Kaskus

News

kaskusteriAvatar border
TS
kaskusteri
Jokowi Nga percaya part 5
Jokowi Nga percaya part 5


Jokowi tidak percaya dengan sebagian kalangan yang menyatakan mobil murah pembelinya bukan orang Jakarta. Dia tetap yakin Jabodetabek menjadi pangsa pasar terbesar penjualan mobil itu.

"Kalau ada yang bilang nanti mobil murah yang beli bukan orang Jakarta, lihat saja. Nanti pelaksanaannya di Jabodetabek atau tempat-tempat lain banyak," tegas Jokowi dalam forum pertemuan gubernur/walikota negara se-ASEAN di Hotel JW Marriot, Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (19/9/2013).

Keyakinan Jokowi bukan tanpa alasan. Dia mengklaim telah melakukan riset terkait keberadaan mobil itu. "Kita tuh tahu, yang di lapangan memang siapa? Kita sudah cek pasti akan banyak di Jabodetabek," ucap Jokowi.


sumber
Diubah oleh kaskusteri 23-09-2013 11:45
0
1.1K
10
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan