- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Sifat Sifat Agan Menurut Job Pada Game RPG


TS
blackshakira
Sifat Sifat Agan Menurut Job Pada Game RPG
pertama tama dicek dolo repsolnya ori atau kw nih

ternyata ane pake castrol
Langsung to the point aja ya
kali ini ane mau ngeshare pendapat ane tentang bagaimana sifat sifat agan sehingga menyukai job job dibawah ini :
1. Warrior/Fighter

Bagi agan yang suka warrior dengan pedang gede yang selalu digendong setiap harinya pasti agan lebih memilih untuk mengutamakan ATK dan DEF yang sedang sementara mempunyai jurus jurus yang biasa saja berarti tuh agan mempunyai sifat : to the point tidak suka basa basi, agan mempunyai pendirian yang tidak terlalu kokoh tetapi stabil,tetapi agan juga susah untuk mencari jalan keluar dari suatu masalah karena agan belom menentukan dengan tepat apa potensi agan, dan tentunya susah move on karena agan lebih memilih untuk menyelesaikan masalah secara terang terangan daripada menusuk dari belakang ataupun kabur dari masalah
2.Assassin/Rogue

Agan pasti paling seneng sama job ini karna selain sering ngedodge job ini paling sering untuk melakukan critical tetapi agan juga suka sebel sama pemain dengan job ini saat PvP karna pemain ini juga susah dikalahkan dan suka menghilang
pemain dengan karakter ini biasanya mempunyai sifat : Nggak suka cari masalah tetapi sekalinya agan sudah terjerumus dalam masalah agan lebih memilih untuk kabur dari masalah tersebut dan menyelesaikan semuanya secara perlahan tapi pasti daripada blakblakan, agan juga tidak suka menyelesaikan suatu masalah dengan konflik tetapi agan lebih memilih untuk menikam dari belakang menggunakan kemampuan bicara agan yang wuaw, dari kemampuan biacaraq agan agan bisa menjadi tempat berhinggapnya para wanita wanita tetapi agan juga kurang disukai oleh wanita karna kemampuan menghilang agan yang menunjukan bahwa agan lebih suka menyendiri
3. Mage/Alchemist

Mage yang pertama tama terlihat seperti kelinci manja yang kerjaanya gigitin baju majikan tetapi saat sudah besar dia akan terlihat seperti kelinci yang sedang mengendarai arya wiguna dengan jurusnya yang bisa meledakan sebuah gunung dari film "2012" dan tidak capek untuk terus mengeluarkan jurus jurusnya karna mempunyai banyak MP yang doyan kimpoy sehingga MPnya beranak makin banyak terus
agan agan pecinta mage ini biasanya bersifat : halus sih tapi kalo udah marah semua orang yang ada didekatnya bakal disikatt miringgg, agan ini paling seneng untuk menyelesaikan masalah dibantu dengan anak anak buahnya, agan ini juga suka mengandalkan semua yang ada untuk menyelesaikan suatu masalah, agan ini paling suka untuk menjadi orang yang memulai karirnya dari awal yang sangat kritis sampai sukses yang meluber daripada menjadi orang yang tidak pernah mau susah, agan ini juga lebih pandai menyelesaikan semua masalahnya tanpa harus komunikasi secara langsung, dan juga agan ini paling bisa untuk menjadi teman deket ataupun teman curhat orang lain karna dia bisa menyembuhkan teman temanya yang sedang sakit. Tetapi dibalik semua itu agan ini sebenarnya mempunyai pendirian yang sangat lemah dan bisa menjadi orang yang paling downn daripada yang lain, agan ini juga kalau sudah tersudut oleh berbagai macem masalah lebih memilih untuk menghilang dan membiarkan anak buahnya yang mengurusnya
4.Knight/Paladin

nah ini job favorite ane nih karna selain bisa menjadi job yang paling suka job ini juga menjadi job yang paling bikin ane gregetan. Dengan DEF dari job ini yang dapat membuat agan nggak bisa mati agan hanya mempunyai ATK seminim..silet..yang dapat membuat agan dan musuh agan tidak mati mati saat diserang.
orang dengan job ini biasanya mempunyai karakter seperti : berpendirian teguh dan paling susah menjadi orang yang menyerah, agan ini paling suka mengambil berbagai resiko karna agan ini sudah yakin oleh semua equipment yang sudah dipersiapkan secara matang, agan ini juga paaling suka untuk menghadapi semua masalahnnya secara terang terangan karna dia yakin bisa menyelesaikan masalahnya meskipun membutuhkan waktu yang sangat lama,dan agan ini meskipun dia tidak mudah untuk move on tapi agan ini mempunyai kepribadian yang sangat kuat untuk tidak move on, sayangnya agan ini mempunyai potensi yang rendah seperti warrior dan melakukan hal halnya dengan cara yang monoton
5. Shooter/Archer

salah satu favorit job ini menurut ane juga pasti banyak diminati orang karna strateginya yang sangat matang membuat game rpg terlihat sangat keren sayangnya kalo udah kepentok sedikit sama musuh job ini bakal bobo cantik selamanya.
agan yang menyukai job ini biasanya mempunyai karakter : mempunyai cukup potensi untuk membuat dirinya menjadi sukses, penghindaran yang sempurna dari berbagai macam masalah, jika ada masalah pun agan ini akan mengeluarkan potensinya dan menyelesaikanya dengan komunikasi jarak jauh, agan ini juga asik untuk menjadi teman karna agan ini biasanya suka membantu temanya yang sedang kesusahan meskipun dalam jarak jauh, dan agan ini juga paling jago disuruh move on karna kepandaian komunikasinya, sayang komunikasi yang pandai dilakukan adalah komunikasi jarak jauh, sayangnya juga agan ini mempunyai pendirian yang lemah dan paling suka kabur dari masalah yang sudah tersudut
Segitu aja gan, semua sifat sifat ini cuman berdasarkan pikiran iseng ane jadi jangan dibawa serius ya
kalo berkenan tolong dikasih
atau

ya gann
jangan dikasih
Spoiler for keperawanan repsol:

ternyata ane pake castrol

Langsung to the point aja ya

Spoiler for Jomb pada game rpg:
1. Warrior/Fighter

Bagi agan yang suka warrior dengan pedang gede yang selalu digendong setiap harinya pasti agan lebih memilih untuk mengutamakan ATK dan DEF yang sedang sementara mempunyai jurus jurus yang biasa saja berarti tuh agan mempunyai sifat : to the point tidak suka basa basi, agan mempunyai pendirian yang tidak terlalu kokoh tetapi stabil,tetapi agan juga susah untuk mencari jalan keluar dari suatu masalah karena agan belom menentukan dengan tepat apa potensi agan, dan tentunya susah move on karena agan lebih memilih untuk menyelesaikan masalah secara terang terangan daripada menusuk dari belakang ataupun kabur dari masalah
2.Assassin/Rogue

Agan pasti paling seneng sama job ini karna selain sering ngedodge job ini paling sering untuk melakukan critical tetapi agan juga suka sebel sama pemain dengan job ini saat PvP karna pemain ini juga susah dikalahkan dan suka menghilang
pemain dengan karakter ini biasanya mempunyai sifat : Nggak suka cari masalah tetapi sekalinya agan sudah terjerumus dalam masalah agan lebih memilih untuk kabur dari masalah tersebut dan menyelesaikan semuanya secara perlahan tapi pasti daripada blakblakan, agan juga tidak suka menyelesaikan suatu masalah dengan konflik tetapi agan lebih memilih untuk menikam dari belakang menggunakan kemampuan bicara agan yang wuaw, dari kemampuan biacaraq agan agan bisa menjadi tempat berhinggapnya para wanita wanita tetapi agan juga kurang disukai oleh wanita karna kemampuan menghilang agan yang menunjukan bahwa agan lebih suka menyendiri
3. Mage/Alchemist

Mage yang pertama tama terlihat seperti kelinci manja yang kerjaanya gigitin baju majikan tetapi saat sudah besar dia akan terlihat seperti kelinci yang sedang mengendarai arya wiguna dengan jurusnya yang bisa meledakan sebuah gunung dari film "2012" dan tidak capek untuk terus mengeluarkan jurus jurusnya karna mempunyai banyak MP yang doyan kimpoy sehingga MPnya beranak makin banyak terus
agan agan pecinta mage ini biasanya bersifat : halus sih tapi kalo udah marah semua orang yang ada didekatnya bakal disikatt miringgg, agan ini paling seneng untuk menyelesaikan masalah dibantu dengan anak anak buahnya, agan ini juga suka mengandalkan semua yang ada untuk menyelesaikan suatu masalah, agan ini paling suka untuk menjadi orang yang memulai karirnya dari awal yang sangat kritis sampai sukses yang meluber daripada menjadi orang yang tidak pernah mau susah, agan ini juga lebih pandai menyelesaikan semua masalahnya tanpa harus komunikasi secara langsung, dan juga agan ini paling bisa untuk menjadi teman deket ataupun teman curhat orang lain karna dia bisa menyembuhkan teman temanya yang sedang sakit. Tetapi dibalik semua itu agan ini sebenarnya mempunyai pendirian yang sangat lemah dan bisa menjadi orang yang paling downn daripada yang lain, agan ini juga kalau sudah tersudut oleh berbagai macem masalah lebih memilih untuk menghilang dan membiarkan anak buahnya yang mengurusnya
4.Knight/Paladin

nah ini job favorite ane nih karna selain bisa menjadi job yang paling suka job ini juga menjadi job yang paling bikin ane gregetan. Dengan DEF dari job ini yang dapat membuat agan nggak bisa mati agan hanya mempunyai ATK seminim..silet..yang dapat membuat agan dan musuh agan tidak mati mati saat diserang.
orang dengan job ini biasanya mempunyai karakter seperti : berpendirian teguh dan paling susah menjadi orang yang menyerah, agan ini paling suka mengambil berbagai resiko karna agan ini sudah yakin oleh semua equipment yang sudah dipersiapkan secara matang, agan ini juga paaling suka untuk menghadapi semua masalahnnya secara terang terangan karna dia yakin bisa menyelesaikan masalahnya meskipun membutuhkan waktu yang sangat lama,dan agan ini meskipun dia tidak mudah untuk move on tapi agan ini mempunyai kepribadian yang sangat kuat untuk tidak move on, sayangnya agan ini mempunyai potensi yang rendah seperti warrior dan melakukan hal halnya dengan cara yang monoton
5. Shooter/Archer

salah satu favorit job ini menurut ane juga pasti banyak diminati orang karna strateginya yang sangat matang membuat game rpg terlihat sangat keren sayangnya kalo udah kepentok sedikit sama musuh job ini bakal bobo cantik selamanya.
agan yang menyukai job ini biasanya mempunyai karakter : mempunyai cukup potensi untuk membuat dirinya menjadi sukses, penghindaran yang sempurna dari berbagai macam masalah, jika ada masalah pun agan ini akan mengeluarkan potensinya dan menyelesaikanya dengan komunikasi jarak jauh, agan ini juga asik untuk menjadi teman karna agan ini biasanya suka membantu temanya yang sedang kesusahan meskipun dalam jarak jauh, dan agan ini juga paling jago disuruh move on karna kepandaian komunikasinya, sayang komunikasi yang pandai dilakukan adalah komunikasi jarak jauh, sayangnya juga agan ini mempunyai pendirian yang lemah dan paling suka kabur dari masalah yang sudah tersudut
Spoiler for tambahan dari agan ini:
Quote:
Original Posted By NaruHikari►klo ane mah liatnya cuma ada 2 jenis kepribadian berdasarkan job di MMORPG gan, melee ama range itu doank 
klo suka melee, brati tu orang risk taker, brani ngadepi masalah head on, emosional, suka rutinitas yg itu2 aja
klo range, tipe orang yang risk averse, nga suka cari masalah, berkepala dingin, suka sesuatu yg lebih dinamis
ya itu yg ane liat dari beberapa kenalan ane yg suka maen game online, identik berkepribadian kyk gitu...ane bilang identik lho ya


klo suka melee, brati tu orang risk taker, brani ngadepi masalah head on, emosional, suka rutinitas yg itu2 aja
klo range, tipe orang yang risk averse, nga suka cari masalah, berkepala dingin, suka sesuatu yg lebih dinamis
ya itu yg ane liat dari beberapa kenalan ane yg suka maen game online, identik berkepribadian kyk gitu...ane bilang identik lho ya


Segitu aja gan, semua sifat sifat ini cuman berdasarkan pikiran iseng ane jadi jangan dibawa serius ya

kalo berkenan tolong dikasih






jangan dikasih

Diubah oleh blackshakira 04-08-2013 10:13
0
8.1K
Kutip
100
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan