Kaskus

Entertainment

ariezalAvatar border
TS
ariezal
Tips bijaksana menghadapi pengamen/pengemis anak dan anak jalanan
assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

ijin share gan. untuk mengisi kekosongan dan kegalauan tengah malam TS yang jomblo ini. insyaALLAH ga emoticon-Blue Repost , karena hasil dari ane pikir dan ketik sendiri.

Spoiler for ilustrasi anak jalanan:


fenomena anak jalanan, baik itu pengemis, pengamen, pemulung, ojek payung dan lainnya semakin hari semakin menjamur. ada yang memang di jalanan untuk membantu ekonomi keluarga, ada yang sekedar mencari uang jajan tambahan karena memang mungkin orang tuanya tidak mempunyai uang yang cukup untuk menutupi kebutuhan jajan dan sekolahan, ada yang hanya untuk bersenang2 main hujan sambil mencari uang jajan tambahan(misal ojek payung), namun tidak sedikit juga yang dimanfaatkan oleh oknum2 tertentu untuk mengeruk keuntungan, bahkan ada sebagian yang dimanfaatkan oleh orang tuanya sendiri. terkadang hati miris dan iba melihatnya, tapi di satu sisi saat kita berniat memberikan uang hati terkadang berontak, "pasti ada oknum yang memanfaatkan", atau "palingan uangnya untuk bersenang2 orang tuanya", atau "ini uangnya bisa2 dipakai untuk membeli rokok, lem, minuman keras, dan hal terlarang lainnya". untuk itu, berdasarkan pengalaman TS sendiri yang telah melanglang buana di ibukota selama 3 tahun ini untuk melanjutkan pendidikan emoticon-Matabelo, dan tentunya sering berhadapan dgn anak2 jalanan ini, maka TS memiliki beberapa tips untuk agan2 guna mensiasati dengan bijak fenomena anak jalanan ini, sebagiannya memang agak merepotkan, tapi ini langkah kecil untuk menghindari efek buruk anak2 di jalanan, bahkan ada tips yang kalau kita lakukan bersama2 mungkin bisa mengurangi populasi anak jalanan secara signifikan... cekidot gan

Spoiler for tips 1..:


Spoiler for tips 2:


Spoiler for tips 3:


Spoiler for tips 4:


demikian dulu deh gan. mumet udah ane ngetik. ane ga berharap cendol2an emoticon-Cendol (S)gan, cuman mau berbagi ide untuk perubahan. kalau agan merasa ini baik monggo dirate biar pada rame yang baca, atau mau di share ya silahkan. semoga menjadi inspirasi bagi agan2 dalam berbagi kebaikan sesama. ntar kalau ane ada inspirasi lagi, atau ada ide dari agan2 yang mungkin lebih baik dan bijaksana, akan ane update di pejwan..

assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuhu..


update pengalaman kaskuser supaya lebih bijak dan hati2 dalam memberi:

Spoiler for share cerita:


sekalian ane juga ada cerita tragis dengan anak jalanan di ibukota gan, berdasarkan pengalaman pribadi TS. bukan bermaksud mengungkit2 yang ane lakukan gan, cuman utk membuka hati agan2. karena jujur ane mulai sangat tersentuh tentang fenomena anjal ini setelah kasus ini.

Spoiler for kisah nyata:


begitulah gan realita kehidupan sekarang. memang tidak hanya terjadi di jakarta, tapi jakarta setidaknya salah satu tempat yang paling parah rasa kepeduliaan sosialnya, keegoisannya, dan hidup nafsi2nya. ane pernah diajarkan oleh pembina dan guru ane di jkrta, kalau kamu ketemu orang kecopetan/kerampokan/dipukuli/dikeroyok di jalanan dan minta tolong, ga usah diperdulikan. karena begitu kamu perduli, hanya akan membuat kamu terlibat sendirian. orang2 ga akan peduli dan hanya menonton. "GA USAH SOK PAHLAWAN DI JAKARTA" begitu kata orang2 yg udah pengalaman hidup di jakarta ke ane. tapi apakah ini harus berlanjut?? mari sama2 kita ubah gan,
Diubah oleh ariezal 18-10-2013 15:31
tien212700Avatar border
tien212700 memberi reputasi
1
7.7K
26
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan