- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
10 OLAHRAGA BELA DIRI YANG TERKENAL


TS
dr.j.y.genius
10 OLAHRAGA BELA DIRI YANG TERKENAL
Bro sis,ane mau kenalin 10 olahraga bela diri yang terkenal,tapi agan" sekalian pasti belum semua yang mengetahui tentang ini kan? CEKIDOT!!!
1. Karate
ada banyak jenis Karate, saya hanya akan membahas Kyokushin Karate.
Kyokushin lebih fokus kepada tangan (pukulan, pisau tangan, sikut, etc), kaki (tendangan dengan setiap bagian kaki termasuk tulang kering dan lutut) dan ketahanan tubuh yang luar biasa.
kekurangannya adalah tidak terlalu banyak menghindari serangan, tetapi hal ini digantikan oleh ketahanan tubuh yang sangat besar, sehingga memang hindaran tidak terlalu diperlukan lagi.
Kyokushin Karate yang lebih fokus kepada power (dalam Kyokushin prinsipnya 1 hit KO, jadi lebih baik lancarkan 1 serangan yang mematikan daripada membuang2 tenaga untuk banyak serangan yang tidak terlalu kuat).
2. Taekwondo
ada 2 tipe Taekwondo yang paling berkembang di dunia, ITF dan WTF. ITF lebih sesuai dengan Taekwondo pada awal mulanya, lebih full contact (tapi tidak sebrutal Kyokushin Karate yang sama sekali tidak mengenakan pelindung disaat kumite / sparring), dan ITF masih cukup sering menggunakan tangan untuk serangan.
berbeda dengan WTF yang jauh lebih fokus kepada kaki. dalam WTF tangan 85-95% hanya digunakan untuk menangkis, bahkan tangkisan pun agak jarang dilakukan karena Taekwondo lebih mengandalkan kecepatan untuk menghindar. kelemahannya adalah, hampir semua dojang Taekwondo saat ini (terutama WTF) terlalu mengarah ke olahraga (olympic sports), akibatnya Taekwondo tidak terlalu efisien untuk digunakan pada pertarungan asli.

3. Kenpo
Kenpo adalah bahasa Jepang serapan dari bahasa China, Gongfu / Kungfu.
Prinsip dasarnya sangat mirip dengan Kungfu China, hanya gerakan2 yang tidak terlalu penting dihilangkan untuk membuatnya lebih efisien.

4. Aikido
Aikido memiliki teknik2 yang sangat mematikan tanpa menguras banyak tenaga (secara fisik), namun sebagian besar tekniknya relatif rumit sehingga membutuhkan konsentrasi dan reflek yang sangat tinggi. dan Aikido diciptakan untuk menghadapi senjata (terutama Katana, Naginata, Yari, etc), sehingga banyak tekniknya tidak terlalu efisien saat digunakan untuk melawan tangan kosong agresif (seperti Karate & Muay Thai).

5. Muay Thai / Kick Boxing
Muay Thai adalah salah satu beladiri paling mematikan setelah Kyokushin Karate. Muay Thai lebih banyak menggunakan lutut dibandingkan Kyokushin, dan tendangan Muay Thai lebih bersifat circular dan tidak banyak menggunakan snap.
Kick Boxing (contohnya American & Russian), lebih fokus kepada tangan. dapat dikatakan American Kick Boxing adalah Boxing yang tidak melarang tendangan. jadi agak berbeda dengan Muay Thai.

6. Judo
ditujukan melawan Samurai yang menggunakan senjata dan perlindungan lengkap. Pada saat itu sewaktu2 serangan bisa terjadi dan ada kemungkinan kita diserang saat tidak mengenakan senjata, disaat itulah kita membutuhkan teknik Jujutsu untuk melumpuhkan full armed Samurai.
namun saat ini Judo lebih difokuskan untuk olahraga, sama seperti halnya Taekwondo.

7. Kungfu
intinya Kungfu traditional menciptakan gerakan2 dari gerakan hewan, kemudian generasi selanjutnya melakukan penyederhanaan (karena terlalu banyak gerakan2 yang bertujuan untuk segi keindahan sehingga mengurangi efisiensi), contohnya Wingchun, Hunggar, Sanshou.

8. Sumo
Sumo adalah olahraga saling dorong antara dua orang pesumo yang berbadan gemuk sampai salah seorang didorong keluar dari lingkaran atau terjatuh dengan bagian badan selain telapak kaki menyentuh tanah di bagian dalam lingkaran. Pesumo (rikishi) perlu berbadan besar dan gemuk karena semakin tambun seorang pegulat sumo semakin besar pula kemungkinannya untuk menang.

9. Ninjutsu
ilmu yang diajarkan dalam beladiri ini sangat luas, tidak hanya fisik, tetapi juga psikologi. selain diajarkan teknik2 pertarungan tangan kosong (striking, defending, evading, take-down, grappling) dan menggunakan senjata (katana, kusarigma, shuriken, etc) juga diajarkan teknik menyusup, sembunyi, kabur, bahkan penyamaran.
di tingkat tertentu juga diajarkan magic.

10. Capoeira
diciptakan oleh kaum kulit hitam di Brasil saat menghadapi bangsa caucassian. tetapi saat ini Capoeira pun lebih bersifat olahraga dan sangat memperhatikan segi keindahan. tidak terlalu cocok untuk digunakan dalam pertarungan asli.

Sumber : Yahoo.Answer.Com
MINTA CENDOL YA GAN







1. Karate
ada banyak jenis Karate, saya hanya akan membahas Kyokushin Karate.
Kyokushin lebih fokus kepada tangan (pukulan, pisau tangan, sikut, etc), kaki (tendangan dengan setiap bagian kaki termasuk tulang kering dan lutut) dan ketahanan tubuh yang luar biasa.
kekurangannya adalah tidak terlalu banyak menghindari serangan, tetapi hal ini digantikan oleh ketahanan tubuh yang sangat besar, sehingga memang hindaran tidak terlalu diperlukan lagi.
Kyokushin Karate yang lebih fokus kepada power (dalam Kyokushin prinsipnya 1 hit KO, jadi lebih baik lancarkan 1 serangan yang mematikan daripada membuang2 tenaga untuk banyak serangan yang tidak terlalu kuat).

2. Taekwondo
ada 2 tipe Taekwondo yang paling berkembang di dunia, ITF dan WTF. ITF lebih sesuai dengan Taekwondo pada awal mulanya, lebih full contact (tapi tidak sebrutal Kyokushin Karate yang sama sekali tidak mengenakan pelindung disaat kumite / sparring), dan ITF masih cukup sering menggunakan tangan untuk serangan.
berbeda dengan WTF yang jauh lebih fokus kepada kaki. dalam WTF tangan 85-95% hanya digunakan untuk menangkis, bahkan tangkisan pun agak jarang dilakukan karena Taekwondo lebih mengandalkan kecepatan untuk menghindar. kelemahannya adalah, hampir semua dojang Taekwondo saat ini (terutama WTF) terlalu mengarah ke olahraga (olympic sports), akibatnya Taekwondo tidak terlalu efisien untuk digunakan pada pertarungan asli.

3. Kenpo
Kenpo adalah bahasa Jepang serapan dari bahasa China, Gongfu / Kungfu.
Prinsip dasarnya sangat mirip dengan Kungfu China, hanya gerakan2 yang tidak terlalu penting dihilangkan untuk membuatnya lebih efisien.

4. Aikido
Aikido memiliki teknik2 yang sangat mematikan tanpa menguras banyak tenaga (secara fisik), namun sebagian besar tekniknya relatif rumit sehingga membutuhkan konsentrasi dan reflek yang sangat tinggi. dan Aikido diciptakan untuk menghadapi senjata (terutama Katana, Naginata, Yari, etc), sehingga banyak tekniknya tidak terlalu efisien saat digunakan untuk melawan tangan kosong agresif (seperti Karate & Muay Thai).

5. Muay Thai / Kick Boxing
Muay Thai adalah salah satu beladiri paling mematikan setelah Kyokushin Karate. Muay Thai lebih banyak menggunakan lutut dibandingkan Kyokushin, dan tendangan Muay Thai lebih bersifat circular dan tidak banyak menggunakan snap.
Kick Boxing (contohnya American & Russian), lebih fokus kepada tangan. dapat dikatakan American Kick Boxing adalah Boxing yang tidak melarang tendangan. jadi agak berbeda dengan Muay Thai.

6. Judo
ditujukan melawan Samurai yang menggunakan senjata dan perlindungan lengkap. Pada saat itu sewaktu2 serangan bisa terjadi dan ada kemungkinan kita diserang saat tidak mengenakan senjata, disaat itulah kita membutuhkan teknik Jujutsu untuk melumpuhkan full armed Samurai.
namun saat ini Judo lebih difokuskan untuk olahraga, sama seperti halnya Taekwondo.

7. Kungfu
intinya Kungfu traditional menciptakan gerakan2 dari gerakan hewan, kemudian generasi selanjutnya melakukan penyederhanaan (karena terlalu banyak gerakan2 yang bertujuan untuk segi keindahan sehingga mengurangi efisiensi), contohnya Wingchun, Hunggar, Sanshou.

8. Sumo
Sumo adalah olahraga saling dorong antara dua orang pesumo yang berbadan gemuk sampai salah seorang didorong keluar dari lingkaran atau terjatuh dengan bagian badan selain telapak kaki menyentuh tanah di bagian dalam lingkaran. Pesumo (rikishi) perlu berbadan besar dan gemuk karena semakin tambun seorang pegulat sumo semakin besar pula kemungkinannya untuk menang.

9. Ninjutsu
ilmu yang diajarkan dalam beladiri ini sangat luas, tidak hanya fisik, tetapi juga psikologi. selain diajarkan teknik2 pertarungan tangan kosong (striking, defending, evading, take-down, grappling) dan menggunakan senjata (katana, kusarigma, shuriken, etc) juga diajarkan teknik menyusup, sembunyi, kabur, bahkan penyamaran.
di tingkat tertentu juga diajarkan magic.

10. Capoeira
diciptakan oleh kaum kulit hitam di Brasil saat menghadapi bangsa caucassian. tetapi saat ini Capoeira pun lebih bersifat olahraga dan sangat memperhatikan segi keindahan. tidak terlalu cocok untuk digunakan dalam pertarungan asli.

Sumber : Yahoo.Answer.Com
MINTA CENDOL YA GAN








0
11.8K
23


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan