- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
CARA MELAPORKAN NO PENIPU


TS
kodokbatiang
CARA MELAPORKAN NO PENIPU
Apabila Anda mendapat tawaran dan iming-iming hadiah melalui SMS atau telpon ke hp Anda, maka 99 persen itu adalah penipuan.
Laporkan ke pihak yang berwajib apabila terjadi hal seperti itu. Apabila berupa SMS, maka cara melaporkannya adalah sbb:
Laporkan ke pihak yang berwajib apabila terjadi hal seperti itu. Apabila berupa SMS, maka cara melaporkannya adalah sbb:
1. TELKOMSEL
Format SMS : penipuan#nomor penipu#isi SMS tipuan dan kirim ke 1166
Contoh : Penipuan#0812123456#selamat anda mendptkan 1 unit mbl avanza dr telkomsel poin…dst lalu kirim ke 1166
2. XL
Format SMS : Lapor#Nomor yg di gunakan utk menipu#kasus yg di keluhkan lalu krm ke 588
3. INDOSAT
Format SMS : SMS(spasi)Nomor pengirim SMS penipuan(spasi)isi SMS penipuan,kirim ke 726
Jika sudah lebih dr 2 org yg melaporkan SMS penipuan, maka nomor tersebut segera diblokir…secara permanen oleh operator.
Layanan ini gratis
Layanan ini gratis
Sekedar Info.. :
Jika Anda mengalami penipuan dalam “Transaksi ONLINE” cukup kirim kronologis dan No. Rekening si penipu ke email “cybercrime@polri.go.id”
POLRI akan langsung bertindak dengan memblokir ATM si penipu & melacak keberadaannya untuk di tindak sesuai hukum.
POLRI akan langsung bertindak dengan memblokir ATM si penipu & melacak keberadaannya untuk di tindak sesuai hukum.
sumber: http://afatih.wordpress.com
Diubah oleh kodokbatiang 05-09-2013 07:32
0
8.3K
32


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan