

TS
tonyngeong
Kucingku malang....terpaksa kehilangan satu kakinya...
Ini pengalaman berharga buat para pecinta kucing. Kucing peaknose ku melahirkan 5 kitten. Ternyata benar, kucing peaknose cenderung tidak bisa se-pintar kucing medium dalam merawat anak nya..apalagi melahirkan untuk pertama kali. Beruntung karena sudah nyari info sana sini proses kelahiran berjalan lancar. Menjelang usia 1 bulan, ada satu anak kucing yang aktif sekali, Sunkist namanya.. Dia suka main sama anak kucing lain yang lebih besar. Ceritanya gigit-gigitan. Kucing tidak kami kandang, karena setiap dimasukkan kandang, induknya terika-teriak memelas.
Pas hari naas itu, entah karena keinjek kami, atau kejepit sesuatu, atau kegigit kucing lain, si Sunkist pincang. Malamnya kami antar ke klinik hewan, katanya tidak ada harapan lagi dan hanya diberi obat agar pembekuan darah di kakinya teratasi. Kami sebenarnya kecewa, kenapa tidak diberi antibiotik atau apalah. Kekawatiran kami terbukti. Kaki yang pincang itu dalam hitungan 2 hari langsung membengkak besar dan bernanah. Sunkist pun lemas, tidak mau minum susu dan seperti sudah tidak ada harapan sembuh...Akhirnya kami bawa ke RS Hewan daerah Jaksel. Katanya kena abses, Dikasih amoxan dan obat oles. Berangsur kakinya kempes. Seminggu lebih kemudian kami bawa kembali ke RS tsb,ditangani dokter yang berbeda dari dokter yg pertama..katanya musti di amputasi dgn biaya Rp. 2,5 juta..wouwww...mahal sekali...mereka seperti malah mengarahkan untuk segera diamputasi dgn alasan inveksi bisa lebih menjalar...Karena kami ragu, maka Sunkist kami bawa pulang kembali ,dan konsultasi ke DRH di daerah Bintaro..DRH ini lebih bijaksana dan menerangkan dengan rinci..dicek, bahwa bagian kaki yang sudah mati itu bisa langsung dipotong tidak perlu diamputansi, dan nanti sebenarnya juga akan putus sendiri..untuk biaya amputansi sendiri HANYA berkisar 700 sd 1 Juta saja...dan untuk kucing sekecil itu kalau misal diamputasi berarti kan dibius total..bisa-bisa justru Sunkist malah gak kuat dan mati,.,kemudian DRH tadi menggunting bag kaki yang sudah mati tsb..sambil memberi resep lanjutan...dan benar saja, keesokan harinya, sisa-sisa kaki yang mati td terkelupas dan putus sendiri...Alhamdulillah sekarang Sunkist sudah bisa main-main lagi dan makan minum...meski hanya dgn 3 kaki...smg kelak sehat terus...Buat teman-teman Cat lovers, ..jika kucing mu mengalami hal seperti ini, jika ragu pada 1 dokter hewan, cobalah segera konsultasi ke DRH yang lain..agar mendpt second opinion dan penanganan yang lebih benar..selagi belum terlambat...
Pas hari naas itu, entah karena keinjek kami, atau kejepit sesuatu, atau kegigit kucing lain, si Sunkist pincang. Malamnya kami antar ke klinik hewan, katanya tidak ada harapan lagi dan hanya diberi obat agar pembekuan darah di kakinya teratasi. Kami sebenarnya kecewa, kenapa tidak diberi antibiotik atau apalah. Kekawatiran kami terbukti. Kaki yang pincang itu dalam hitungan 2 hari langsung membengkak besar dan bernanah. Sunkist pun lemas, tidak mau minum susu dan seperti sudah tidak ada harapan sembuh...Akhirnya kami bawa ke RS Hewan daerah Jaksel. Katanya kena abses, Dikasih amoxan dan obat oles. Berangsur kakinya kempes. Seminggu lebih kemudian kami bawa kembali ke RS tsb,ditangani dokter yang berbeda dari dokter yg pertama..katanya musti di amputasi dgn biaya Rp. 2,5 juta..wouwww...mahal sekali...mereka seperti malah mengarahkan untuk segera diamputasi dgn alasan inveksi bisa lebih menjalar...Karena kami ragu, maka Sunkist kami bawa pulang kembali ,dan konsultasi ke DRH di daerah Bintaro..DRH ini lebih bijaksana dan menerangkan dengan rinci..dicek, bahwa bagian kaki yang sudah mati itu bisa langsung dipotong tidak perlu diamputansi, dan nanti sebenarnya juga akan putus sendiri..untuk biaya amputansi sendiri HANYA berkisar 700 sd 1 Juta saja...dan untuk kucing sekecil itu kalau misal diamputasi berarti kan dibius total..bisa-bisa justru Sunkist malah gak kuat dan mati,.,kemudian DRH tadi menggunting bag kaki yang sudah mati tsb..sambil memberi resep lanjutan...dan benar saja, keesokan harinya, sisa-sisa kaki yang mati td terkelupas dan putus sendiri...Alhamdulillah sekarang Sunkist sudah bisa main-main lagi dan makan minum...meski hanya dgn 3 kaki...smg kelak sehat terus...Buat teman-teman Cat lovers, ..jika kucing mu mengalami hal seperti ini, jika ragu pada 1 dokter hewan, cobalah segera konsultasi ke DRH yang lain..agar mendpt second opinion dan penanganan yang lebih benar..selagi belum terlambat...
Polling
0 suara
kucing abses


tata604 memberi reputasi
1
3.4K
6
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan