Kaskus

Entertainment

rumahbeerAvatar border
TS
rumahbeer
Bagaimana proses pembuatan BEER?
Bagaimana proses pembuatan BEER?

BEER


BEER ialah minuman yang mengandung alcohol yang telah melaui proses fermentasi dari bahan dasar Beer itu sendiri , yaitu cereal grain [malted barley], tetapi dapat juga dibuat dari bahan lain seperti wheat, jagung ataupun beras yang difermentasi dengan yeast.
Beer merupakan salah satu minuman tertua di dunia, diperkirakan telah dikenal pada jaman Mesir kuno dan kerajaan Mesopotamia sekitar 6000 tahun Sebelum Masehi.

PROSES BEER DI BUAT
Proses 1 : Malting
Barley di roasting terlebih dahulu.

Proses 2 : Mashing
Yaitu proses mencampurkan malt dengan air panas dalam tangki yang disebut ‘Mash Tun

Proses 3 : Boiling
Yaitu memasak cairan yang sudah diproses didalam mash tun. Didalam proses ini, ‘hops’ ditambahkan untuk menghasilkan ‘bitter taste’ pada beer nantinya

Proses 4 : Fermentation
Cairan didinginkan untuk selanjutnya ditambah yeast untuk proses fermentasi yang berlangsung selama 1 minggu sampai beberapa bulan.

Proses 5 : Packaging
Dapat berupa cask, keg, can atau botol

Bagaimana proses pembuatan BEER?

Beberapa jenis golongan Beer
2.1.1. Lager
Ialah jenis beer yang difermentasi dengan yeast yang lemah pada temperatur yang lebih rendah (7⁰ – 12⁰ C) sehingga waktu fermentasinya berlangsung lebih lambat. Jenis Beer ini mempunyai karakteristik ringan dan berwarna keemasan.
Contoh Beer : Budwieser (Amerika), Heinneken (Belanda), Carlsberg (Denmark)

2.1.2. Ale
Ialah jenis beer yang difermentasi dengan yeast yang kuat pada temperatur (15⁰ – 24⁰C) sehingga waktu fermentasinya lebih singkat dibandingkan jenis ‘Lager’.
Jenis Beer ini lebih terasa Malt nya (bahan dasar Beer) daripada bahan yang lain serta mempunyai karakteristik lebih kuat dibanding Lager selain itu juga terasa lebih manis dan lebih kental
Contoh Beer : Hoogarden (Belanda), Tiger (Singapura), Kölsch

2.1.3. Pilsner
Ialah jenis Beer yang difermentasi dengan yeast yang kuat pada temperatur (15⁰ – 24⁰C).
Jenis Beer ini lebih terasa Hops nya (bahan dasar Beer) daripada bahan yang lain, Pilsners mempunyai karakteristik ringan dan lebih gelap dibandingkan dengan Lager ataupun Ale
Contoh Beer : Bintang (Indonesia), Kirin (Jepang)

2.1.4. Stout
Ialah jenis Beer hitam yang dihasilkan dari bahan malted barley yang di-roasting sampai matang. Stout memiliki rasa yang lebih pahit dengan kepekatan yang lebih dibandingkan ‘Larger’. Jenis Beer ini disajikan dalam temperature ruangan.
Contoh Beer : Guinnes (Inggris)
Beer merupakan salah satu minuman favorite, sehingga banyak sekali negara-negara penghasil Beer juga tidak sedikit Beer yang tidak termasuk kedalam golongan diatas karena di tambahkan rasa buah buahan.


untuk mengetahui bagai mana cara pembuatan beer, bisa di lihat diisni











Join us on
Bagaimana proses pembuatan BEER?: Rumah Beer Bagaimana proses pembuatan BEER? : Rumah Wine
Bagaimana proses pembuatan BEER? : @RumahBeer Bagaimana proses pembuatan BEER? : @RumahWineID
1
44K
41
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan