Salam sesama Pecinta Mecha, Entah Gundam ataupun lainnya.
Mau ngasitau Pilot2 Mecha dari Anime Gundam atau Lainnya yang asalnya dari timur tengah
Check it
Spoiler for Pilot Pertama:
QUATRE RABERBA WINNER
Pilot Gundam yang satu ini ada di serial Gundam Wing. Pilot pirang ini terlahir di Koloni L4. Di Gundam Wing ada 5 Koloni. L1 (Jepang), Koloni L2 (Amerika), Koloni L3 (Rusia), Koloni L4 (Arab), sama Koloni L5 (China). Semua sodaranya (berjumlah 29) perempuan, so jangan heran tampangnya feminin , Anak bungsu dari keluarga Winner (ceritanya Bangsawan Arab), sikap pernah labil waktu keluarganya dibantai. Pilot yang satu ini yang ngebuat Wing Zero setelah datanya didapet. Sikap paling sopan dibanding pilot gundam lainnya. Julukannya Pangeran Padang Pasir.
Spoiler for XXXG-01SR "Sandrock":
Spoiler for Quatre and Maganac Corps:
Spoiler for Pilot Kedua:
SETSUNA F. SEIEI
Mempunyai nama asli Soran Ibrahim. Masa kecilnya di Republik Krugis (mungkin plesetannya Kurdistan ), dihantui dengan perang berkepanjangan. Oknum bernama Ali al-Saachez cuci otak anak2 di daerah tersebut buat ngebunuh orangtuanya, termasuk Setsuna sendiri . Dia diselametin sama sebuah Gundam, yang tragisnya justru pilot gundam tersebut malah menjadi lawan terahirnya di serial Gundam 00. Ada 3 Gundam yang dia kendarain.
Spoiler for GN-001 "Exia":
Spoiler for GN-0000+GNR-010 00 Raiser:
Spoiler for GN 00000 "Qan-T":
Spoiler for Soran Ibrahim and Friends:
Spoiler for Favorit TS:
SAGARA SOUSUKE
Asli berdarah Jepang, namun besar di Helmajistan (Afghanistan versi anime Full Metal Panic). Selama di Helmajistan punya panggilan Kashim. Dia direkrut masuk organisasi Mithril oleh Andrei Kalinin, sosok ayah angkat, komandan sekaligus lawan terakhirnya di Novel