- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
ni gan,kenapa android agan dan agan wati ga bisa di instal aplikasi bbm,...


TS
balungnom
ni gan,kenapa android agan dan agan wati ga bisa di instal aplikasi bbm,...

Quote:
1 juta pengunduh dalam 1 hari,...wewww sangar
[color=black]segitu ngebetnya ya gan yg pake android pgn punya aplikasi bbm,..dulu dari BB ganti android katanya bosen lah,udah ga musim lah,boros,ada juga yg bilang cuma di bodohin aja sama RIM
nahh sekarang??? 1 juta orang jilat ludahnya lagi,..[/color
[color=black]segitu ngebetnya ya gan yg pake android pgn punya aplikasi bbm,..dulu dari BB ganti android katanya bosen lah,udah ga musim lah,boros,ada juga yg bilang cuma di bodohin aja sama RIM
nahh sekarang??? 1 juta orang jilat ludahnya lagi,..[/color
Quote:
nih langsung aja ane kasih
JAKARTA - Aplikasi BBM (BlackBerry Messenger) telah resmi meluncur kemarin atau 22 Oktober 2013. Aplikasi chatting dari perusahaan asal Kanada itu telah mencatatkan rekor hingga 10 juta unduhan dalam waktu sehari usai peluncuran.
Akan tetapi, rupanya tidak semua orang yang memiliki gadget berbasis Android bisa langsung mencicipi aplikasi favorit tersebut. Beberapa mengeluhkan bahwa perangkat Android miliknya tidak bisa di-install atau dipasangkan aplikasi BBM.
Menurut Agus Hamonangan, pendiri komunitas Android di Indonesia, hal tersebut dikarenakan para pengguna harus tetap mengantre. "Dugaan saya adalah mereka masih dalam antrean. Karena yang diutamakan saat ini adalah bagi yang sudah pernah registrasi email pada situs bbm.com," tuturnya kepada Okezone, Rabu (23/10/2013).
Ia menyarankan agar para pemilik handset Android tetap sabar menunggu kesempatan hingga bisa menjajal aplikasi pesan singkat populer tersebut. Agus juga mengatakan, ketentuan untuk bisa menghadirkan aplikasi BBM di Android ialah perangkat harus memiliki OS Android minimal Ice Cream Sandwich (4.0).
Pantauan Okezone, beberapa handset yang sudah bisa mencicipi BBM for Android antara lain Galaxy SIII. Sementara versi tablet Android dikabarkan tidak kompatibel dengan aplikasi tersebut.
Tweeps mengungkap keluhan mereka. Salah satu pemilik akun Twitter mengungkapkan kekecewaan karena tidak bisa mencicipi BBM di Android. "Selamat nangis buat yang Android-nya ada tulisa 'This app is incompatible with your device'," kata akun F.
Menurut salah satu akun Twitter, Masbhe, bagi mereka yang tidak bisa meng-install bbm di Android via Play Store atau 'incompatible', maka ia menyarankan untuk mencoba mengunduh aplikasi BBM tersebut dalam format .apk. (amr)
Spoiler for sumber:
http://techno.okezone.com/read/2013/10/23/325/885560/mengapa-tak-semua-android-bisa-cicipi-bbm
JAKARTA - Aplikasi BBM (BlackBerry Messenger) telah resmi meluncur kemarin atau 22 Oktober 2013. Aplikasi chatting dari perusahaan asal Kanada itu telah mencatatkan rekor hingga 10 juta unduhan dalam waktu sehari usai peluncuran.
Akan tetapi, rupanya tidak semua orang yang memiliki gadget berbasis Android bisa langsung mencicipi aplikasi favorit tersebut. Beberapa mengeluhkan bahwa perangkat Android miliknya tidak bisa di-install atau dipasangkan aplikasi BBM.
Menurut Agus Hamonangan, pendiri komunitas Android di Indonesia, hal tersebut dikarenakan para pengguna harus tetap mengantre. "Dugaan saya adalah mereka masih dalam antrean. Karena yang diutamakan saat ini adalah bagi yang sudah pernah registrasi email pada situs bbm.com," tuturnya kepada Okezone, Rabu (23/10/2013).
Ia menyarankan agar para pemilik handset Android tetap sabar menunggu kesempatan hingga bisa menjajal aplikasi pesan singkat populer tersebut. Agus juga mengatakan, ketentuan untuk bisa menghadirkan aplikasi BBM di Android ialah perangkat harus memiliki OS Android minimal Ice Cream Sandwich (4.0).
Pantauan Okezone, beberapa handset yang sudah bisa mencicipi BBM for Android antara lain Galaxy SIII. Sementara versi tablet Android dikabarkan tidak kompatibel dengan aplikasi tersebut.
Tweeps mengungkap keluhan mereka. Salah satu pemilik akun Twitter mengungkapkan kekecewaan karena tidak bisa mencicipi BBM di Android. "Selamat nangis buat yang Android-nya ada tulisa 'This app is incompatible with your device'," kata akun F.
Menurut salah satu akun Twitter, Masbhe, bagi mereka yang tidak bisa meng-install bbm di Android via Play Store atau 'incompatible', maka ia menyarankan untuk mencoba mengunduh aplikasi BBM tersebut dalam format .apk. (amr)
ane ga nolak kalau agan mau kasih


0
4K
Kutip
22
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan