- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Mengenal RUMAH CEMARA, wakil Indonesia di Homeless World Cup 2013 #Respect


TS
doyzholic
Mengenal RUMAH CEMARA, wakil Indonesia di Homeless World Cup 2013 #Respect
Min, Mod dan kaskuser semua ane coba bikin thread pertama ane di new kaskus setelah beberapa lama hanya jadi SR.
Moga-moga bukan

Apakah itu Rumah Cemara?
Mari kita coba mengenal tentang mereka
Rumah Cemara di Homeless World Cup
HWC PARIS 2011
HWC 2012 Mexico City
HWC 2013 Polandia
Respect!! buat kawan-kawan rumah cemara, mari kita dukung Timnas Indonesia di HWC 2013 ini, agan bisa follow @RumahCemaraatau like fans fage Rumah Cemara.
"JAUHI VIRUSNYA BUKAN ORANGNYA"
Sekian dari ane gan maaf kalo masih banyak kekurangan dan kesalahan. #RESPECT



Mohon
nya gan
Moga-moga bukan

Spoiler for Repost:

Apakah itu Rumah Cemara?
Mari kita coba mengenal tentang mereka
Quote:
Rumah Cemara didirikan pada tanggal 1 Januari 2003 oleh lima mantan pecandu narkoba yang telah pulih yang percaya bahwa jika perubahan itu terjadi di masyarakat, bahwa perubahan harus dimulai dari dalam komunitas pengguna narkoba. * Rumah Cemara secara hukum dilembagakan sebagai organisasi berbasis masyarakat di Jawa Barat, dan sebagai unit kerja dari Yayasan Insan Hamdani.
Setelah mendirikan Pusat Perawatan untuk pengguna narkoba, lima pendiri RC menyadari bahwa masalah HIV / AIDS adalah masalah yang sangat serius, terutama bagi pengguna narkoba suntikan. Mereka memutuskan untuk kembali fokus pada dua kelompok sasaran, yaitu orang-orang yang menggunakan narkoba dan orang yang hidup dengan HIV / AIDS, sebagai penerima manfaat dari layanan mereka.
Setelah mendirikan Pusat Perawatan untuk pengguna narkoba, lima pendiri RC menyadari bahwa masalah HIV / AIDS adalah masalah yang sangat serius, terutama bagi pengguna narkoba suntikan. Mereka memutuskan untuk kembali fokus pada dua kelompok sasaran, yaitu orang-orang yang menggunakan narkoba dan orang yang hidup dengan HIV / AIDS, sebagai penerima manfaat dari layanan mereka.
Quote:
Visi kawan-kawan Rumah Cemara adalah Indonesia tanpa stigma dan diskriminasi terhadap HIV/AIDS dan kecanduan narkoba.
Dan Misi mereka dengan menggunakan metode 'peer intervention model' untuk meningkatkan kualitas hidup orang dengan HIV / AIDS dan orang-orang yang menggunakan narkoba di Indonesia.
Kawan-kawan Rumah Cemara memiliki tujuan Mengembangkan memelihara lingkungan bagi orang yang terkena HIV / AIDS dan kecanduan narkoba.
Mengintegrasikan program RC dan mengembangkan kemitraan dengan masyarakat.
Membangun kuat Rumah Cemara.
Dan Misi mereka dengan menggunakan metode 'peer intervention model' untuk meningkatkan kualitas hidup orang dengan HIV / AIDS dan orang-orang yang menggunakan narkoba di Indonesia.
Kawan-kawan Rumah Cemara memiliki tujuan Mengembangkan memelihara lingkungan bagi orang yang terkena HIV / AIDS dan kecanduan narkoba.
Mengintegrasikan program RC dan mengembangkan kemitraan dengan masyarakat.
Membangun kuat Rumah Cemara.
Rumah Cemara di Homeless World Cup
HWC PARIS 2011
Quote:
Apakah itu Homeless World Cup?
Homeless World Cup merupakan kompetisi tahunan street soccer dengan peserta tim dari 64 negara, yang mengusung isu sosial masing-masing. Pada Tahun 2011 untuk kali pertama, Indonesia mengirim delegasinya diwakili oleh tim sepakbola Rumah Cemara.
Sebenarnya, sejak 2009 Rumah Cemara sudah mendapat undangan mengikuti event yang digelar perdana di Austria, pada 2003 lalu. Lantaran terkendala masalah pendanaan, Rumah Cemara gagal mengirimkan tim ke kompetisi 2010 yang dilangsungkan di Rio de Jenairo, Brasil.
Tim Indonesia yang di berangkatkan ke paris:
Tri Eklas Sampurno, Gingin Sofyan Nurdin, Ronny Suryadani, Aris Kurnia, Sandy Gempur Purnama, Edward, Deradjat Ginandjar Koesmayadi dan Andri Kustiawan. Mereka didampingi pelatih Reonardus Adim dan manajer asal Amerika Serikat, Katte Otto.


Di HWC 2011 Paris, Indonesia tergabung dalam Grup G bersama Skotlandia (8-8, adu penalti), Kirgistan (9-4), Rumania (7-4), Jerman (6-5), dan Irlandia (8-7).
Dengan hasil tanpa terkalahkan,Indonesia melaju ke tahap kedua dengan predikat juara grup. Kali ini, Indonesia masuk dalam Grup D bersama Denmark, Rusia, Italia, Belanda, dan Ukraina.
Di Grup D, Indonesia berhasil mengungguli Belanda, Denmark, Italia dan kalah dari Rusia serta Ukraina. Dengan hasil itu, Indonesia meraih poin yang sama dengan Rusia, namun Indonesia lah yang dinyatakan lolos ke babak perempatfinal karena unggul dalam selisih gol. Ini juga berarti, Indonesia merupakan satu-satunya wakil Asia yang lolos ke perempatfinal.
Brazil sudah menunggu di perempatfinal, mereka agak sedikit minder saat mengetahui Brazil yang menjadi lawan berikutnya. Alhasil, Indonesia takluk 4-7 di tangan Brazil, kandas lah harapan mereka untuk membawa pulang trofi. Namun Indonesia masih memiliki kesempatan untuk memperebutkan posisi ke-5 bersama Chile, setelah sebelumnya menundukkan Nigeria 4-3.
Lagi-lagi harapan mereka kandas, mereka kalah adu penalti dari Chile. Sehingga Indonesia harus cukup puas berada di peringkat ke-6.
Meski ‘hanya’ duduk di peringkat ke-6, prestasi Indonesia di ajang street soccer tersebut cukup membanggakan. Selain sebagai satu-satunya wakil Asia di perempatfinal, Indonesia juga mendapatkan trofi dengan titel Tim Pendatang Baru Terbaik. Salah seorang pemain Indonesia―Ginan Koesmayadi―juga dinobatkan sebagai pemain terbaik.
Homeless World Cup merupakan kompetisi tahunan street soccer dengan peserta tim dari 64 negara, yang mengusung isu sosial masing-masing. Pada Tahun 2011 untuk kali pertama, Indonesia mengirim delegasinya diwakili oleh tim sepakbola Rumah Cemara.
Sebenarnya, sejak 2009 Rumah Cemara sudah mendapat undangan mengikuti event yang digelar perdana di Austria, pada 2003 lalu. Lantaran terkendala masalah pendanaan, Rumah Cemara gagal mengirimkan tim ke kompetisi 2010 yang dilangsungkan di Rio de Jenairo, Brasil.
Tim Indonesia yang di berangkatkan ke paris:
Tri Eklas Sampurno, Gingin Sofyan Nurdin, Ronny Suryadani, Aris Kurnia, Sandy Gempur Purnama, Edward, Deradjat Ginandjar Koesmayadi dan Andri Kustiawan. Mereka didampingi pelatih Reonardus Adim dan manajer asal Amerika Serikat, Katte Otto.
Spoiler for HWC 2011:


Di HWC 2011 Paris, Indonesia tergabung dalam Grup G bersama Skotlandia (8-8, adu penalti), Kirgistan (9-4), Rumania (7-4), Jerman (6-5), dan Irlandia (8-7).
Dengan hasil tanpa terkalahkan,Indonesia melaju ke tahap kedua dengan predikat juara grup. Kali ini, Indonesia masuk dalam Grup D bersama Denmark, Rusia, Italia, Belanda, dan Ukraina.
Di Grup D, Indonesia berhasil mengungguli Belanda, Denmark, Italia dan kalah dari Rusia serta Ukraina. Dengan hasil itu, Indonesia meraih poin yang sama dengan Rusia, namun Indonesia lah yang dinyatakan lolos ke babak perempatfinal karena unggul dalam selisih gol. Ini juga berarti, Indonesia merupakan satu-satunya wakil Asia yang lolos ke perempatfinal.
Brazil sudah menunggu di perempatfinal, mereka agak sedikit minder saat mengetahui Brazil yang menjadi lawan berikutnya. Alhasil, Indonesia takluk 4-7 di tangan Brazil, kandas lah harapan mereka untuk membawa pulang trofi. Namun Indonesia masih memiliki kesempatan untuk memperebutkan posisi ke-5 bersama Chile, setelah sebelumnya menundukkan Nigeria 4-3.
Lagi-lagi harapan mereka kandas, mereka kalah adu penalti dari Chile. Sehingga Indonesia harus cukup puas berada di peringkat ke-6.
Meski ‘hanya’ duduk di peringkat ke-6, prestasi Indonesia di ajang street soccer tersebut cukup membanggakan. Selain sebagai satu-satunya wakil Asia di perempatfinal, Indonesia juga mendapatkan trofi dengan titel Tim Pendatang Baru Terbaik. Salah seorang pemain Indonesia―Ginan Koesmayadi―juga dinobatkan sebagai pemain terbaik.
HWC 2012 Mexico City
Quote:
Pada putaran pertama, Indonesia bergabung di Grup D bersama Yunani, Lithuania, Skotlandia, dan Peru. Pada pertandingan pertama, Indonesia berhasil menaklukkan Yunani dengan skor 9-3. Pada pertandingan kedua, tim Indonesia berhasil mengalahkan juara tahun lalu Skotlandia dengan skor tipis 6-5.
Pada pertandingan ketiga, tim Indonesia harus mengakui keunggulan Peru dengan skor 6-3. Hasil ini membuat Indonesia harus menang pada pertandingan terakhir melawan Lithuania jika ingin lolos.
Bermain dengan penuh semangat, tim Indonesia akhirnya berhasil lolos ke babak selajutnya setelah mengalahkan Lithuania dengan skor ketat 5-4. Hasil ini membuat Indonesia lolos ke babak selanjutnya, dan yang semakin membanggakan mereka lolos sebagai juara grup D.
Pada putaran kedua, Indonesia berada di Grup B bersama Republik Ceko, Namibia, Rumania, Bosnia & Herzegovina, dan Bulgaria. Pada pertandingan pertama, Indonesia berhasil mengalahkan Bosnia dengan skor 6-5. Berikutnya Rumania mereka kalahkan dengan skor 7-6.
Pada pertandingan ketiga, Indonesia berhasil meneruskan performa apiknya dengan mengalahkan Namibia 7-6. Indonesia berhasil membekuk Ceko dengan skor 10-7 dan Bulgaria 9-6.
Dengan hasil sempurna Indonesia lolos ke perempatfinal. Di perempat final, Indonesia sukses menaklukan Lithuania 8-5. Namun di babak empat besar Bonsu Hasibuan dkk. kalah dari tuan rumah Meksiko dengan skor akhir 6-9. Di laga playoff 3/4, Indonesia harus mengakui keunggulan Brasil dengan skor 2-6.
Inilah para ksatria Indonesia di HWC 2012 Mexico City
Farid Satria
Muhammad Nasib Iqbal
Doni Setiawan
Arif Apriadi
Adik Mardina Irawan
Mozes Manuhutu
Anton Sugiri
Suherman
Bonsu Hasibuan
Pada pertandingan ketiga, tim Indonesia harus mengakui keunggulan Peru dengan skor 6-3. Hasil ini membuat Indonesia harus menang pada pertandingan terakhir melawan Lithuania jika ingin lolos.
Bermain dengan penuh semangat, tim Indonesia akhirnya berhasil lolos ke babak selajutnya setelah mengalahkan Lithuania dengan skor ketat 5-4. Hasil ini membuat Indonesia lolos ke babak selanjutnya, dan yang semakin membanggakan mereka lolos sebagai juara grup D.
Pada putaran kedua, Indonesia berada di Grup B bersama Republik Ceko, Namibia, Rumania, Bosnia & Herzegovina, dan Bulgaria. Pada pertandingan pertama, Indonesia berhasil mengalahkan Bosnia dengan skor 6-5. Berikutnya Rumania mereka kalahkan dengan skor 7-6.
Pada pertandingan ketiga, Indonesia berhasil meneruskan performa apiknya dengan mengalahkan Namibia 7-6. Indonesia berhasil membekuk Ceko dengan skor 10-7 dan Bulgaria 9-6.
Dengan hasil sempurna Indonesia lolos ke perempatfinal. Di perempat final, Indonesia sukses menaklukan Lithuania 8-5. Namun di babak empat besar Bonsu Hasibuan dkk. kalah dari tuan rumah Meksiko dengan skor akhir 6-9. Di laga playoff 3/4, Indonesia harus mengakui keunggulan Brasil dengan skor 2-6.
Inilah para ksatria Indonesia di HWC 2012 Mexico City
Spoiler for Indonesia:

Farid Satria
Quote:
Mantan pengguna narkoba ini berasal dari Yayasan Kelompok Peduli Dukungan Sebaya, Sulawesi Selatan. Ia mengaku tidak menyangka bahwa dengan latar belakang masa lalunya ia bisa terpilih mewakili Indonesia dan membela "Merah Putih" di luar negeri.
Ia pun bertekad untuk lebih banyak berkarya dan membantu rekan-rekan di lingkungannya terutama di Makassar untuk meninggalkan narkoba, serta membantu pencegahan virus HIV.
Ia pun bertekad untuk lebih banyak berkarya dan membantu rekan-rekan di lingkungannya terutama di Makassar untuk meninggalkan narkoba, serta membantu pencegahan virus HIV.
Muhammad Nasib Iqbal
Quote:
Mantan preman Medan ini mengaku memiliki masa lalu yang kelam sehingga harus terpisah dengan sanak keluarganya. Harta bendanya terjual hanya untuk kenikmatan sesaat narkoba.
Tergabung dalam rumah rehabilitasi Medan Plus sejak Oktober 2011, Iqbal masih tak bisa percaya bisa naik pesawat terbang, bahkan pergi jauh sampai ke Meksiko. Namun ia yakin, saat ini adalah momen untuk menjadi manusia yang lebih baik.
"Dengan Bismillah, saya berniat membuka lembaran hidup yang lebih baik, bisa kembali berkumpul dengan anak-istri, dan syukur-syukur bisa berguna bagi masyarakat lain," ucapnya.
Iqbal menambahkan, bersama Medan Plus ia ingin membantu setiap upaya pemberantasan penggunaan narkoba maupun pencegahan AIDS/HIV di masyakarat.
Tergabung dalam rumah rehabilitasi Medan Plus sejak Oktober 2011, Iqbal masih tak bisa percaya bisa naik pesawat terbang, bahkan pergi jauh sampai ke Meksiko. Namun ia yakin, saat ini adalah momen untuk menjadi manusia yang lebih baik.
"Dengan Bismillah, saya berniat membuka lembaran hidup yang lebih baik, bisa kembali berkumpul dengan anak-istri, dan syukur-syukur bisa berguna bagi masyarakat lain," ucapnya.
Iqbal menambahkan, bersama Medan Plus ia ingin membantu setiap upaya pemberantasan penggunaan narkoba maupun pencegahan AIDS/HIV di masyakarat.
Doni Setiawan
Quote:
Bekerja di Yayasan Bina Hati Surabaya, Jawa Timur, Doni mengalami cedera menjelang keberangkatan. Tempatnya kemudian diisi oleh Bonsu Hasibuan, yang sebelumnya diberi tugas sebagai pelaith. Meski demikian Doni tetap ikut dalam rombongan dan membantu rekan-rekannya.
"Cahaya itu datang dari kegelapan. Kami mungkin harus melewati kegelapan itu untuk mencapai cahaya … seperti hidup kami saat ini," tutur Doni, yang berharap masyarakat Indonesia bisa mengenyahkan stigma dan diskriminasi terhadap kaum marjinal.
"Cahaya itu datang dari kegelapan. Kami mungkin harus melewati kegelapan itu untuk mencapai cahaya … seperti hidup kami saat ini," tutur Doni, yang berharap masyarakat Indonesia bisa mengenyahkan stigma dan diskriminasi terhadap kaum marjinal.
Arif Apriadi
Quote:
Sebagai (mantan) pecandu narkoba, Arif bahkan masih harus membawa beberapa botol metadhone -- obat pengganti yang biasa digunakan dalam rangka pengurangan ketergantungan pada narkoba -- dengan surat dokter untuk keperluannya selama di Meksiko.
Namun, berkat keinginan dan semangat yang kuat, Arif berhasil menahan diri untuk tidak mengonsumsi obat tersebut selama 36 jam, dan tetap bermain bola dengan baik, walaupun sempat tersiksa karena cuaca terik dan oksigen yang tipis di Meksiko. "Kami bangga pada Arif," ujar teman-temannya.
Menurut Arif, setelah membaca berita dan foto dirinya di detiksport, orangtuanya juga merasa bangga dan akan lebih mendukung upaya anaknya untuk menjadi individu yang lebih baik.
"Nanti kalau sudah kembali ke Jakarta saya akan masuk rumah rehabilitasi. Saya ingin dan harus bisa berhenti dari ketergantuan semua jenis obat," cetus Arif, yang juga berkeinginan menjadi aktivis di Rumah Cemara.
Namun, berkat keinginan dan semangat yang kuat, Arif berhasil menahan diri untuk tidak mengonsumsi obat tersebut selama 36 jam, dan tetap bermain bola dengan baik, walaupun sempat tersiksa karena cuaca terik dan oksigen yang tipis di Meksiko. "Kami bangga pada Arif," ujar teman-temannya.
Menurut Arif, setelah membaca berita dan foto dirinya di detiksport, orangtuanya juga merasa bangga dan akan lebih mendukung upaya anaknya untuk menjadi individu yang lebih baik.
"Nanti kalau sudah kembali ke Jakarta saya akan masuk rumah rehabilitasi. Saya ingin dan harus bisa berhenti dari ketergantuan semua jenis obat," cetus Arif, yang juga berkeinginan menjadi aktivis di Rumah Cemara.
Adik Mardina Irawan
Quote:
Rekan Doni di Yayasan Bina Hati Surabaya, Jawa Timur, ini mengaku hidupnya selama ini dibantu oleh sang kakak karena orangtua mereka kesulitan ekonomi untuk membiayai sekolah.
Walaupun bukan pengguna, tapi Adik memutuskan berkecimpung di organisasi yang menangani ODHA, karena seorang tantenya pernah menjadi pengguna narkoba. Dari situ ia mulai semakin giat bekerja di organisasi sosial tersebut.
"Saya tak menyangka bisa masuk tim Indonesia di HWC ini, dan bangga bisa membela 'Merah Putih' di ajang internasional. Saya masih punya mimpi, ingin bergabung dengan timnas di lapangan besar, Mas," imbuhnya.
Walaupun bukan pengguna, tapi Adik memutuskan berkecimpung di organisasi yang menangani ODHA, karena seorang tantenya pernah menjadi pengguna narkoba. Dari situ ia mulai semakin giat bekerja di organisasi sosial tersebut.
"Saya tak menyangka bisa masuk tim Indonesia di HWC ini, dan bangga bisa membela 'Merah Putih' di ajang internasional. Saya masih punya mimpi, ingin bergabung dengan timnas di lapangan besar, Mas," imbuhnya.
Mozes Manuhutu
Quote:
Mozes merasa mendapatkan keluarga baru dalam tim Indonesia di Homeless World Cup 2012. Buat dia, keluarga adalah mereka yang saling membantu dan menyemangati dalam setiap keadaan.
"Saat pulang nanti, yang pertama ingin saya lakukan adalah memeluk keluarga saya," ucap Mozes, seraya menegaskan tekadnya untuk membantu mereka yang ingin keluar dari mengonsumsi narkoba, serta kaum miskin kota.
"Saat pulang nanti, yang pertama ingin saya lakukan adalah memeluk keluarga saya," ucap Mozes, seraya menegaskan tekadnya untuk membantu mereka yang ingin keluar dari mengonsumsi narkoba, serta kaum miskin kota.
Anton Sugiri
Quote:
Kiper yang kalem dan pendiam ini sangat senang dan bangga bisa mewakili Indonesia di HWC 2012. Sugiri yang semata merasa kesulitan beradaptasi dengan tipisnya oksigen di Meksiko, berharap bahwa prestasi Indonesia di ajang HWC ini dapat membantu kaum marjinal, ODHA mantan Pecandu serta kaum miskin kota sehingga dapat diterima di masyarakat dan dapat berkarya bersama untuk Indonesia.
Suherman
Quote:
Ia menjadi bintang di perhelatan HWC 2012. Selain lewat aksinya menjaga gawang Indonesia, Suherman juga mencuri perhatian media karena selalu penuh senyum. Seorang wasit asal Australia sampai memberinya hadiah berupa peluit khusus yang cuma ada 18 buah di dunia. Senyumnya memberi inspirasi, demikian alasan sang wasit.
Dengan keinginan yang kuat dan semangat, Suherman ingin membuktikan bahwa kaum marjinal seperti mereka bisa juga berbuat sesuatu untuk negara, melalui ajang olahraga seperti di Homeless World Cup. Ia juga berharap bisa menjadi pemain sepakbola profesional.
Dengan keinginan yang kuat dan semangat, Suherman ingin membuktikan bahwa kaum marjinal seperti mereka bisa juga berbuat sesuatu untuk negara, melalui ajang olahraga seperti di Homeless World Cup. Ia juga berharap bisa menjadi pemain sepakbola profesional.
Bonsu Hasibuan
Quote:
Ia adalah kapten sekaligus pelatih tim Indonesia ini. Ketika terpilih sebagai kapten, pria asal Padang Sidempuan ini memimpin rekan-rekannya untuk saling mengenal dan mengakrabkan diri selama pemusatan latihan yang berlangsung 2-3 minggu sebelum keberangkatan.
Menurut Bonsu, mewakili negara di ajang HWC 2012 ini merupakan suatu kebanggaan dan kehormatan tersendiri. Ia mengaku tidak menyangka bahwa seseorang yang dulu pernah hidup di jalanan, menjadi bagian masyarakat yang termarjinalkan, kemudian diberi kesempatan dan tanggung jwab untuk membela Merah Putih di luar negeri.
"Ini tim yang luar biasa karena sebagian dana yang digunakan adalah hasil urunan warga masyarakat dari segala penjuru Indonesia. Karena itu, buat kami, ada rasa tanggung jawab tersendiri untuk berusaha sekuat tenaga, semampu kami, untuk masyarakat yang telah membantu," cetus sang kapten, yang juga bercita-cita ingin menjadi pelatih futsal yang hebat.
Menurut Bonsu, mewakili negara di ajang HWC 2012 ini merupakan suatu kebanggaan dan kehormatan tersendiri. Ia mengaku tidak menyangka bahwa seseorang yang dulu pernah hidup di jalanan, menjadi bagian masyarakat yang termarjinalkan, kemudian diberi kesempatan dan tanggung jwab untuk membela Merah Putih di luar negeri.
"Ini tim yang luar biasa karena sebagian dana yang digunakan adalah hasil urunan warga masyarakat dari segala penjuru Indonesia. Karena itu, buat kami, ada rasa tanggung jawab tersendiri untuk berusaha sekuat tenaga, semampu kami, untuk masyarakat yang telah membantu," cetus sang kapten, yang juga bercita-cita ingin menjadi pelatih futsal yang hebat.
HWC 2013 Polandia
Quote:
Pada HWC tahun ini di Poznan, Polandia, pada babak kualifikasi Indonesia berada di Grup bersama dengan Scotlandia, Argentina, Wales dan India.
Pada pertandingan pertama Indonesia berhasil mengalahkan skotlandia dengan skor 6-4, namun harus kalah oleh argentina lewat adu penalti setelah skor berakhir imbang 6-6. Pada dua pertandingan terakhir Indonesia berhasil menggasak Wales 12-2 dan India 9-2. Dengan hasil ini Indonesia lolos ke putaran 2 sebagai pemuncak klasemen.
Pada putaran 2 Indonesia tergabung bersama Kosta Rika, Italia, Lithuania, Polandia dan Russia di Grup D.
Di penyisihan grup fase ke 2 Indonesia berhasil mengalahkan Lithuania dengan skor 9-3, dikalahkan Rusia 6-4, mengalahkan Kosta Rika 10-5 dan sukses mengandaskan Italia 10-2. Dan pada pertandingan terakhir kalah 7-8 dari tuan rumah Polandia lewat adu penalti.
Dengan hasil ini Indonesia memastikan lolos ke semifinal sebagai runner-up dan akan berhadapan dengan tim kuat Chile (pertandingan berlangsung hari ini pukul 20.00 WIB, dan Indonesia harus mengakui ketangguhan Chile dengan skor 3-12).
setelah kalah dari chile indonesia akan menghadapi portugal pada pukul 23.40 WIB, kalau kita menang lawan Portugal match nanti malam,akan maju ke penentuan 5-6, kalau kalah ke 7-8.
*sampai tulisan ini di post Indonesia belum bertanding melawan portugal
Tim Indonesia di HWC 2013 Ujang Yakub, I Wayan Arya Renawa, Mifta Sano Sudrajat, Dimas Saputra Ramadan, Sendi, Riki Irawan, Ahmad Faizin, Nico Pernando. Pelatih Bonsu Hasibuan.


Pada pertandingan pertama Indonesia berhasil mengalahkan skotlandia dengan skor 6-4, namun harus kalah oleh argentina lewat adu penalti setelah skor berakhir imbang 6-6. Pada dua pertandingan terakhir Indonesia berhasil menggasak Wales 12-2 dan India 9-2. Dengan hasil ini Indonesia lolos ke putaran 2 sebagai pemuncak klasemen.
Pada putaran 2 Indonesia tergabung bersama Kosta Rika, Italia, Lithuania, Polandia dan Russia di Grup D.
Di penyisihan grup fase ke 2 Indonesia berhasil mengalahkan Lithuania dengan skor 9-3, dikalahkan Rusia 6-4, mengalahkan Kosta Rika 10-5 dan sukses mengandaskan Italia 10-2. Dan pada pertandingan terakhir kalah 7-8 dari tuan rumah Polandia lewat adu penalti.
Dengan hasil ini Indonesia memastikan lolos ke semifinal sebagai runner-up dan akan berhadapan dengan tim kuat Chile (pertandingan berlangsung hari ini pukul 20.00 WIB, dan Indonesia harus mengakui ketangguhan Chile dengan skor 3-12).
setelah kalah dari chile indonesia akan menghadapi portugal pada pukul 23.40 WIB, kalau kita menang lawan Portugal match nanti malam,akan maju ke penentuan 5-6, kalau kalah ke 7-8.
*sampai tulisan ini di post Indonesia belum bertanding melawan portugal
Tim Indonesia di HWC 2013 Ujang Yakub, I Wayan Arya Renawa, Mifta Sano Sudrajat, Dimas Saputra Ramadan, Sendi, Riki Irawan, Ahmad Faizin, Nico Pernando. Pelatih Bonsu Hasibuan.
Spoiler for Para Ksatria:



Spoiler for Sumber:
http://bola.viva.co.id/
[url]http://sport.detik..com/[/url]
http://www.bolalob.com/
http://www.rumahcemara.org/
http://www.homelessworldcup.org
http://simamaung.com/category/hwc/
https://twitter.com/RumahCemara
https://www.facebook.com/pages/Rumah...920048?fref=ts
[url]http://sport.detik..com/[/url]
http://www.bolalob.com/
http://www.rumahcemara.org/
http://www.homelessworldcup.org
http://simamaung.com/category/hwc/
https://twitter.com/RumahCemara
https://www.facebook.com/pages/Rumah...920048?fref=ts
Respect!! buat kawan-kawan rumah cemara, mari kita dukung Timnas Indonesia di HWC 2013 ini, agan bisa follow @RumahCemaraatau like fans fage Rumah Cemara.
"JAUHI VIRUSNYA BUKAN ORANGNYA"
Sekian dari ane gan maaf kalo masih banyak kekurangan dan kesalahan. #RESPECT



Mohon

Diubah oleh doyzholic 17-08-2013 15:11
0
4.5K
Kutip
15
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan