- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
ask gan.! pilih Lenovo S880 apa Nokia Lumia 520 ya.?


TS
reapergg123
ask gan.! pilih Lenovo S880 apa Nokia Lumia 520 ya.?
permisi nih ya gan, ane cuma minta saran, sebelum terlambat ane membeli HP, pngen tanya nih bagusan mana. 
disimak aja dulu dh gan, ceikdot..

GENERAL 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
3G Network HSDPA 900 / 2100 - SIM 1 only
SIM Dual SIM (Mini-SIM, dual stand-by)
Announced 2012, August
Status Available. Released 2012, September
BODY Dimensions 142 x 78 x 9.9 mm (5.59 x 3.07 x 0.39 in)
Weight 196 g (6.91 oz)
DISPLAY Type TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Size 480 x 800 pixels, 5.0 inches (~187 ppi pixel density)
Multitouch Yes, up to 3 fingers
SOUND Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
MEMORY Card slot microSD, up to 32 GB
Internal 4 GB, 512 MB RAM
DATA GPRS Yes
EDGE Yes
Speed HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP, EDR
USB Yes, microUSB v2.0
CAMERA Primary 5 MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus
Features Geo-tagging, touch focus, face detection
Video Yes, 720p
Secondary Yes, VGA
FEATURES OS Android OS, v4.0 (Ice Cream Sandwich)
Chipset MTK 6575
CPU 1 GHz Cortex-A9
GPU PowerVR SGX531
Sensors Accelerometer, proximity, compass
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser HTML5
Radio FM radio, FM transmitter; built-in antenna
GPS Yes, with A-GPS support
Java Yes, via Java MIDP emulator
Colors Black, White
- SNS integration
- MP4/WMV/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
- Organizer
- Image/video editor
- Document viewer
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk
- Voice memo/dial
- Predictive text input
BATTERY Li-Ion 2250 mAh battery
Stand-by Up to 312 h
Talk time Up to 17 h
Kelebihan lenovo S880
Smartphone lenovo S880 memiliki layar yang lebar yaitu berukuran 5 inci, sehingga memberikan kepuasan bagi pengguna baik ketika menonton video, memainkan game atau dalam mengetik di layar sentuh
Menyediakan dua slot sim card sehingga pengguna bisa memasukkan dua sim card dari berbeda operator. Telah mendukung jaringa 3G HSDPA sehingga memungkinkan akses internet yang cepat di jaringan 3G, namun yang mendukung 3G hanya satu sim card saja, untuk satunya hanya GPRS
Kapasitas penyimpanan internal yang cukup lumayan yaitu 4 GB
Tersedia slot penyimpanan eksternal jenis microSD sehingga pengguna bisa menambah kapasitas penyimpanan hingga 32 GB
Adanya fitur WIfi Hotspot yang selain bisa untuk mengakses internet via wifi bisa juga untuk berbagai koneksi internet dengan perangkat lain atau sebagai akses point
Adanya Bluetooth v3, versi ini di atas rata-rata yang menawakan kecepatan lebih tinggi dari v2
Adanya fitur GPS yang bisa menentukan posisi lokasinya penggunanya dengan tepat
Kameran berkekuatan 5 MP dengan resolusi maksimum 2592 х 1944 pixels dan dilengkapi dengan fitur autofocus
Kamera mampu melakukan perekaman video HD 720 p
Adanya kamera depan meskipun hanya VGA
Adanya fitur Radio sehingga pengguna bisa mendengarkan musik atau berita dari siaran stasiun radio terdekat
Kapasitas baterai yang tinggi yaitu 2250 mAh
Sistem operasi yang cukup baru yaitu Android ICS atau ice cream sandwich
Kekurangan lenovo S880
Jenis layar yang biasa saja, yaitu jenis layar sentuh kapasitif TFT
Prosesor yang hanya single core
Kecepatan prosesor hanya 1 Ghz,
Kapasitas ram hanya 512 mb, kapasitas ini sudah cukup bagus dalam multitasking namun ram di atas 512m akan lebih nyaman lagi.
Belum terinstal adobe flash playar
Ukuran fisik yang lumayan besar yaitu 142 x 78 x 9.9 mm sehingga cukup memakan ruangan di saku pakaian
Bobot yang cukup berat yaitu 196 gram
THE SECOND GAN, NOKIA

GENERAL 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - all versions
3G Network HSDPA 900 / 2100 - RM-914
HSDPA 850 / 1900 / 2100 - RM-915
HSDPA 850 / 1700 / 1900 / 2100 - RM-917
SIM Micro-SIM
Announced 2013, February
Status Available. Released 2013, April
BODY Dimensions 119.9 x 64 x 9.9 mm, 75.7 cc (4.72 x 2.52 x 0.39 in)
Weight 124 g (4.37 oz)
DISPLAY Type IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Size 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
Multitouch Yes
Protection Scratch-resistant glass
SOUND Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
MEMORY Card slot microSD, up to 64 GB
Internal 8 GB, 512 MB RAM
DATA GPRS Class B
EDGE Up to 236.8 kbps
Speed HSDPA, 21.1 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual band
Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP
USB Yes, microUSB v2.0
CAMERA Primary 5 MP, 2592х1936 pixels, autofocus, check quality
Features 1/4'' sensor size, geo-tagging
Video Yes, 720p@30fps, check quality
Secondary No
FEATURES OS Microsoft Windows Phone 8, upgradeable to WP8 Amber
Chipset Qualcomm MSM8227
CPU Dual-core 1 GHz
GPU Adreno 305
Sensors Accelerometer, proximity
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser HTML5
Radio FM Radio
GPS Yes, with A-GPS support and GLONASS
Java No
Colors Yellow, red, cyan, white/black
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP3/WAV/eAAC+/WMA player
- MP4/H.264/H.263/WMV player
- 7GB free SkyDrive storage
- Document viewer
- Video/photo editor
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
BATTERY Li-Ion 1430 mAh battery (BL-5J)
Stand-by (2G) / Up to 360 h (3G)
Talk time Up to 14 h 40 min (2G) / Up to 9 h 40 min (3G)
Music play Up to 61 h
MISC SAR US 0.77 W/kg (head)
SAR EU 1.09 W/kg (head)
Price group About 140 EUR
TESTS Display Contrast ratio: 834:1 (nominal) / 1.161:1 (sunlight)
Loudspeaker Voice 68dB / Noise 69dB / Ring 66dB
Audio quality Noise -82.3dB / Crosstalk -81.8dB
Camera Photo / Video
Battery life Endurance rating 49h
Kelebihan nokia lumia 520
Bobot yang ringan yaitu pada 124 gram, sehingga cukup ringan ketika dimasukkan dalam kantong pakaian
Bagian layar telah menggunakan teknologi IPS
Layar dilapisi dengan Scratch-resistant glass sehingga memberikan perlindungan dari goresan yang tidak diinginkan
Waktu bicara yang cukup lama, nokia lumia 520 mampu melakukan panggilan hingga 14 jam an pada mode 2G, dan 9 jaman pada mode 3G
Adanya fitur wifi hotspot, sehingga selain bisa untuk akses internet dengan wifi, bisa juga berbagi koneksi internet dengan perangkat lainnya yang telah dilengkapi wifi
Telah terinstal adobe flash player sehingga bisa memutar file multimedia berformat flash ketika akses melakukan browsing
Kapasitas penyimpanan internal yang besar yaitu 8 GB
Mendukung memori card berjenis tambahan berjenis Micro SD, sehingga pengguna bisa menambah kapasitas penyimpanan hingga 64 GB jika penyimpanan internal masih kurang
dimensi yang cukup mungil yaitu dengan luas 119x 64 x 9 mm
Ukuran layar yang cukup lebar yaitu 4 inci, sehingga cukup memberikan keleluasaan bagi pengguna dalam menavigasi menu menu windows phone
Kamera berkekuatan 5 mp, dengan resolusi maksimum 2592х1936 pixels, dilengkapi dengan fitur autofocus
Kamera mampu melakukan perekaman video HD pada 720p @ 30 fps
Daya tahan baterai yang mampu standbay selama 2,5 hari dalam sekali pengisian baterai
Prosesor dengan inti ganda atau dual core dengan kecepatan 1 Ghz
Adanya bluetooth versi 3, sehingga dapat melakukan tranfer data lebih cepat dari versi sebelumnya
Adanya fitur GPS yang membantu pengguna dalam mengetahui posisinya dengan tepat
Kekurangan nokia lumia 520
Tidak tersedia fitur radio
Tidak ada kamera depan
Kapasitas ram yang hanya 512 MB
Fitur kamera tidak dilengkapi dengan fitur lampu flash, kemungkinkan menjadi blur ketika kurang cahaya
Kapasitas baterai yang standar yaitu 1430 mAh
mohon bantuannya gan,,.

disimak aja dulu dh gan, ceikdot..

Spoiler for lenovo:

Spoiler for spesifikasi:
GENERAL 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
3G Network HSDPA 900 / 2100 - SIM 1 only
SIM Dual SIM (Mini-SIM, dual stand-by)
Announced 2012, August
Status Available. Released 2012, September
BODY Dimensions 142 x 78 x 9.9 mm (5.59 x 3.07 x 0.39 in)
Weight 196 g (6.91 oz)
DISPLAY Type TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Size 480 x 800 pixels, 5.0 inches (~187 ppi pixel density)
Multitouch Yes, up to 3 fingers
SOUND Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
MEMORY Card slot microSD, up to 32 GB
Internal 4 GB, 512 MB RAM
DATA GPRS Yes
EDGE Yes
Speed HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP, EDR
USB Yes, microUSB v2.0
CAMERA Primary 5 MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus
Features Geo-tagging, touch focus, face detection
Video Yes, 720p
Secondary Yes, VGA
FEATURES OS Android OS, v4.0 (Ice Cream Sandwich)
Chipset MTK 6575
CPU 1 GHz Cortex-A9
GPU PowerVR SGX531
Sensors Accelerometer, proximity, compass
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser HTML5
Radio FM radio, FM transmitter; built-in antenna
GPS Yes, with A-GPS support
Java Yes, via Java MIDP emulator
Colors Black, White
- SNS integration
- MP4/WMV/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
- Organizer
- Image/video editor
- Document viewer
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk
- Voice memo/dial
- Predictive text input
BATTERY Li-Ion 2250 mAh battery
Stand-by Up to 312 h
Talk time Up to 17 h
Spoiler for review kekurangan kelebihan:
Kelebihan lenovo S880
Smartphone lenovo S880 memiliki layar yang lebar yaitu berukuran 5 inci, sehingga memberikan kepuasan bagi pengguna baik ketika menonton video, memainkan game atau dalam mengetik di layar sentuh
Menyediakan dua slot sim card sehingga pengguna bisa memasukkan dua sim card dari berbeda operator. Telah mendukung jaringa 3G HSDPA sehingga memungkinkan akses internet yang cepat di jaringan 3G, namun yang mendukung 3G hanya satu sim card saja, untuk satunya hanya GPRS
Kapasitas penyimpanan internal yang cukup lumayan yaitu 4 GB
Tersedia slot penyimpanan eksternal jenis microSD sehingga pengguna bisa menambah kapasitas penyimpanan hingga 32 GB
Adanya fitur WIfi Hotspot yang selain bisa untuk mengakses internet via wifi bisa juga untuk berbagai koneksi internet dengan perangkat lain atau sebagai akses point
Adanya Bluetooth v3, versi ini di atas rata-rata yang menawakan kecepatan lebih tinggi dari v2
Adanya fitur GPS yang bisa menentukan posisi lokasinya penggunanya dengan tepat
Kameran berkekuatan 5 MP dengan resolusi maksimum 2592 х 1944 pixels dan dilengkapi dengan fitur autofocus
Kamera mampu melakukan perekaman video HD 720 p
Adanya kamera depan meskipun hanya VGA
Adanya fitur Radio sehingga pengguna bisa mendengarkan musik atau berita dari siaran stasiun radio terdekat
Kapasitas baterai yang tinggi yaitu 2250 mAh
Sistem operasi yang cukup baru yaitu Android ICS atau ice cream sandwich
Kekurangan lenovo S880
Jenis layar yang biasa saja, yaitu jenis layar sentuh kapasitif TFT
Prosesor yang hanya single core
Kecepatan prosesor hanya 1 Ghz,
Kapasitas ram hanya 512 mb, kapasitas ini sudah cukup bagus dalam multitasking namun ram di atas 512m akan lebih nyaman lagi.
Belum terinstal adobe flash playar
Ukuran fisik yang lumayan besar yaitu 142 x 78 x 9.9 mm sehingga cukup memakan ruangan di saku pakaian
Bobot yang cukup berat yaitu 196 gram
THE SECOND GAN, NOKIA
Spoiler for nokia:

Spoiler for spesifikasi:
GENERAL 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - all versions
3G Network HSDPA 900 / 2100 - RM-914
HSDPA 850 / 1900 / 2100 - RM-915
HSDPA 850 / 1700 / 1900 / 2100 - RM-917
SIM Micro-SIM
Announced 2013, February
Status Available. Released 2013, April
BODY Dimensions 119.9 x 64 x 9.9 mm, 75.7 cc (4.72 x 2.52 x 0.39 in)
Weight 124 g (4.37 oz)
DISPLAY Type IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Size 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
Multitouch Yes
Protection Scratch-resistant glass
SOUND Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
MEMORY Card slot microSD, up to 64 GB
Internal 8 GB, 512 MB RAM
DATA GPRS Class B
EDGE Up to 236.8 kbps
Speed HSDPA, 21.1 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual band
Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP
USB Yes, microUSB v2.0
CAMERA Primary 5 MP, 2592х1936 pixels, autofocus, check quality
Features 1/4'' sensor size, geo-tagging
Video Yes, 720p@30fps, check quality
Secondary No
FEATURES OS Microsoft Windows Phone 8, upgradeable to WP8 Amber
Chipset Qualcomm MSM8227
CPU Dual-core 1 GHz
GPU Adreno 305
Sensors Accelerometer, proximity
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Browser HTML5
Radio FM Radio
GPS Yes, with A-GPS support and GLONASS
Java No
Colors Yellow, red, cyan, white/black
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP3/WAV/eAAC+/WMA player
- MP4/H.264/H.263/WMV player
- 7GB free SkyDrive storage
- Document viewer
- Video/photo editor
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
BATTERY Li-Ion 1430 mAh battery (BL-5J)
Stand-by (2G) / Up to 360 h (3G)
Talk time Up to 14 h 40 min (2G) / Up to 9 h 40 min (3G)
Music play Up to 61 h
MISC SAR US 0.77 W/kg (head)
SAR EU 1.09 W/kg (head)
Price group About 140 EUR
TESTS Display Contrast ratio: 834:1 (nominal) / 1.161:1 (sunlight)
Loudspeaker Voice 68dB / Noise 69dB / Ring 66dB
Audio quality Noise -82.3dB / Crosstalk -81.8dB
Camera Photo / Video
Battery life Endurance rating 49h
Spoiler for review kelebihan kekurangan:
Kelebihan nokia lumia 520
Bobot yang ringan yaitu pada 124 gram, sehingga cukup ringan ketika dimasukkan dalam kantong pakaian
Bagian layar telah menggunakan teknologi IPS
Layar dilapisi dengan Scratch-resistant glass sehingga memberikan perlindungan dari goresan yang tidak diinginkan
Waktu bicara yang cukup lama, nokia lumia 520 mampu melakukan panggilan hingga 14 jam an pada mode 2G, dan 9 jaman pada mode 3G
Adanya fitur wifi hotspot, sehingga selain bisa untuk akses internet dengan wifi, bisa juga berbagi koneksi internet dengan perangkat lainnya yang telah dilengkapi wifi
Telah terinstal adobe flash player sehingga bisa memutar file multimedia berformat flash ketika akses melakukan browsing
Kapasitas penyimpanan internal yang besar yaitu 8 GB
Mendukung memori card berjenis tambahan berjenis Micro SD, sehingga pengguna bisa menambah kapasitas penyimpanan hingga 64 GB jika penyimpanan internal masih kurang
dimensi yang cukup mungil yaitu dengan luas 119x 64 x 9 mm
Ukuran layar yang cukup lebar yaitu 4 inci, sehingga cukup memberikan keleluasaan bagi pengguna dalam menavigasi menu menu windows phone
Kamera berkekuatan 5 mp, dengan resolusi maksimum 2592х1936 pixels, dilengkapi dengan fitur autofocus
Kamera mampu melakukan perekaman video HD pada 720p @ 30 fps
Daya tahan baterai yang mampu standbay selama 2,5 hari dalam sekali pengisian baterai
Prosesor dengan inti ganda atau dual core dengan kecepatan 1 Ghz
Adanya bluetooth versi 3, sehingga dapat melakukan tranfer data lebih cepat dari versi sebelumnya
Adanya fitur GPS yang membantu pengguna dalam mengetahui posisinya dengan tepat
Kekurangan nokia lumia 520
Tidak tersedia fitur radio
Tidak ada kamera depan
Kapasitas ram yang hanya 512 MB
Fitur kamera tidak dilengkapi dengan fitur lampu flash, kemungkinkan menjadi blur ketika kurang cahaya
Kapasitas baterai yang standar yaitu 1430 mAh
mohon bantuannya gan,,.
0
9.3K
Kutip
85
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan