- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Programmer Forum
[ASK] Query select untuk breakdown di MySQL


TS
bragajulan
[ASK] Query select untuk breakdown di MySQL
Agan-agan dan para Mastah, ane mo minta tolong ney. Gimana caranya query select yang bisa nge breakdown pada satu tabel di MySQL.
Contohnya :
item_a item_b
99100031 24400029
99100031 24400030
99100031 31700001
99100031 53000024
99100031 53000041
99100031 81000303
99100031 89100051
89100051 15010001
89100051 89100050
89100050 89100047
89100050 89100048
81000303 27000111
81000303 27000128
81000303 31340001
81000303 31400007
81000303 31400014
81000303 81000304
81000303 81000305
ket : Saya ingin menseleksi kedua field tersebut dengan where item_a = 99100031 jika item_b terdapat angka dengan awalan 8 maka item tersebut dibreakdown kembali dan jika hasilnya terdapat angka dengan awalan 8 maka akan dibreakdown kembali begitu seterusnya.
Mohon dibantu untuk pencerahnnya??
Contohnya :
item_a item_b
99100031 24400029
99100031 24400030
99100031 31700001
99100031 53000024
99100031 53000041
99100031 81000303
99100031 89100051
89100051 15010001
89100051 89100050
89100050 89100047
89100050 89100048
81000303 27000111
81000303 27000128
81000303 31340001
81000303 31400007
81000303 31400014
81000303 81000304
81000303 81000305
ket : Saya ingin menseleksi kedua field tersebut dengan where item_a = 99100031 jika item_b terdapat angka dengan awalan 8 maka item tersebut dibreakdown kembali dan jika hasilnya terdapat angka dengan awalan 8 maka akan dibreakdown kembali begitu seterusnya.
Mohon dibantu untuk pencerahnnya??
0
1.5K
19


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan