Kaskus

Entertainment

fachrizkipsiAvatar border
TS
fachrizkipsi
7 Mekanisme Pertahanan Diri Ini Paling Sering Digunakan Manusia
emoticon-Rate 5 Star Welcome to My Thread emoticon-Rate 5 Star

Apa itu Mekanisme Pertahanan Diri (Defence Mechanisms)?? emoticon-Bingung

Mekanisme pertahanan diri atau yang biasa disebut "Defence Mechanisms" merupakan bentuk pertahanan diri dari setiap individu. Sebagian dari cara individu untuk mereduksi perasaan tertekan, kecemasan, stress ataupun konflik adalah dengan melakukan mekanisme pertahanan diri baik yang dia lakukan secara sadar ataupun tidak. Sigmund Freud menggunakan istilah mekanisme pertahanan diri (Defence Mechanisms) untuk menunjukkan proses tdak sadar yang melindungi si individu dari kecemasan melalui pemutarbalikkan kenyataan. Artinya mekanisme pertahanan diri ini merupakan bentuk penipuan diri. Mekanisme pertahanan diri itu sebenarnya ada 11, tapi disini saya akan menjabarkan 7 mekanisme yang paling sering dipakai, yaitu:

Spoiler for 1.Represi (Repression):


Spoiler for 2.Pembentukan Reaksi (Reaction Formation):


Spoiler for 3.Fiksasi:


Spoiler for 4.Pengalihan(Displacement):


Spoiler for 5.Proyeksi:


Spoiler for 6.Rasionalisasi:


Spoiler for 7.Menyangkal Kenyataan (Denial):


Itulah 7 Mekanisme Pertahanan Diri yang Paling Umum Digunakanoleh kita semua. Semoga setelah membaca thread di atas, pengetahuan kita tentang dunia psikologi menjadi bertambah dan lebih memperhatikan lingkungan sekeliling kita. Terima Kasih sudah mampir emoticon-Salamanemoticon-Toast

Jika ad yg kurang jelas dalam thread di atas, harap di komen yaa. saya sangat berterima kasih jika agan mau memberi tanggapan di thread ini emoticon-Big Grin
kalau boleh emoticon-Blue Guy Cendol (L) nya, tp klau gk bntu emoticon-Rate 5 Star juga boleh kok hehe..

Baca juga yuk thread" psikologi lainnya tentang

Tes Sugetivitas yang Keren dalam Hipnotis

7 Kemampuan Manusia yang Masih Misteri


sumber: http://how-yourblog.blogspot.com/201...ng-paling.html

0
2.1K
14
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan