Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

hostingidwebAvatar border
TS
hostingidweb
Membackup Email dari Outlook
Awalnya dari pengalaman pribadi gan, lupa bikin back up di computer waktu install ulang..

Alhasil gan, file-file hilang semuanya.. nangis guling-guling dah.. tapi ga bakal balik juga tuh data-data. Dengan pengalaman yang amat sangat menyedihkan itu gan, ane sekarang jadi waspada banget untuk masalah back up ginian..

Nah.. kalau kita biasa membuka email dari microsoft outlook maka perlu untuk membackup/mengcopy/memindahkan email dari komputer lama ke komputer baru.

Folder tempat penyimpanan email ada di drive : c:\Documents and Settings\<user>\Local Settings\Application Data\Microsoft\Outlook

Tapi agan-agan ga bisa langsung menemukan folder Local Setting, karena folder tersebut “hidden atau tersembunyi”.

Gini nih Cara menampilkan file hidden tersebut adalah :
1. Buka Windows Explorer

2. Klik Tool >> Folder Option

Quote:


3. Klik View >> Klik Show Hidden Files >> Klik OK

Quote:


4. Setelah itu agan baru bisa melihat folder Local Settings, untuk melihat detail di bawah ini :
c:\Documents and Settings\<user>\Local Settings\Application Data\Microsoft\Outlook

File email ada di folder Outlook, silakan dicopy saja file yang ada di folder tersebut, nantinya di paste di komputer baru.

itu caranya gan.. jangan lupa di back up ya emoticon-Kiss

Semoga Bermanfaat emoticon-Cool
0
746
1
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan