Ingin menjual komputer, tablet atau smartphone yang pernah agan gunakan?
Spoiler for Baca:
Quote:
Pasti agan n sista sering lupa untuk menghapus jejak/history or gak tau caranya hapusnya dari gadget yang dipakai, sebelum menjualnya, ini sangat riskan karena di gadget agan n sista ada banyak sekali informasi yang penting tentunya
kalo informasi private dari data agan di publikasikan, maka ini akan sangat merugikan kita semua
Quote:
Berikut adalah hal yang ane anjurkan sebelum agan jual komputer, tablet atau smartphone agar data informasi agan n sista tidak disalahgunakan tersebar luas via internet.
Spoiler for Back Up:
WAJIB HUKUMNYABagian ini sangat penting n yang jelas has to do aka Wajib. Jika agan ingin berpindah ke gadget baru, wajib melakukan back up di Hardisk External or media laen n tinggal restore ke gadget baru. Akan sangat beruntung kalo agan simpen datanya di layanan cloud gratis seperti Google Drive, n Dropbox.
Kebanyakan smartphone juga terhubung dengan fasilitas online auto bauk up or auto sync, seperti iPhone yang bisa melakukan backup secara otomatis di iCloud atau Android yang memiliki auto back up.
Spoiler for Deauthorize Digital Rights Management (DRM):
Digital Rights Management atau DRM yang bisa disebut juga Paten adalah suatu hal yang sangat penting, biasanya jika agan sista beli buku or musik via iTunes Store tercantumkan hal seperti ini. Kebanyakan dari iTunes Store perlu authorize dengan Apple ID sebelum dapat dimainkan or dijalankan. Dengan satu Apple ID Agan sista bisa authorize sampai 5 device, jadi kalo install iTunes di PC,maka PC itu dapet authorize dari Apple ID. Meskipun sudah uninstall iTunes dari PC tersebut, PC masih tergolong authorize.
Jadi agan sista harus melakukan deauthorize untuk komputer yang ingin kamu jual terlebih dahulu. Jika tidak begitu, maka aplikasi atau data yang berada di iTunes Store kita akan dapat dimainkan oleh orang lain dari gadget kita
Spoiler for Hapus Drive:
Langkah ini hanya digunakan untuk hardisk yang menggunakan hardsik mekanikyang berjalan pada Windows 7 atau versi sebelumnya dari Windows.
Sangat mungkin untuk mengembalikan data yang ada pada hardisk mekanik bahkan setelah formatnya n install ulang sistem operasi,karena install ulang sistem operasi tidak menghapus semua sektor dari disk tersebut, but dont worry agan sista bisa pakai tool seperti DBAN sebelum install ulang Windows di komputer kamu.
Pada Windows 8, bisa menggunakan fitur disebut juga fully cleanning your drive. Fitur ini akan menghapus menghapus drive installer.
Spoiler for Factory Reset:
Pada Windows 8, agan bisa menggunakan fitur Reset untuk menjadikan komputer kamu seperti Factory Reset. Ini akan menghapus semua data drive dan data personal agan . Jika agan menggunakan hardisk magnet dan SSD, pilih opsi Fully clean drive agar orang-orang tidak dapat mengembalikan data dengan aplikasi lain.
Untuk smartphone atau tablet, ada fitur factory reset. Pada Android, buka Settings dan tab Backup & Reset. Pada iOS, buka Settings, tab General, tab Reset dan tab Erase All Content and Settings.
Quote:
KALO BERKENAN BAGI IJO IJO KLIK>>><<<KLIK
ANE TAKUT & NOLAK
Quote:
KASKUSER YANG BAIK HATI ARE NOT SILENT READER Sundul itung-itung dapat pahala , BUT DROP COMENG BERMUTU +