- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
~๑๑"Journey to the West" Menginspirasi 6 Anime Ini.๑๑~


TS
Monsyur
~๑๑"Journey to the West" Menginspirasi 6 Anime Ini.๑๑~




Quote:


Quote:

Quote:
Siapa yang tidak mengenal perjuangan Kera Sakti dan kawan-kawannya dalam rangka mengawal perjalanan seorang biksu dalam mencari kitab suci di India? Kisah berjudul asli Journey to the West karya Wu Cheng'en yang berasal dari negeri Tiongkok ini, telah menginspirasi berbagai macam cerita baru di era modern.
Karakter Kera Sakti yang punya banyak versi nama, memiliki teman-teman lain yang turut membantu perjalanannya. Mereka adalah siluman babi dan siluman air.

Dalam versi aslinya, sang pendeta atau Tripitaka diberi nama Xuanzang (lebih populer sebagai Tong Sam Cong), Kera Sakti atau Monkey King bernama Sun Wukong (di sini dikenal sebagai Sun Go Kong), siluman babi bernama Zhu Bajie (dikenal sebagai Chu Pat Kai), dan siluman air bernama Sha Wujing (Wu Ching).
Salah satu bidang cerita yang terinspirasi cerita perjalanan Kera Sakti dan kawan-kawannya adalah dalam sebuah anime. Uniknya, di dalam anime banyak sekali perubahan yang terjadi mulai dari nama, penokohan, hingga alur cerita.
Lantas, anime apa sajakah yang terinspirasi dari cerita klasik Tiongkok satu ini?
Yuk.. kita nyimak Manga-manga yang terinspirasi dari "Journey to the West"

1. Dragon Ball. 

Anime yang paling terkenal di seluruh dunia ini diangkat dari manga karangan Akira Toriyama. Versi manga Dragon Ball yang pertama kali terbit pada 1984 ini, sudah mencapai 42 jilid. Sementara itu, versi anime sudah mencapai ratusan episode sejak tayang perdana pada 1986.
Karakter utama Dragon Ball diberi nama Son Goku, nama Jepang untuk Sun Wukong. Awalnya, Goku berniat menemani seorang gadis dalam mencari tujuh buah bola naga. Namun, kisah Dragon Ball pun berkembang menjadi sebuah cerita bela diri fiktif.
Sosok biksu Xuanzang dalam cerita Dragon Ball adalah gadis bernama Bulma, Zhu Bajie dibuat menjadi babi mata keranjang bernama Oolong, dan pemuda bernama Yamcha digambarkan sebagai Sha Wujing.
Uniknya, sosok Son Goku yang dalam cerita Tiongkok berasal dari sebuah batu dan sempat mengacau Nirwana, di dalam anime dibuat berasal dari planet Saiya dan memiliki hati yang polos tanpa ada niat mengacau sedikit pun.
2. Monkey Typhoon. 

Kisah di dalam anime Monkey Typhoon diangkat dari manga hasil tulisan Tadashi Agi yang digambar oleh Romu Aoi pada 2001 hingga 2002. Anime Monkey Typhoon berakhir hingga mencapai 52 episode.
Dalam anime ini, banyak sekali unsur mekanik yang disajikan di dalamnya. Sehingga, nuansa yang bersifat modern membuat anime ini berbeda dengan versi asli Kera Sakti.
Tokoh utamanya adalah kera asobots (sebutan robot dalam cerita ini) bernama Goku. Bersama kedua rekannya, Tongo dan Joe, Goku harus menemani seorang manusia bernama Sanzo yang merupakan putra pembuat asobots. Rombongan bertambah ramai dengan kedatangan seorang gadis bernama Suzie dan beberapa mantan saingan mereka.
Perkembangan ceritanya memang sedikit menyimpang dari kisah Kera Sakti seperti layaknya anime Dragon Ball. Terutama setelah mereka memilliki misi mencegah dunia dari kehancuran dengan mengumpulkan 49 kunci.
3. Goku no Daibouken. 

Dalam anime klasik rilisan 1967 ini, karakter yang ada dibuat sedemikian lucu dan konyol, meskipun banyak unsur yang hampir senada dengan cerita asli Kera Sakti.
Unsur komedi sangat kental dalam anime Goku no Daibouken. Jika dilihat lagi, anime yang jika diartikan 'Petualangan Besar Goku' ini memang diperuntukkan bagi anak-anak di masa itu.
Bahkan, gambar yang disajikan masih terlihat sederhana. Pewarnaannya pun belum seterang anime yang ada saat ini. Gerakan para tokohnya juga masih tergolong apa adanya.[/B]
4.Monkey Magic. 

Desain karakter Monkey Magic memang diperuntukkan bagi anak-anak. Uniknya, dalam anime ini tidak diperlihatkan sama sekali kedua rekan Sun Wukong yang menemani petualangannya saat mengawal sang biksu.
Cerita dalam anime ini hampir mirip dengan versi asli Kera Sakti. Uniknya, dikarenakan anime ini tidak memiliki tema relijius, istilah Buddha pun diganti dengan Sang Penjaga.
Anime ini tayang pertama kali pada Desember 1998. Sayangnya karena tidak memiliki rating yang memadai, akhirnya Monkey Magic pun diakhiri pada episode ke-13.
Versi video game Monkey Magic juga sempat dirilis beberapa saat setelah animenya berhenti mengudara.[/B]
5. Starzinger. 

Terinspirasi dari berbagai macam serial superhero, anime Starzinger memiliki konsep karakter yang selalu beraksi sambil mengenakan baju besi.
Bernuansa fiksi ilmiah, Starzinger yang rilis pada 1978 ini bersetting di luar angkasa dan memiliki judul lain Spaceketeers saat tayang di Inggris.
Anime ini berkisah mengenai perjalanan Putri Bulan bernama Aurora bersama ketiga cyborg pengawalnya, Kugo, Djorgo, dan Haka dalam menghidupkan Galaxy Energy di sebuah planet bernama Great King.
6. Saiyuki. 

Konsep cerita anime Saiyuki dikenal lebih berani ketimbang judul-judul lain yang terinspirasi dari perjalanan Kera Sakti.
Memiliki judul lengkap Gensomaden Saiyuki, anime ini diangkat dari manga karya Kazuya Minekura yang terbit pada 1997 hingga 2002 sebanyak 9 jilid.
Bahkan, karakter seperti Genjyo Sanzo yang diambil dari Xuanzang dibuat lebih kasar dan tidak peduli dengan orang lain. Karakter Son Goku yang aslinya liar pun, kini malah menjadi polos. Begitu juga dengan karakter Cho Hakkai (Zhu Bajie) dan Sha Gojyo (Sha Wujing).
Versi anime sudah mencapai beberapa episode dan judul. Setelah Saiyuki tamat, terdapat beberapa judul baru seperti Saiyuki ReLoad, Saiyuki ReLoad GunLock, dan judul-judul lainnya.
Itulah Manga-manga yang terinspirasi dari "Journey to the West" 
Bijimana Gan & Sista, karakter para doi keren & mangtab ya.


~KLIK DI BAWAH INI~

Karakter Kera Sakti yang punya banyak versi nama, memiliki teman-teman lain yang turut membantu perjalanannya. Mereka adalah siluman babi dan siluman air.

Dalam versi aslinya, sang pendeta atau Tripitaka diberi nama Xuanzang (lebih populer sebagai Tong Sam Cong), Kera Sakti atau Monkey King bernama Sun Wukong (di sini dikenal sebagai Sun Go Kong), siluman babi bernama Zhu Bajie (dikenal sebagai Chu Pat Kai), dan siluman air bernama Sha Wujing (Wu Ching).
Salah satu bidang cerita yang terinspirasi cerita perjalanan Kera Sakti dan kawan-kawannya adalah dalam sebuah anime. Uniknya, di dalam anime banyak sekali perubahan yang terjadi mulai dari nama, penokohan, hingga alur cerita.
Lantas, anime apa sajakah yang terinspirasi dari cerita klasik Tiongkok satu ini?
Yuk.. kita nyimak Manga-manga yang terinspirasi dari "Journey to the West"


Quote:
Quote:



Anime yang paling terkenal di seluruh dunia ini diangkat dari manga karangan Akira Toriyama. Versi manga Dragon Ball yang pertama kali terbit pada 1984 ini, sudah mencapai 42 jilid. Sementara itu, versi anime sudah mencapai ratusan episode sejak tayang perdana pada 1986.
Karakter utama Dragon Ball diberi nama Son Goku, nama Jepang untuk Sun Wukong. Awalnya, Goku berniat menemani seorang gadis dalam mencari tujuh buah bola naga. Namun, kisah Dragon Ball pun berkembang menjadi sebuah cerita bela diri fiktif.
Sosok biksu Xuanzang dalam cerita Dragon Ball adalah gadis bernama Bulma, Zhu Bajie dibuat menjadi babi mata keranjang bernama Oolong, dan pemuda bernama Yamcha digambarkan sebagai Sha Wujing.
Uniknya, sosok Son Goku yang dalam cerita Tiongkok berasal dari sebuah batu dan sempat mengacau Nirwana, di dalam anime dibuat berasal dari planet Saiya dan memiliki hati yang polos tanpa ada niat mengacau sedikit pun.
Quote:



Kisah di dalam anime Monkey Typhoon diangkat dari manga hasil tulisan Tadashi Agi yang digambar oleh Romu Aoi pada 2001 hingga 2002. Anime Monkey Typhoon berakhir hingga mencapai 52 episode.
Dalam anime ini, banyak sekali unsur mekanik yang disajikan di dalamnya. Sehingga, nuansa yang bersifat modern membuat anime ini berbeda dengan versi asli Kera Sakti.
Tokoh utamanya adalah kera asobots (sebutan robot dalam cerita ini) bernama Goku. Bersama kedua rekannya, Tongo dan Joe, Goku harus menemani seorang manusia bernama Sanzo yang merupakan putra pembuat asobots. Rombongan bertambah ramai dengan kedatangan seorang gadis bernama Suzie dan beberapa mantan saingan mereka.
Perkembangan ceritanya memang sedikit menyimpang dari kisah Kera Sakti seperti layaknya anime Dragon Ball. Terutama setelah mereka memilliki misi mencegah dunia dari kehancuran dengan mengumpulkan 49 kunci.
Quote:



Dalam anime klasik rilisan 1967 ini, karakter yang ada dibuat sedemikian lucu dan konyol, meskipun banyak unsur yang hampir senada dengan cerita asli Kera Sakti.
Unsur komedi sangat kental dalam anime Goku no Daibouken. Jika dilihat lagi, anime yang jika diartikan 'Petualangan Besar Goku' ini memang diperuntukkan bagi anak-anak di masa itu.
Bahkan, gambar yang disajikan masih terlihat sederhana. Pewarnaannya pun belum seterang anime yang ada saat ini. Gerakan para tokohnya juga masih tergolong apa adanya.[/B]
Quote:



Desain karakter Monkey Magic memang diperuntukkan bagi anak-anak. Uniknya, dalam anime ini tidak diperlihatkan sama sekali kedua rekan Sun Wukong yang menemani petualangannya saat mengawal sang biksu.
Cerita dalam anime ini hampir mirip dengan versi asli Kera Sakti. Uniknya, dikarenakan anime ini tidak memiliki tema relijius, istilah Buddha pun diganti dengan Sang Penjaga.
Anime ini tayang pertama kali pada Desember 1998. Sayangnya karena tidak memiliki rating yang memadai, akhirnya Monkey Magic pun diakhiri pada episode ke-13.
Versi video game Monkey Magic juga sempat dirilis beberapa saat setelah animenya berhenti mengudara.[/B]
Quote:



Terinspirasi dari berbagai macam serial superhero, anime Starzinger memiliki konsep karakter yang selalu beraksi sambil mengenakan baju besi.
Bernuansa fiksi ilmiah, Starzinger yang rilis pada 1978 ini bersetting di luar angkasa dan memiliki judul lain Spaceketeers saat tayang di Inggris.
Anime ini berkisah mengenai perjalanan Putri Bulan bernama Aurora bersama ketiga cyborg pengawalnya, Kugo, Djorgo, dan Haka dalam menghidupkan Galaxy Energy di sebuah planet bernama Great King.
Quote:



Konsep cerita anime Saiyuki dikenal lebih berani ketimbang judul-judul lain yang terinspirasi dari perjalanan Kera Sakti.
Memiliki judul lengkap Gensomaden Saiyuki, anime ini diangkat dari manga karya Kazuya Minekura yang terbit pada 1997 hingga 2002 sebanyak 9 jilid.
Bahkan, karakter seperti Genjyo Sanzo yang diambil dari Xuanzang dibuat lebih kasar dan tidak peduli dengan orang lain. Karakter Son Goku yang aslinya liar pun, kini malah menjadi polos. Begitu juga dengan karakter Cho Hakkai (Zhu Bajie) dan Sha Gojyo (Sha Wujing).
Versi anime sudah mencapai beberapa episode dan judul. Setelah Saiyuki tamat, terdapat beberapa judul baru seperti Saiyuki ReLoad, Saiyuki ReLoad GunLock, dan judul-judul lainnya.
Quote:


Bijimana Gan & Sista, karakter para doi keren & mangtab ya.


Akhir kata... Sebagai KASKUSER yang BAEK ATI slalu meninggalkan jejaknya 
dan membudayakan

dan Mohon Maap kalo kurang berkenan jangan tinggalkan BATA MERAH.










Spoiler for Sumber:
Quote:
♥
Monggo mampir d Trit HT & Trit Bermutu Ane.
♥
~๑Kisah Slamet yang Keterbatasan Fisik, Awalnya Pengemis Kini Penjual Koran.๑~
~๑๑.Stadion Piala Dunia 2014 di Brazil Ambruk..๑๑~
~๑.Teknologi yang Tak Pernah Agan Bayangkan Hadir di Dunia.๑~
~๑๑.13 Nama Band Paling Gokil di Indonesia.๑๑~
~๑๑.10 Legendaris Pokemon Terkuat dan Terkenal.๑๑~
~๑๑.Agan ini Bangga menjadi Seorang Guru.๑๑~
~๑๑.Lukisan Wajah yang Menyerupai Karya Seni 2Dimensi.๑๑~
~๑๑.11 Tips Unik dan Ampuh untuk Menjaga Kesehatan Agan.๑๑~
HT
~๑.Mengungkap 7 Rahasia Unik di Balik Kehidupan Michael Jackson.๑~
~๑๑"Journey to the West" Menginspirasi 6 Anime Ini.๑๑~
~๑๑.Situs-situs Australia ini di Serang Hacker Indonesia.๑๑~
~๑๑.Era 90an, Apa yang Paling Berkesan Untuk Agan?.๑๑~
~๑๑.Seniman Pamerkan Ukiran Kayu Terpanjang di Dunia.๑๑~
~๑๑.7 Penampakan Fenomena Alam yang Mencengangkan.๑๑~
~๑๑.Inilah Wajah-wajah Operasi Plastik Paling Pertama di Dunia.๑๑~
~๑๑.Foto Jadul berusia 125 Tahun dari Kodak Pertamax.๑๑~
~๑๑.9 Moment Mengejutkan Ini Berhasil Ditangkap Kamera.๑๑~
~๑๑.Slogan Jujur & Unik pada Merek Terkenal.๑๑~
~๑๑.5 Kisah Kebaikan Hati Selebriti Dunia.๑๑~
~๑๑.Pentingnya Seorang Pembantu Rumah Tangga.๑๑~
~๑๑.Poster Manga ‘One Piece’ Saat Perayaan 300 Juta Salinan.๑๑~
~๑๑.Logo Logo Terkenal Dalam Pengucapan Bahasa Italia.๑๑~
~๑๑.Aksi Para Pengemis Profesional: Kreatif & Menggelitik.๑๑~
~๑๑.Sepatu Para Bintang yang Melegenda.๑๑~
~๑๑.Sudahkah Agan Berterima Kasih Pada Guru.๑๑~
~๑๑.5 Wanita Super yang Menaklukan Superhero.๑๑~
~๑๑.Saat Putri Disney Mengenakan Kostum Karakter Hero.๑๑~
~๑๑.Bahan-bahan ini Bisa Membersihkan Rumah Agan.๑๑~
~๑๑.Lagu Lagu yang Menyiksa Batin Hingga Menyerah.๑๑~
~๑๑.6 Kisah Urban Legend Hantu Tanpa Kepala di Dunia .๑๑~
~๑๑.Arti dan Makna yang Terkandung dalam Lukisan Becak.๑๑~
~๑๑.Daftar Resmi Calon Peraih FIFA Ballon d'Or 2013.๑๑~
~๑๑.10 Film yang Menceritakan Kisah Orang Jenius.๑๑~
~๑๑.Apa yang Terjadi Saat Agan Berbohong?.๑๑~
~๑๑.5 Perilaku Pengendara Motor yang Jangan Ditiru.๑๑~
~๑๑.5 Produk Indonesia yang Curi Perhatian Dunia.๑๑~
~๑๑.Agan punya Waktu 7 Menit, Lakukan Latihan ini.๑๑~
~๑๑. Kabur Tugas, Para Superhero Ini Malah Jadi Bintang Iklan.๑๑~
~๑๑.Bertamu ke Rumah Kelahiran Bung Hatta.๑๑~
~๑๑.INGAT ! Aktivitas Terlarang Dilakukan Setelah Makan.๑๑~
~๑๑.Pekerjaan Aneh yang paling Menjijikkan di Dunia.๑๑~
~๑๑~Fakta Ala Makan Orang Indonesia.~๑๑~
HT
~๑๑.Foto Foto Lucu Selebritis Naik Sepeda ‘Tak Terlihat’.๑๑~
HT
~๑๑.Demi Kenyamanan Jakarta, Mereka Beraksi Sendiri.๑๑~
HT
~๑๑.Keunikan Bentuk Bunga Snapdragon.๑๑~
HT
~๑๑.Foto Cute Bayi Sedang Tidur Oleh Ibu Kreatif.๑๑~
HT
~๑๑.Ilustrasi Suara Hewan dalam Berbagai Bahasa.๑๑~
HT
~๑๑.10 Anime Bergaya Rambut Paling Keren.๑๑~
HT
~๑๑.Alasan2 Jam Karet Paling Populer di Indonesia.๑๑~
HT
~๑๑.9 Lagu Indonesia Bakal Bikin Pacar Agan 'Meleleh'.๑๑~
HT
~๑๑.Yuk...Basmi Serangga di Rumah Tanpa Bahan Kimia..๑๑~
HT
~๑๑~Overdosis Teraneh Yang Pernah Terjadi.~๑๑~
HT
~๑. WOW ! Wanita2 Ini Meniti Tali di Ketinggian 3300 Kaki.๑~
HT
[TEROBSESI]๑ Pria Singapura Ini Koleksi 6.000 Boneka Barbie.๑
HT
EKSTRIM ! ๑Keliling Dunia Hanya Dengan Sepeda Roda Satu.๑
HT
~Persis di Titik Ini, Soekarno-Hatta Membacakan Proklamasi ~
HT
~Trik Mengemas Koper agar Lebih Ringkas Saat MUDIK ~
HT
~Boss harus beri THR ke staff H-7 LEBARAN & 4 Tips Kelola Uang THR~
HT
~Agan suka Tempe? D Mari Resep Makanan Sehat dari Tempe.~
HT
♥
♥




Spoiler for TRIT HT & BERMUTU !!!:















































































Diubah oleh Monsyur 30-11-2013 22:40
0
23.8K
Kutip
85
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan