Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

hostingidwebAvatar border
TS
hostingidweb
Optimalisasi OS Linux di PC Dengan Hardware Pas-Pasan


Di antara kita ada saja yang masih bekerja atau memakai komputer dengan spek pas-pasan. Katakanlah, Pentium 4 478 dengan RAM dibawah 1 GB, ataupun netbok Intel Atom dengan RAM 1 GB dibagi-bagi dengan VGA.

Lalu bagaimana untuk mengoptimalkan OS Linux agar bekerja maksimal di PC dengan spek pas-pasan seperti itu. Check this out :

1. Pakai distro Linux yang ringan, tetapi tetap mudah dipakai. Dalam hal ini ane menyarankan Lubuntu. Turunan Ubuntu dengan desktop LXDE yang cantik namun sangat ringan.

2. Matikan semua skrip autostart yang berjalan di background pada saat startup. Caranya sederhana. Masuk terminal dan menuju direktori :

/etc/xdg/autostart

Hapus semua skrip yang tidak dibutuhkan, sebagai misal :

blueman dan update-notifier

sudo rm blueman.desktop
sudo rm update-notifier.desktop

3. Sesedikit mungkin menjalankan aplikasi tambahan yang tidak penting, seperti conky, screenlets dan sejenisnya.
Diubah oleh hostingidweb 31-07-2013 03:54
0
3.1K
31
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan