- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Saatnya Indonesia Merekrut Bibit Unggul Pembalap MotoGP


TS
stt.vale.avicii
Saatnya Indonesia Merekrut Bibit Unggul Pembalap MotoGP


Quote:
Seperti kita tahu sendiri, Sepeda motor merupakan salah satu kendaraan yang wajib dimiliki oleh semua penduduk Indonesia di semua pelosok. Sepeda Motor dipilih karena mudah, praktis dan yang paling utama kecepatan.Tanpa disadari oleh kita bibit-bibit pembalap hampir dimiliki oleh semua orang yang menggunakan motor di Indonesia. Tentu saja mengapa ini saatnya Indonesia merekrut bibit-bibit unggul di motoGP.. siapa tau kita bisa jadi Juara Dunia Gan 

Alasan Bibit-Bibit Unggul Pembalap MotoGP

Quote:
Spoiler for Saatnya Indonesia Merekrut Bibit Unggul MotoGP:
Quote:
1.Kecepatan

Untuk msalah yang satu ini tidak usah dipertanyakan lagi... para pengemudi motor di Indonesia yang bekerja digerai junk food yang memberikan promo 30 mnt pesanan sampai di tempat sangat memahami hal ini.... sehingga mereka akan memacu kendaraan mereka dengan sangat cepat....Pengemudi di Indonesia sendiri ketika jalanan yang dilalui sepi akan memacu kendaraan dengan kecepatan maksimal... apalagi yang sering ikut balapan liar
Quote:
2.Perlengkapan Seperlunya

Ketika memakai kendaraan motor seringkali tidak memakai perlengkapan yang semestinya.Yang paling sering adalah tidak memakai Helm... padahal dampaknya untuk keselamatan ketika berkendara... kenapa tidak dijadikan pembalap MotoGP aj ntar kan diberi kelengkapan dari baju, sarung tangan hingga helm...

Quote:
3.Akselerasi Tinggi

Para pengemudi motor indonesia pun senang menyalip apalagi ketika kemacetan mendera....tentu saja ini merupakan salah satu skill yang wajib dimiliki oleh pembalap motoGP untuk memotong lawannya ketika pertandingan....
Quote:
4.Daya Tahan Tubuh Tinggi

Ketahanan tubuh para pengemudi motor indonesia tidak usah dipertanyakan lagi...sepeda motor seringkali digunakan masyarakat Indonesia untuk pulang kampung meski jarak jauh dan mungkin sampai berhari-hari untuk sampai ke kampung halaman... bila dibandingkan dengan pertandingan motoGP yang hanya berapa lap saja tentu tidak ada masalah...
Quote:
5.Sangat Mencintai Motornya

Siapapun pengendara motor di Indonesia suka memodifikasi kendaraannya mulai dari spion, jok,ditempeli stiker atau apapun pokoknya tapi yang paling sering Knalpot biar suara motor lebih garang...sehingga motor yang dinaiki terasa nyaman dan lebih pede.... tentu saja sikap yang seperti ini dibutuhkan oleh Pembalap MotoGP yaitu memahami kendaraan yang ditungganginya
Quote:
6.Tidak Takut Apapun

Lampu merah dilewati... trotoar ketika kemacetan dinaiki.... ada polisi malah diledek.... mengemudi ugal-ugalan padahal membahayakan keselamatan...potongan kecil tersebut menunjukkan bahwa pengemudi motor indonesia mempunyai mental tidak takut apapun.... di MotoGP inilah mental juara yang dibutuhkan untuk menjadi juara dunia
Quote:
7.Dari Kecil Sudah Bawa Motor

Di Indonesia anak-anak pun sudah diperbolehkan orangtuanya untuk naik motor ke sekolah....apabila diberikan kesempatan dan dididik tentu saja ketika sudah dewasa akan menjadi bibit unggul pembalap motoGP andalan Indonesia
Quote:
8.Ahli Strategi

Ketika kemacetan mendera banyak pengemudi motor yang menghindari jalan-jalan utama dan mencari jalan pintas.... ketika ada razia polisi pun seringkali pengemudi motor di indonesia menghindar dengan lewat di pemukiman-pemukiman warga... Orang indonesia senang dengan jalan-jalan yang dekat dan tidak terlalu ramai sehingga untuk sampai ke tempat tujuan lebih cepat.... Kepekaan ini yang dibutuhkan oleh Pembalap MotoGP sekarang ini untuk tahu kapan menyalip ataupun memacu kecepatan kendaraannya.....timing yang tepat intinya..
Quote:
9.Tahan Di Segala Kondisi Cuaca

Mau panas atau hujan sudah menjadi salah satu kondisi yang dialami pengendara motor di Indonesia... bahkan banjir pun diterobos gan haha..... MotoGP seringkali ketika hujan lintasan menjadi licin dan sering tergelincir...tpi kalo yang bawa orang Indonesia aman ajalah... nda perlu ganti ban basah...
Sumber : Berbagai Sumber

Semoga Suatu Saat Nanti Impian Ini Benar-Benar Terwujud
"Juara MotoGP Dunia"

Keep Posting And Stay On Kaskus

Diubah oleh stt.vale.avicii 31-10-2013 06:23
0
2.7K
Kutip
29
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan