- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Trip ke Museum Taman Prasasti yang Sekarang Kondisinya Amburadul....


TS
xcubanx
Trip ke Museum Taman Prasasti yang Sekarang Kondisinya Amburadul....
Uploaded with ImageShack.us
Beberapa waktu yg lalu ane bersama beberapa teman komunitas COCOKLOGY SCIENCE di FB https://www.facebook.com/groups/274890592654107/berkunjung ke beberapa tempat bersejarah terutama yg masih punya jejak-jejak keberadaan Tarekat Mason Bebas / Freemasonry di Indonesia, salahsatunya adalah Museum Taman Prasasti, tapi ternyata kami justru malah dikejutkan dengan kondisi yg terbilang memprihatinkan, meskipun sedang ada proses renovasi, namun kondisi yg sudah terlalu rusak parah akan sangat sulit untuk mengembalikan pada kondisi yg seharusnya, banyak sekali nisan, patung, dan objek2 yg punya "cerita" dan yang jadi saksi sejarah rusak terbengkalai. Miris rasanya, padahal sejarah itu selalu punya dua sisi yg bisa diceritakan, jika itu baik maka bia jadi suri tauladan kita dimasa yg akan datang dan jika itu buruk maka akan jadi pelajaran yang berharga....



Sedikit tulisan dari Sdr. Handy Fernadi mengenai kunjungan kami :
http://news.liputan6.com/read/708542...asasti?wp.cit6
Sudah jadi kewajiban kita sebagai anak bangsa untuk bisa menjaga warisan sejarah sebagai bagian dari perjalanan peradaban bangsa Indonesia...
Diubah oleh xcubanx 03-10-2013 12:50
0
776
1


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan