- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Jumlah Produksi Layar iPad Mini 2 Telah Ditentukan?


TS
fajarthedandee
Jumlah Produksi Layar iPad Mini 2 Telah Ditentukan?
Selain iPhone terbaru, kehadiran iPad mini 2 juga merupakan produk yang dinantikan akan meluncur pada tahun ini. Menurut riset IHS iSuppli, jumlah produksi layar untuk iPad mini 2 akan sama dengan iPad mini generasi pertama pada tahun lalu.
“Berdasarkan yang kami lihat di jalur produksi, jumlah (layar) akan sama dengan iPad mini yang kami lihat di kuartal empat tahun lalu,” tutur Directore of Mobile & Emerging Displays HIS iSuppli Vinita Jakhanwal, seperti dilansir Softpedia, Sabtu (17/8/2013).
Apple meluncurkan iPad mini generasi pertama pada November 2012. Perusahaan itu dikabarkan akan meluncurkan suksesor tablet mini itu pada 10 September tahun ini.
“AU Optronics (AUO) memasok sejumlah kecil layar untuk iPad mini. Teknologi mereka harus ditingkatkan untuk resolusi yang lebih tinggi. Sharp juga akan selalu menjadi pesaing AUO,” kata Jakhanwal.
Generasi kedua iPad mini diprediksi akan mengusung Retina Display. Selain iPad mini, tablet Apple lainnya yakni iPad 9,7 inci terbaru juga sedang dinanti. iPad 5 itu dikabarkan akan mengadopsi desain yang sama dengan iPad mini.
Sumber:Okezone , mengharap
“Berdasarkan yang kami lihat di jalur produksi, jumlah (layar) akan sama dengan iPad mini yang kami lihat di kuartal empat tahun lalu,” tutur Directore of Mobile & Emerging Displays HIS iSuppli Vinita Jakhanwal, seperti dilansir Softpedia, Sabtu (17/8/2013).
Apple meluncurkan iPad mini generasi pertama pada November 2012. Perusahaan itu dikabarkan akan meluncurkan suksesor tablet mini itu pada 10 September tahun ini.
“AU Optronics (AUO) memasok sejumlah kecil layar untuk iPad mini. Teknologi mereka harus ditingkatkan untuk resolusi yang lebih tinggi. Sharp juga akan selalu menjadi pesaing AUO,” kata Jakhanwal.
Generasi kedua iPad mini diprediksi akan mengusung Retina Display. Selain iPad mini, tablet Apple lainnya yakni iPad 9,7 inci terbaru juga sedang dinanti. iPad 5 itu dikabarkan akan mengadopsi desain yang sama dengan iPad mini.
Sumber:Okezone , mengharap

0
1.2K
6


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan