Kaskus

Entertainment

ElJihanAvatar border
TS
ElJihan
Jaringan narkoba Iran di Indonesia
Jaringan narkoba Iran di Indonesia

Jaringan narkoba Iran di Indonesia





Indikasi jaringan warga negara Iran membangun industri narkoba disampaikan Direktur Pemberantasn BNN Brigjen Polisi Benny Mamoto dalam keterangan pers di Jakarta, menurut Benny Indonesia diincar setelah jaringan mereka di Malaysia berhasil dibongkar. Modusnya adalah dengan membuat pabrik rumahan yang tersebar disejumlah kota .

"Mereka membangun pabrik itu skala rumahan di apartemen, di rumah rumah kontrakan, Nah itu yang kita waspadai jangan mereka pindahkan kesini. kita masih jadi sasaran pemasaran. Gejala untuk mereka memindahkan ada, kenapa.....? karena di malaysia sudah, di malaysia sudah tertangkap dan terungkap. Nah kita tau ribuan orang Iran berada di apartemen sekitar kuningan, kemudian cisarua, cipanas, mereka ngontrak rumah-rumah disana."

Benny menambahkan bahwa jaringan iran membawa langsung peracik narkoba dari teheran guna memangkas biaya produksi yang harus dikeluarkan jika dibuat diluar indonesia. Dalam pengedaran, jaringan ini bekerjasama dengan jaringan Nigeria yang menguasai jalur penyelundupan dan pengedaran di Indonesia. Produksi narkoba jaringan Iran diyakini mencapai rata-rata 4 hingga 5 kilogram perhari.

(adn/SDL)

https://www.facebook.com/Sunnahdefenceleague
Diubah oleh ElJihan 24-09-2013 17:46
0
1.1K
6
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan