Kaskus

Story

niniririAvatar border
TS
niniriri
Aku hanya ingin kamu nikahi aku.
Dear aagan semua...
Permisi numpang curhat lewat kisah ini ya...
Gw (cewek) dan sekarang sedang kalut banget.. Btw ni id klonengan emoticon-Stick Out Tongue
Rasanya pengen curhat sama banyak orang tentang kegalauan ini, tapi karena terbatasnya beberapa hal, gw pilih untuk cerita lewat cerita,,,
Mungkin ada agan2 semua yang bisa sehati n kasih gw masukan emoticon-Big Grin


-Intro-
"Akal sehatku berhenti kala menatap indah matamu.."
Sepenggal lirik dari lagunya Ada Band yang berjudul Akal Sehat. Lagu yang indah, dan bermakna bagiku kini.
Ya, akal sehat. Dan kini seketika aku sudah tak punya akal sehat itu lagi.
Aku cuma merasa hidupku hancur.
Aku cuma merasa aku tak punya masa depan sebagai wanita.
Tuhan... Begini kah caraMu menghukumku???
Tak hentinya aku bertanya seperti itu di setiap sujudku.
Tuhan... Tolong berikan aku keikhlasan, tolong kuatkan hatiku, tolong lapangkan jiwaku..
Tak henti juga aku memohon seperti itu...

Aku lantas mengingat nama seseorang, nama yang ingin kusematkan pada nama anak-anakku kelak..
Nama kamu, AH, yang pada kisah ini akan kusebut sebagai 'langit'.
Dan namaku sendiri,yang akan kusebut sebagai 'hujan'
Juga seseorang dr masa laluku yang kusebut 'malam'

Kita pernah bertemu, dalam gejolak bodoh atas nama cinta.
Cinta di atas segalanya.
Cinta berkedok setan.

Langit... Aku menginginkanmu, sungguh.
Diubah oleh niniriri 10-08-2013 19:28
anasabilaAvatar border
anasabila memberi reputasi
1
2.4K
19
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan