- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Hardware Computer
[ASK] Tentang Mobo ?
TS
rioariel98
[ASK] Tentang Mobo ?
rencana nya saya pengen ngerakit komputer , mobo yang ingin saya pakai gigabyte GA-B75M-HD3 , mobo ini mengggunakan port vga pcie 3.0 , sementara vga yang saya pakai Asus geforce gt440 pcie 2.0
1. pertanyaan saya apakah bisa , vga yang pakai pcie 2.0 di colokin di mobo pcie 3.0 , kalau bisa , apakah ada penurunan kualitas ?
2. apakah mobo yang menggunakan chip B75 cocok untuk pekerjaan berat , seperti game game berat , dan desain (photoshop, corel , premiere pro , illustrator) ?
0
912
7
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan