- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
singapura bikin " aplikasi rasa " digital gan


TS
username.xxx
singapura bikin " aplikasi rasa " digital gan
to the point aja gan

Siapa yang tak suka es krim? Agaknya hampir setiap orang menyukainya! Namun, pada kenyataanya bnyak orang yang menghindari makan es krim dengan alasan takut gemuk. Sebagaian orang bahkan bermimpi apakah ada cara lain untuk menikmati makanan manis tersebut tanpa khawatir kegemukan. Tak masalah! Kini ada jalan keluarnya!
Seperti dilansir News.com.au, Senin (25/11/2013), peneliti dari National University of Singapore telah mengembangkan sebuah aplikasi digital yang memungkinkan penggunanya untuk menstimulasikan rasa. Aplikasi digital ini jelas tidak memiliki kalori, namun bisa dirasakan oleh bibir pengguna.
Memang terdengar cukup rumit,tetapi menurut Nimesha Ranasinghe—sang pembuat aplikasi itu—hal itu sangat sederhana, “ Perubahan kecil dalam getaran dan suhu menghasilkan rasa manis, asin, masam dan pahit di lidah pengguna.”
Tujuan dari pengembangan teknologi ini adalah agar pengguna smartphone atau televisi dapat merasakan makanan tanpa harus memakan makanan tersebut. “Orang yang menderita diabetes mungkin dapat menggunakan synthesizer untuk mensimulasikan sensasi manis tanpa merugikan kadar gula darah mereka yang sebenarnya. Pasien kanker bisa menggunakannya untuk memberikan rasa yang berkurang selama masa kemoterapi,” ujar Ranasinghe.
sumber
bagaimana menurut agan agan sekalian ?

Siapa yang tak suka es krim? Agaknya hampir setiap orang menyukainya! Namun, pada kenyataanya bnyak orang yang menghindari makan es krim dengan alasan takut gemuk. Sebagaian orang bahkan bermimpi apakah ada cara lain untuk menikmati makanan manis tersebut tanpa khawatir kegemukan. Tak masalah! Kini ada jalan keluarnya!
Seperti dilansir News.com.au, Senin (25/11/2013), peneliti dari National University of Singapore telah mengembangkan sebuah aplikasi digital yang memungkinkan penggunanya untuk menstimulasikan rasa. Aplikasi digital ini jelas tidak memiliki kalori, namun bisa dirasakan oleh bibir pengguna.
Memang terdengar cukup rumit,tetapi menurut Nimesha Ranasinghe—sang pembuat aplikasi itu—hal itu sangat sederhana, “ Perubahan kecil dalam getaran dan suhu menghasilkan rasa manis, asin, masam dan pahit di lidah pengguna.”
Tujuan dari pengembangan teknologi ini adalah agar pengguna smartphone atau televisi dapat merasakan makanan tanpa harus memakan makanan tersebut. “Orang yang menderita diabetes mungkin dapat menggunakan synthesizer untuk mensimulasikan sensasi manis tanpa merugikan kadar gula darah mereka yang sebenarnya. Pasien kanker bisa menggunakannya untuk memberikan rasa yang berkurang selama masa kemoterapi,” ujar Ranasinghe.
sumber
bagaimana menurut agan agan sekalian ?
0
1.8K
24


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan