir maksimal mencapai 112 Nm pada 9,75 K Rpm.Kabarnya akan dibanderol dengan nilai harga USD$15.050 atau jika di tukar dengan rupiah sama dengan Rp 151 Juta

jangan lupa timpuk ane pake cendol!!


0
4.1K
Kutip
39
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan