Kaskus

Entertainment

ashwinkhanAvatar border
TS
ashwinkhan
14 Fakta Menarik Tentang Kaskus
14 Fakta Menarik Tentang Kaskus

SELAMAT ULANG TAHUN YANG KE 14 UNTUK KASKUS

Salam dari Newbie Buat Agan2 smua & Aganwati tentunya, Thread ini bertujuan untuk memperingati hari jadi kaskus yg ke 14emoticon-I Love Kaskus (S)

14 Fakta Menarik Tentang Kaskus

  1. Kaskus itu kepanjangan dari Kasak-Kusuk. Yang merupakan istilah paling populer di media elektronik di Indonesia.
  2. Kaskus diciptakan tanggal 6 November 1999 oleh tiga mahasiswa asal Indonesia yaitu Andrew Darwis, Ronald Stephanus, dan Budi Dharmawan, di Seattle, Amerika Serikat.
  3. Kaskus didirikan dengan modal US$7 atau kurang lebih sekitar Rp.70.000
  4. Sebenarnya Andrew Darwis ingin menjlankan kaskus dari Amerika Serikat tepatnya di kota Seatle, namun dia pulang kampung ke Indonesia agar dia bisa menyumbang pembangunan di Indonesia.
  5. Juragan adalah panggilan untuk sesama pengguna Kaskus.
  6. PertamaX adalah Gabungan dari kata Pertama + X (kali) yang digabung jadi satu (=Pertama kali) sehingga mendekatkan pada produk bahan bakar nonsubsidi dari PT Pertamina Tbk. yaitu Pertamax, yang artinya pertama kali mem-posting balasan dari sebuah thread.
  7. Cendol adalah sebutan lain dari Good Reputation Point, poin reputasi bagus seorang Kaskuser.
  8. Bata adalah sebutan lain dari Bad Reputation Point, poin reputasi buruk seorang Kaskuser.
  9. ISO 2000 adalah tingkatan yang diperlukan untuk bisa memberi CENDOL dan BATA. Disebut ISO 2000 karena untuk mencapai tingkatan ini harus mendapat 2000 posting-an.
  10. Kaskus merupakan website nomor satu di Indonesia karena website ini adalah website asli buatan orang Indonesia yang berhasil masuk jajaran 500 website nomor satu di dunia versi Alexa.
  11. Sebelum UU ITE diberlakukan, Kaskus memiliki forum BB17 (kependekan dari buka-bukaan 17 tahun), namun setelah diberlakukannya UU ITE, Kaskus segera menutup BB17 karena bertentangan dengan UU ITE tentang penyebaran materi pornografi.
  12. Pada tanggal 26 Mei 2012 manajemen Kaskus mengubah lagi domain .us menjadi .co.id karena mengalami gangguan dengan DNS.
  13. Server yang dibawa Andrew dari Amerika pada tahun 2008 hanya berjumlah 8 server, tapi sekarang kaskus memiliki 96 server dan akan terus bertambah seiring beralannya waktu.
  14. Google Pernah Menawar Kaskus seharga Rp. 475 Milyar


Kalau menarik TS gak nolak emoticon-Blue Guy Cendol (L)
14 Fakta Menarik Tentang Kaskus

0
2.2K
30
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan