- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Tas Dari Kulit Perut Sapi


TS
imindtalkers
Tas Dari Kulit Perut Sapi
Pernah kepikiran gak kalau ada tas kulit yang terbuat dari perut sapi? Nggak percaya, nih buktinya!

Seorang mahasiswi jurusan desain di Edinburgh Napier University bernama Jocelyn Mather menciptakan sebuah tas dari lapisan kulit perut sapi. Ia membuat tas unik itu, karena sadar jika banyak sekali sapi jenis Highland Cow yang hanya dagingnya saja dimakan tetapi bagian kulitnya dibuang.

Sebelum membuat tas dari lapisan kulit perut sapi, Jocelyn juga sudah membuat gesper dari tanduk hewan serta cincin dari banteng. Pasti kamu gak pernah menyangka kalau sapi yang biasanya dimanfaatkan sebagai bahan makanan, bisa menjadi sebuah bahan tas yang tidak kalah cantik dibandingkan kulit ular dan buaya.
Wah kalau ada tas dari lapisan kulit perut sapi ini, tas dari kulit ular dan buaya dapat saingan berat nih!
[URL="http://mndt.lk/6Z42
"]Sumber[/URL]

Seorang mahasiswi jurusan desain di Edinburgh Napier University bernama Jocelyn Mather menciptakan sebuah tas dari lapisan kulit perut sapi. Ia membuat tas unik itu, karena sadar jika banyak sekali sapi jenis Highland Cow yang hanya dagingnya saja dimakan tetapi bagian kulitnya dibuang.

Sebelum membuat tas dari lapisan kulit perut sapi, Jocelyn juga sudah membuat gesper dari tanduk hewan serta cincin dari banteng. Pasti kamu gak pernah menyangka kalau sapi yang biasanya dimanfaatkan sebagai bahan makanan, bisa menjadi sebuah bahan tas yang tidak kalah cantik dibandingkan kulit ular dan buaya.
Wah kalau ada tas dari lapisan kulit perut sapi ini, tas dari kulit ular dan buaya dapat saingan berat nih!
[URL="http://mndt.lk/6Z42
"]Sumber[/URL]
0
1.2K
4


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan