- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[Info] Nih salah satu usaha yang bakal trend berikutnya!


TS
joko105
[Info] Nih salah satu usaha yang bakal trend berikutnya!
Quote:
Sore Agan2..., sudah lama tidak update di Kaskus.
Berhubung saya sekarang ini lagi seneng bgt makan jamur tiram, jadi kepikiran untuk bikin threadnya. Kebetulan saudara saya punya usaha ini dan cukup laku lho...
Berhubung saya sekarang ini lagi seneng bgt makan jamur tiram, jadi kepikiran untuk bikin threadnya. Kebetulan saudara saya punya usaha ini dan cukup laku lho...
Quote:
Cocok sekali untuk agan2 yang ingin berwiausaha dan berjualan online seperti di Kaskus dan lainnya 

Quote:
Jamur, sebagai makanan, memang semakin mendapat tempat di lidah masyarakat Indonesia. Berbagai menu olahan jamur semakin banyak dan mudah didapatkan di mana-mana. Selain rasanya yang unik dan tentunya enak, jamur juga dipercaya memiliki banyak kandungan gizi yang menyehatkan.
Spoiler for Jamur:
![[Info] Nih salah satu usaha yang bakal trend berikutnya!](https://s.kaskus.id/images/2013/09/25/5179044_20130925045338.jpg)
Quote:
Lantas jadi tidak mengherankan, jika budidaya jamur pun ikut ‘menjamur’ akhir-akhir ini. Bukan hanya pemain besar yang berpartisipasi di industri budidaya jamur, pemilik UKM pun banyak yang mulai melirik potensi bisnis ini.
Salah satu varian jamur yang bisa dimakan adalah jamur tiram putih. Mungkin masih asing di telinga sebagian dari Anda, namun percayalah, jamur tiram putih adalah pilihan bisnis yang baik. Karena mudah dibiakkan dan memiliki banyak manfaat. Di salah satu daerah di Jawa Timur, budidaya jamur tiram putih sudah merajalela. Maklum, seperti saya katakan sebelumnya, jamur yang satu ini cenderung mudah dibiakkan. Terutama di daerah pegunungan yang hawanya sejuk.
Salah satu varian jamur yang bisa dimakan adalah jamur tiram putih. Mungkin masih asing di telinga sebagian dari Anda, namun percayalah, jamur tiram putih adalah pilihan bisnis yang baik. Karena mudah dibiakkan dan memiliki banyak manfaat. Di salah satu daerah di Jawa Timur, budidaya jamur tiram putih sudah merajalela. Maklum, seperti saya katakan sebelumnya, jamur yang satu ini cenderung mudah dibiakkan. Terutama di daerah pegunungan yang hawanya sejuk.
Quote:
Di mana jamur ini tumbuh? Menurut para pakar, biasanya jamur tiram putih sering tumbuh di alam bebas seperti di pohon atau batang kayu yang sudah mulai lapuk. Namun bukan berarti semua jamur tiram putih pangan tumbuh kembang dengan cara seperti ini. Beberapa petani jamur sudah mulai mengembangkannya dengan cara yang lebih serius, di dalam ruangan.
![[Info] Nih salah satu usaha yang bakal trend berikutnya!](https://s.kaskus.id/images/2013/09/25/5179044_20130925045353.jpg)
Meski dikembangkan di dalam ruangan, bukan lantas jamur ini membengkakkan biaya operasional. Karena untuk membiakkan jamur ini, tidak dibutuhkan lahan yang luas. Cukup suhu yang pas dan perawatan yang tepat. Suhu ruangan harus tetap lembab dan lantai jangan sampai lupa disiram. Usahakan suhu maksimal ruangan tersebut berada di angka 29 derajat Celcius. Selain biaya yang relatif murah, ada lagi hal menarik lainnya. Anda tidak perlu menunggu lama untuk dapat memanen jamur ini. Hanya butuh waktu sebulan setelah dimulai pembiakkan, hingga Anda dapat memanennya.
Spoiler for Jamur 2:
![[Info] Nih salah satu usaha yang bakal trend berikutnya!](https://s.kaskus.id/images/2013/09/25/5179044_20130925045353.jpg)
Meski dikembangkan di dalam ruangan, bukan lantas jamur ini membengkakkan biaya operasional. Karena untuk membiakkan jamur ini, tidak dibutuhkan lahan yang luas. Cukup suhu yang pas dan perawatan yang tepat. Suhu ruangan harus tetap lembab dan lantai jangan sampai lupa disiram. Usahakan suhu maksimal ruangan tersebut berada di angka 29 derajat Celcius. Selain biaya yang relatif murah, ada lagi hal menarik lainnya. Anda tidak perlu menunggu lama untuk dapat memanen jamur ini. Hanya butuh waktu sebulan setelah dimulai pembiakkan, hingga Anda dapat memanennya.
Quote:
Anda tentu bertanya, apakah jamur tiram putih ini juga memiliki banyak manfaat kesehatan? Tentu saja! Jangan Anda ragukan lagi. Ada penelitian yang menyebutkan bahwa jamur tiram putih memiliki kadar protein tinggi, sekitar 10,5 % hingga 30,4 %. Selain itu, jamur jenis ini juga mengandung air, kalori, mineral, lemak, dan karbohidrat. Tidak cukup sampai di situ, Anda juga bisa mendapatkan manfaat kalsium, vitamin B1, B2, dan vitamin C dari jamur ini.
Jika diolah menjadi makanan, jamur tiram putih dapat dikonsumsi melalui berbagai macam cara pengolahan. Misalnya dibuat menjadi gulai, sup, dan soto. Jika ingin menjadikannya sebagai makanan ringan, Anda juga dapat mengolahnya menjadi keripik jamur (fotonya spoiler, dan kalo mau tau yg enak coba cek disini)
Jika diolah menjadi makanan, jamur tiram putih dapat dikonsumsi melalui berbagai macam cara pengolahan. Misalnya dibuat menjadi gulai, sup, dan soto. Jika ingin menjadikannya sebagai makanan ringan, Anda juga dapat mengolahnya menjadi keripik jamur (fotonya spoiler, dan kalo mau tau yg enak coba cek disini)
Spoiler for Keripik Jamur:
![[Info] Nih salah satu usaha yang bakal trend berikutnya!](https://s.kaskus.id/images/2013/09/25/5179044_20130925045431.jpg)
Quote:
Setelah itu, jangan ragu mengonsumsinya. Jamur tiram mengandung serat yang sangat baik untuk percernaan. Dari sisi manfaatnya, jamur tiram punya banyak keunggulan, di antaranya dapat menjadi asupan penurun kolesterol, antibakterial, antitumor, dan bermanfaat untuk penderita penyakit jantung lemah, liver, diabetes, anemia, antiviral, dan anti kanker. Luar biasa bukan?
Quote:
Untuk lengkapnya bisa cek di blog saya
http://jokohartanto.blogspot.com/
http://jokohartanto.blogspot.com/
0
1.5K
Kutip
16
Balasan
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan