- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Apa sih Clean Language ?


TS
zona.talenta
Apa sih Clean Language ?
Clean Language bukan sekedar teknik bertanya. Lebih dari itu, Clean Language digunakan untuk menyelami potensi terpendam dari seseorang, hingga pada potensi yang bahkan belum pernah disadari oleh orang tersebut.
Karena metode Clean Language yang Powerfull ini sangat Mudah dan Simple untuk diaplikasikan, menjadikan teknik Clean Language sangat bisa agan terapkan dalam beragam disiplin pekerjaan dan profesi seperti : Coaching, Parenting, Pendidikan, Interviewing, Therapy, Counseling dan bahkan Investigasi.
Untuk menguasai Clean Language, agan gak perlu syarat khusus dalam mempelajarinya, siapapun agan dan apapun profesinya sangat terbuka untuk mempelajari teknik ini. Bahkan di hari pertama pelatihan, ente udah mampu mempraktekannya untuk keluarga dan orang di sekitar ente gan.
Ada sedikit video yang mungkin menambah wawasan Agan
Sejarah Clean Language
Clean Language & Clean Space adalah metode yang ditemukan oleh David John Grove (1950-2008) seorang Psikolog Konseling dari Selandia Baru. Ia dipengeruhi Carl Gustav Jung, Milton Hayland Erickson, Virginia Satir, Gregory Bateson, dan Carl R Rogers, tokoh Client Center Theraphy.
David Grove mencermati Rogers [yg mencanangkan Client Centered] ternyata tidak murni berfokus kepada klien, karena dia menggunakan parapharasing(merangkum kalimat arau pernyataan klien dengan kata atau frasa yang bukan miliki klien). Terapis nyatanya telah mengotori benak klien.
Karena itu David Grove menyempurnakan karya Rogers. Terapis hanya menyimak, menggunakan kata-frasa-metaphor-kalimat klien dan mengajukan pertanyaan tertentu. Terapis tidak memberikan pernyataan, opini, induksi, sugesti sama sekali. Terapis memastikan bahwa bahasa yang digunakannya membuat benak klien bersih dari pengaruh terapis, sehingga menjadikan klien menemukan peta lengkap dirinya dalam hubungan dengan hasil akhir yang diinginkannya
Metode yang ditemukan Grove ini dinamakan sebagai Clean Language.
Seorang Tokoh di Indonesia Pengembang teknik Ini Gan..
Drs. Asep Haerul Gani,Psikolog telah mengeksplorasi teknik Clean Language di Indonesia dalam ragam konteks, yaitu Riset, Coaching Kinerja, Self Enhancement, Self Development, Konseling, Psikoterapi, Pengasuhan, Couple dan Keluarga juga dalam dunia Financial Planning, Bisnis dan Kewirausahaan.
Menurut sang ahli, agan bakalan dapet beragam manfaat penting kalo bisa mempelajari apalagi menguasai teknik Clean Language ini gan. Apa aja itu ?
Detilnya bisa agan liat Di Sini
Karena metode Clean Language yang Powerfull ini sangat Mudah dan Simple untuk diaplikasikan, menjadikan teknik Clean Language sangat bisa agan terapkan dalam beragam disiplin pekerjaan dan profesi seperti : Coaching, Parenting, Pendidikan, Interviewing, Therapy, Counseling dan bahkan Investigasi.

Untuk menguasai Clean Language, agan gak perlu syarat khusus dalam mempelajarinya, siapapun agan dan apapun profesinya sangat terbuka untuk mempelajari teknik ini. Bahkan di hari pertama pelatihan, ente udah mampu mempraktekannya untuk keluarga dan orang di sekitar ente gan.

Ada sedikit video yang mungkin menambah wawasan Agan

Sejarah Clean Language
Clean Language & Clean Space adalah metode yang ditemukan oleh David John Grove (1950-2008) seorang Psikolog Konseling dari Selandia Baru. Ia dipengeruhi Carl Gustav Jung, Milton Hayland Erickson, Virginia Satir, Gregory Bateson, dan Carl R Rogers, tokoh Client Center Theraphy.
David Grove mencermati Rogers [yg mencanangkan Client Centered] ternyata tidak murni berfokus kepada klien, karena dia menggunakan parapharasing(merangkum kalimat arau pernyataan klien dengan kata atau frasa yang bukan miliki klien). Terapis nyatanya telah mengotori benak klien.
Karena itu David Grove menyempurnakan karya Rogers. Terapis hanya menyimak, menggunakan kata-frasa-metaphor-kalimat klien dan mengajukan pertanyaan tertentu. Terapis tidak memberikan pernyataan, opini, induksi, sugesti sama sekali. Terapis memastikan bahwa bahasa yang digunakannya membuat benak klien bersih dari pengaruh terapis, sehingga menjadikan klien menemukan peta lengkap dirinya dalam hubungan dengan hasil akhir yang diinginkannya

Metode yang ditemukan Grove ini dinamakan sebagai Clean Language.
Seorang Tokoh di Indonesia Pengembang teknik Ini Gan..

Drs. Asep Haerul Gani,Psikolog telah mengeksplorasi teknik Clean Language di Indonesia dalam ragam konteks, yaitu Riset, Coaching Kinerja, Self Enhancement, Self Development, Konseling, Psikoterapi, Pengasuhan, Couple dan Keluarga juga dalam dunia Financial Planning, Bisnis dan Kewirausahaan.
Menurut sang ahli, agan bakalan dapet beragam manfaat penting kalo bisa mempelajari apalagi menguasai teknik Clean Language ini gan. Apa aja itu ?
- Mampu mengembangkan diri seseorang tanpa perlu menasehati atau mengajarkannya.
- Bisa membuat sebuah perubahan pada orang lain, tanpa orang lain merasa digurui
- Bisa mengeksplorasi Ide dan Gagasan seseorang berikut prosedur dan tata cara mengembangkan ide mereka, tanpa perlu agan kenali profesi mereka.
- Bisa menerapkan teknik Clean Language dan Clean Space pada beragam bidang termasuk Pendidikan, Investigasi, Perekrutan Karyawan, Pengasuhan, Coaching, Training, Konseling dan sebagainya.
- Bisa mendapatkan tambahan ide atau sumber daya pemikiran dari tiap sesi yang pernah agan lalui bersama klien
- Kalo agan seorang Terapis, maka akan merasakan kemudahan dan kenyamanan lebih saat melakukan praktek konseling bersama klien
- Dan beragam manfaat lainnya yang hanya bisa didapatkan dengan mempelajari teknik Clean Language dan Clean Space ini.
Detilnya bisa agan liat Di Sini
0
3.7K
1


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan